Syamsul Dwi Maarif

Syamsul Dwi Ma'arif adalah alumnus Ilmu Sejarah UNY. Syamsul mulai bergabung di Tirto.ID sebagai kontributor paruh waktu mulai Maret 2021. Ia bekerja sebagai kontributor penuh waktu mulai November 2022. Selama lebih dari 2,5 tahun bekerja di Tirto.ID, ia banyak menulis tentang agama Islam, film, kesehatan, pendidikan, e-sports, dan sosial budaya. Syamsul tertarik dengan musik, pariwisata, makanan, olahraga, anime, dan sejarah Islam.

Indeks Tulisan

Olahraga
Senin, 17 Nov

Benarkah Penasihat Timnas Indonesia Masuk Kandidat Dirtek Ajax?

Penasihat Teknis Timnas Indonesia, Jordi Cruyff, diisukan menjadi salah satu kandidat Direktur Teknik AFC Ajax. Simak selengkapnya di sini.
Aktual Dan Tren
Senin, 17 Nov

Israel Tembak Pasukan PBB di Lebanon, Ada Apa?

Pasukan Perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL) ditembaki tank Israel saat berpatroli di kawasan Al-Hamames, Lebanon pada Minggu (16/11/2025) waktu setempat.
Olahraga
Senin, 17 Nov

Profil Jesus Casas, Kandidat Pelatih Timnas Indonesia?

Jesus Casas dikabarkan menjadi salah satu kandidat pelatih Timnas Indonesia. Simak selengkapnya di sini.
Siswa
Sabtu, 15 Nov

Arti Keras Hati dalam Islam, Ciri-Ciri, Penyebab, dan Contohnya

keras hati adalah salah satu penyakit hati dalam Islam. Simak penjelasan lengkap keras hati dari pengertian sampai contohnya.
Siswa
Sabtu, 15 Nov

19 Hadits tentang Orang Munafik dan Dalilnya

Hadits tentang orang munafik dan dalam Al-Qur'an memiliki banyak penjelasan. Simak dalil naqli tentang kemunafikan di sini.
Siswa
Jumat, 14 Nov

Variasi dan Kombinasi Permainan Sepak Bola Beserta Contohnya

Artikel ini jelaskan yang dimaksud dengan variasi dan kombinasi permainan sepak bola. Klik untuk kuasai strategi tim!
Ragam Dan Hiburan
Kamis, 13 Nov

Sinopsis Avengers: Doomsday & Jadwal Tayang

Marvel Studios akan merilis Avengers: Doomsday pada 18 Desember 2026. Jadwal ini bisa berubah sewaktu-waktu mengikuti kebijakan perusahaan produksi terkait.
Aktual Dan Tren
Kamis, 13 Nov

KPM Bansos Lebih 5 Tahun Wajib Graduasi Mandiri, Ini Maksudnya

Pemerintah menekankan agar keluarga penerima manfaat (KPM) bantuan sosial (bansos) bisa graduasi mandiri setelah 5 tahun. Lantas, bagaimana maksudnya?
Aktual Dan Tren
Rabu, 12 Nov

PUBG akan Dibatasi di Indonesia, Ini Respons Pemerintah Korsel

Pemerintah Korea Selatan respons rencana pembatasan PUBG di Indonesia. Mereka menilai mengaitkan insiden SMAN 72 dengan PUBG dinilai kurang berdasar.
Olahraga
Rabu, 12 Nov

Profil Luke Keet Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U23

Timnas Indonesia U23 kedatangan wajah baru bernama Luke Xavier Keet. Ia keturunan Indonesia-Australia yang bermain di GS Ilioupolis, klub divisi dua Yunani.