Indeks Demo Mahasiswa

Situasi Terkini Demo Semarang Usai Pagar DPRD Jateng Dijebol
Hard news
Selasa, 24 Sept 2019

Situasi Terkini Demo Semarang Usai Pagar DPRD Jateng Dijebol

Pendemo yang berjumlah ribuan menjebol pagar menuntut bertemu dengan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo untuk sampaikan aspirasi.
Mahasiswa Tolak Fraksi Gerindra, lalu Keluarkan Mosi Tidak Percaya
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Mahasiswa Tolak Fraksi Gerindra, lalu Keluarkan Mosi Tidak Percaya

Mahasiswa kecewa karena tuntutan mereka ternyata tidak didengar anggota dewan. Mereka lantas mengeluarkan mosi tidak percaya di hadapan para politikus. 
Ribuan Mahasiswa Demo di DPR Tolak RUU Anti Demokrasi
Senin, 23 Sept 2019

Ribuan Mahasiswa Demo di DPR Tolak RUU Anti Demokrasi

Ribuan mahasiswa dari berbagai Perguruan Tinggi melakukan aksi di depan Gedung DPR RI menolak pengesahan RKUHP dan berbagai RUU yang dinilai kontroversial dan melemahkan demokrasi dan pemberantasan korupsi, Jakarta, Senin (23/9/2019). tirto.id/Andrey Gromico
Usai Negosiasi, Sebagian Mahasiswa yang Demo di DPR Bubarkan Diri
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Usai Negosiasi, Sebagian Mahasiswa yang Demo di DPR Bubarkan Diri

Perwakilan mahasiswa bernegosiasi dengan Kapolda Metro Jaya Irjen Gatot Eddy Pramono.
Demo di Depan Gedung DPR RI Ricuh, Mahasiswa Jebol Pagar
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Demo di Depan Gedung DPR RI Ricuh, Mahasiswa Jebol Pagar

Mahasiswa memaksa bertemu dengan anggota DPR malam ini untuk menyampaikan sejumlah tuntutan.
Penyebab Demo Mahasiswa Hari Ini dan Respons Jokowi soal RUU KUHP
Politik
Senin, 23 Sept 2019

Penyebab Demo Mahasiswa Hari Ini dan Respons Jokowi soal RUU KUHP

Ribuan mahasiswa di berbagai kota, seperti Jakarta, Jogja, Bandung, Purwokerto dan lainnya hari ini menggelar demonstrasi menolak RUU KUHP, revisi UU KPK dan sejumlah RUU bermasalah lainnya.
Wiranto Sebut Demonstrasi Mahasiswa Bisa Timbulkan Kekacauan
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Wiranto Sebut Demonstrasi Mahasiswa Bisa Timbulkan Kekacauan

Wiranto meminta mahasiswa tidak berdemonstrasi karena ditunggangi oleh pihak-pihak lain, menimbulkan kekacauan, dan merugikan masyarakat. Wiranto meminta agar para mahasiswa berdemo dengan mengirim perwakilan dan berbicara dengan kementerian/lembaga.
Demo Mahasiswa di Kompleks Parlemen RI: DPR Fasis, Anti Demokrasi
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Demo Mahasiswa di Kompleks Parlemen RI: DPR Fasis, Anti Demokrasi

Para mahasiswa menolak rencana pengesahan RKUHP, UU KPK hasil revisi, dan beberapa RUU lainnya.
Demo Mahasiswa di DPR Pakai Dana Publik, Terkumpul Rp31 Juta Sehari
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Demo Mahasiswa di DPR Pakai Dana Publik, Terkumpul Rp31 Juta Sehari

Penggalangan dana untuk mendukung aksi bertajuk ‘Reformasi Dikorupsi’ di DPR RI, Senayan, tembus Rp30 juta dalam sehari.
Demo Gejayan Memanggil, Polda DIY Sebut Rekayasa Lalin Situasional
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Demo Gejayan Memanggil, Polda DIY Sebut Rekayasa Lalin Situasional

Polisi belum berencana mengalihkan arus lalu lintas untuk mengantisipasi kemacetan di sejumlah titik demonstrasi ‘Gejayan Memanggil’, hari ini (23/9/2019).
Pasal 414 RKUHP: Kental Kriminalisasi & Mempersulit Pencegahan HIV
Current issue
Sabtu, 21 Sept 2019

Pasal 414 RKUHP: Kental Kriminalisasi & Mempersulit Pencegahan HIV

RKUHP ngawur bisa berdampak buruk terhadap pemberantasan HIV.
Kawal RUU Bermasalah, Mahasiswa Siap Aksi Lanjutan
Hard news
Kamis, 19 Sept 2019

Kawal RUU Bermasalah, Mahasiswa Siap Aksi Lanjutan

Mahasiswa akan kawal hasil kesepakatan dengan sekjen DPR soal RUU yang dinilai bermasalah.
Demo Penolakan UU KPK: Bawa Keranda Bertulis 'KPK' dan Tiga Tikus
Hard news
Selasa, 17 Sept 2019

Demo Penolakan UU KPK: Bawa Keranda Bertulis 'KPK' dan Tiga Tikus

Demo penolakan revisi UU KPK meluas hingga di Kota Semarang oleh aliansi mahasiswa yang membawa keranda dan tikus.
Polisi Terbakar, Satu Korban Dirujuk ke RS Pusat Pertamina
Hard news
Jumat, 16 Agt 2019

Polisi Terbakar, Satu Korban Dirujuk ke RS Pusat Pertamina

Empat polisi yang terbakar mendapatkan perawatan medis karena luka bakar yang dialami. Dua dari polisi yang terbakar dirujuk ke RS Pusat Pertamina dari RS Polri Kramat Jati.
Tim Gabungan Gelar Perkara & Periksa 30 Saksi Soal Polisi Terbakar
Hard news
Jumat, 16 Agt 2019

Tim Gabungan Gelar Perkara & Periksa 30 Saksi Soal Polisi Terbakar

Barang bukti yang disita polisi yaitu pakaian korban terbakar, ban bekas, almamater, telepon seluler, spanduk, bendera.
Terduga Pelaku Polisi Terbakar di Cianjur dapat Dipidana Berat
Hard news
Jumat, 16 Agt 2019

Terduga Pelaku Polisi Terbakar di Cianjur dapat Dipidana Berat

Bila terbukti melakukan tindak pidana penganiayaan, penyerangan kepada petugas, bahkan jika sampai ada anggota meninggal akan berat hukumannya.
Aksi Mahasiswa Tolak Pembubaran Redaksi Suara USU
Kamis, 28 Mar 2019

Aksi Mahasiswa Tolak Pembubaran Redaksi Suara USU

Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Koalisi Bela Literasi melakukan aksi solidaritas untuk Pers Mahasiswa USU yang bersamaan dengan aksi Kamisan di depan Istana Negara, Jakarta, Kamis (28/3/2019).
Sekjen PKB Tanggapi Demo BEM UIR yang Minta Turunkan Jokowi
Hard news
Rabu, 12 Sept 2018

Sekjen PKB Tanggapi Demo BEM UIR yang Minta Turunkan Jokowi

Karding enggan menuduh apakah ada kekuatan politik di balik demonstrasi BEM UIR yang meminta Jokowi untuk turun dari jabatannya.
Demonstrasi Ribuan Mahasiswa dan Peta Sikap 3 BEM Riau ke Jokowi
Current issue
Rabu, 12 Sept 2018

Demonstrasi Ribuan Mahasiswa dan Peta Sikap 3 BEM Riau ke Jokowi

Di Riau, mahasiswa membakar foto Jokowi. Mereka ingin Jokowi menanggalkan jabatannya sebagai presiden. Apa sikap itu menjalar ke mahasiswa di kampus lain?
Sultan Minta Warga Tak Terprovokasi Kericuhan May Day di UIN Yogya
Hard news
Rabu, 2 Mei 2018

Sultan Minta Warga Tak Terprovokasi Kericuhan May Day di UIN Yogya

Sultan Hamengkubuwono X meminta masyarakat agar tidak terprovokasi dengan aksi anarkis yang dilakukan oleh sejumlah mahasiswa di pertigaan kampus UIN Sunan Kalijaga  pada Selasa (1/5/2018) kemarin.