tirto.id - Petani menata kacang tanah yang baru saja dipanen di area persawahan Desa Manyaran, Kediri, Jawa Timur. Petani di daerah tersebut mengeluhkan harga jual kacang tanah yang terus merosot dari normalnya Rp7.000 per kg menjadi Rp4.500 per kg akibat pasokan di pasaran berlimpah karena memasuki panen raya. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani
Harga Kacang Tanah Merosot
Petani di daerah Desa Manyaran, Kediri, Jawa Timur mengeluhkan harga jual kacang tanah yang terus merosot dari normalnya Rp7.000 per kg menjadi Rp4.500 per kg akibat pasokan di pasaran berlimpah karena memasuki panen raya.