Menuju konten utama

Pabrik Rokok Sokong Keuangan Pemda

Pemerintah daerah setempat mendapatkan subsidi keuangan dari pabrik rokok tersebut sebesar 80 persen dan juga mendapatkan dana bagi hasil cukai tembakau dari pemerintah pusat sebesar Rp63,48 miliar pada tahun 2016.

Pabrik Rokok Sokong Keuangan Pemda
Warga melintas di depan pabrik rokok PT Gudang Garam Tbk di Kelurahan Bolowerti, Kota Kediri, Jawa Timur, Sabtu (27/8). Pemerintah daerah setempat mendapatkan subsidi keuangan dari pabrik rokok tersebut sebesar 80 persen dan juga mendapatkan dana bagi hasil cukai tembakau dari pemerintah pusat sebesar Rp63,48 miliar pada tahun 2016. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani

tirto.id - Pemerintah daerah setempat mendapatkan subsidi keuangan dari pabrik rokok tersebut sebesar 80 persen dan juga mendapatkan dana bagi hasil cukai tembakau dari pemerintah pusat sebesar Rp63,48 miliar pada tahun 2016.

Baca juga artikel terkait FOTO - ARTA atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah