tirto.id - Ketua Komunitas Kretek Aditia Purnomo (ketiga kiri) bersama dengan Ketua Asosiasi Petani Tembakau Indonesia Suseno, Sekjen Asosiasi Petani Cengkeh Indonesia (APCI) Ketut Budiman, Ketua Tim Pembela Kretek Prananda Berbudi, Ketua Komite Nasional Pelestarian Kretek (KNPK) Muhammad Nur Azami dan Ketua Liga Tembakau Zulvan Kurniawan (kiri ke kanan) memberikan keterangan pers mengenai sikap stakeholder pertembakauan terkait isu pemblokiran iklan rokok di internet, Jakarta, Kamis (27/6/2019). Dalam keterangannya mereka menolak pemblokiran iklan rokok secara total di internet karena iklan rokok yang tayang di internet sudah memenuhi kaidah regulasi yang ada. tirto.id/Andrey Gromico
Menolak Pemblokiran Iklan Rokok di Internet
Menolak pemblokiran iklan rokok secara total di internet karena iklan rokok yang tayang di internet sudah memenuhi kaidah regulasi yang ada.