Indeks Dampak Pandemi Corona

Wilfried Zaha Sediakan Kamar Gratis untuk Petugas Medis COVID-19
Olahraga
Sabtu, 21 Mar 2020

Wilfried Zaha Sediakan Kamar Gratis untuk Petugas Medis COVID-19

Penyerang Crystal Palace, Wilfried Zaha, menawarkan kamar gratis untuk para petugas medis di tengah pandemi virus Corona atau COVID-19 di Inggris.
Pakar Virus Jerman Pesimistis Liga Sepak Bola Bisa Dituntaskan
Olahraga
Sabtu, 21 Mar 2020

Pakar Virus Jerman Pesimistis Liga Sepak Bola Bisa Dituntaskan

Profesor Jonas Schmidt-Chanasit pesimistis kompetisi sepak bola musim 2019-2020 yang dihentikan akibat pandemi Corona atau COVID-19 bisa dituntaskan.
Dampak Corona COVID-19: Klub Liga Swiss FC Sion Pecat 9 Pemain
Olahraga
Sabtu, 21 Mar 2020

Dampak Corona COVID-19: Klub Liga Swiss FC Sion Pecat 9 Pemain

Akibat terhentinya Liga Swiss akibat Pandemi Corona atau COVID-19, FC Sion terpaksa memecat 9 pemainnya yang tidak mau gajinya dipotong.
Anies Serukan Semua Perusahaan Hentikan Aktivitasnya Hingga 5 April
Sosial budaya
Sabtu, 21 Mar 2020

Anies Serukan Semua Perusahaan Hentikan Aktivitasnya Hingga 5 April

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyerukan semua perusahaan untuk menghentikan aktivitas operasionalnya 23 Maret-5 April 2020 demi antisipasi penyebaran virus COVID-19 (corona).
Cegah COVID-19, Anies: Bela Negara Caranya Bertahan di Rumah
Sosial budaya
Jumat, 20 Mar 2020

Cegah COVID-19, Anies: Bela Negara Caranya Bertahan di Rumah

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengimbau kepada seluruh warganya untuk berdiam diri di rumah sebagai bentuk bela negara untuk mengantisipasi penyebaran COVID-19.
Jokowi Pesan Obat Avigan & Klorokuin untuk Dites ke Pasien COVID-19
Kesehatan
Jumat, 20 Mar 2020

Jokowi Pesan Obat Avigan & Klorokuin untuk Dites ke Pasien COVID-19

Jokowi berkata sudah memesan 5 ribu obat Avigan dan 5 juta obat klorokuin buat diuji coba mengatasi infeksi COVID-19 di Indonesia.
Pemprov DKI Batasi Akses Menuju Kepulauan Seribu untuk Cegah Corona
Sosial budaya
Jumat, 20 Mar 2020

Pemprov DKI Batasi Akses Menuju Kepulauan Seribu untuk Cegah Corona

Kebijakan pembatasan akses menuju Kepulauan Seribu itu dimulai hari ini Jumat 20 Maret 2020 dan belum ada waktu kapan pembatasan itu berakhir.
Dampak Corona, Jokowi Minta APBN dan APBD Non-Prioritas Dipangkas
Ekonomi
Jumat, 20 Mar 2020

Dampak Corona, Jokowi Minta APBN dan APBD Non-Prioritas Dipangkas

Presiden Jokowi minta para menteri dan kepala daerah agar memprioritaskan anggaran untuk penanganan virus corona COVID-19.
RS Khusus Covid-19 di Pulau Galang Kota Batam Rampung 28 Maret 2020
Sosial budaya
Jumat, 20 Mar 2020

RS Khusus Covid-19 di Pulau Galang Kota Batam Rampung 28 Maret 2020

Pembangunan Rumah Sakit khusus penanganan Covid-19 (Corona) di Pulau Galang, Kota Batam, Provinsi Kepulauan Riau ditargetkan selesai 28 Maret 2020.
Akibat Covid-19, Pemerintah Berlakukan Pembatasan Visa ke Indonesia
Politik
Jumat, 20 Mar 2020

Akibat Covid-19, Pemerintah Berlakukan Pembatasan Visa ke Indonesia

Pemerintah Indonesia menerapkan kebijakan baru pembatasan visa bagi negara-negara tertentu terkait pandemi Covid-19 (corona) pada Jumat (20/3/2020).
Doni Monardo Akui Indonesia Belum Punya Alat Rapid Test Corona
Sosial budaya
Kamis, 19 Mar 2020

Doni Monardo Akui Indonesia Belum Punya Alat Rapid Test Corona

Doni Monardo mengatakan pemerintah masih menunggu kedatangan alat-alat rapid test dari sejumlah negara sementara Jokowi meminta agar pelaksanaan rapid test segera dilakukan dengan cakupan wilayah yang lebih luas.
Empat Tower Wisma Atlet Kemayoran Disiapkan Jadi RS Darurat Corona
Sosial budaya
Kamis, 19 Mar 2020

Empat Tower Wisma Atlet Kemayoran Disiapkan Jadi RS Darurat Corona

Empat tower ini akan difungsikan sebagai ruang rawat inap dan fasilitas pendukung lainnya dengan daya tampung pasien yang diklaim bisa menampung cukup banyak.
Antisipasi Corona, Layanan Perpanjangan Izin Tanah Makam Dihentikan
Sosial budaya
Kamis, 19 Mar 2020

Antisipasi Corona, Layanan Perpanjangan Izin Tanah Makam Dihentikan

Pemprov DKI Jakarta menghentikan sementara Pelayanan Perpanjangan Izin Penggunaan Tanah Makam sampai 30 Maret 2020.
Dampak Corona COVID-19: Tiada Degradasi di J-League Jepang 2020
Olahraga
Kamis, 19 Mar 2020

Dampak Corona COVID-19: Tiada Degradasi di J-League Jepang 2020

Tidak ada tim yang terdegradasi di J-League musim 2020 karena dampak pandemi virus Corona atau COVID-19.
Antisipasi COVID-19, Aksi Kamisan di Istana Ditiadakan Ganti Daring
Hukum
Kamis, 19 Mar 2020

Antisipasi COVID-19, Aksi Kamisan di Istana Ditiadakan Ganti Daring

Aksi Kamisan yang biasanya dilakukan di depan Istana Negara, Jakarta Pusat akan digelar secara online, imbas dari pandemi Covid-19 (corona).
Jokowi Minta Menkeu Beri Insentif Tenaga Medis yang Tangani Corona
Ekonomi
Kamis, 19 Mar 2020

Jokowi Minta Menkeu Beri Insentif Tenaga Medis yang Tangani Corona

Presiden Jokowi ingin memberikan insentif kepada tenaga medis, baik itu dokter maupun perawat yang bekerja keras menangani pasien yang terjangkit corona COVID-19.
Ingin Rapid Test Segera Dilakukan, Jokowi Minta Alatnya Diperbanyak
Kesehatan
Kamis, 19 Mar 2020

Ingin Rapid Test Segera Dilakukan, Jokowi Minta Alatnya Diperbanyak

"Saya minta alat rapid test terus diperbanyak, juga memperbanyak tempat-tempat untuk melakukan tes," kata Jokowi.
Polda Sulsel akan Kawal Jemaah Ijtima Gowa Pulang ke Daerah Asal
Sosial budaya
Kamis, 19 Mar 2020

Polda Sulsel akan Kawal Jemaah Ijtima Gowa Pulang ke Daerah Asal

Polda Sulawesi Selatan akan mengawal kepulangan peserta Ijtima Ulama Dunia 2020 dari Gowa hingga daerah asal.
Jemaah akan Dipulangkan Usai Acara Ijtima Ulama di Gowa Dibatalkan
Sosial budaya
Kamis, 19 Mar 2020

Jemaah akan Dipulangkan Usai Acara Ijtima Ulama di Gowa Dibatalkan

Peserta acara Ijtima Jamaah Tabligh Dunia akan dipulangkan usai acara itu dibatalkan oleh pemerintah agar tidak menambah persebaran Covid-19.
Ijtima Jamaah Tabligh di Gowa Dibatalkan, Jokowi Ucap Terima Kasih
Sosial budaya
Kamis, 19 Mar 2020

Ijtima Jamaah Tabligh di Gowa Dibatalkan, Jokowi Ucap Terima Kasih

Acara Ijtima Jamaah Tabligh Dunia telah dibatalkan oleh pemerintah, Presiden Jokowi mengapresiasi dan berterima kasih atas kerja sama semua pihak untuk mematuhi imbauan social distancing.