Haris Prabowo

Haris Prabowo

Muhamad Fiqie Haris Prabowo adalah seorang jurnalis yang telah bekerja selama 4 tahun 9 bulan di Tirto.ID. Sebagai seorang Indepth Reporter, ia telah menulis berbagai artikel yang membahas isu-isu yang menarik perhatian publik seperti politik, hak asasi manusia, bencana, dan kebijakan publik. Selain itu, ia juga pernah bekerja sebagai Daily Reporter selama 3 tahun di Jakarta Raya, Indonesia. Dalam menulis artikelnya, Muhamad Fiqie Haris Prabowo sering menggunakan kalimat yang kompleks dan bervariasi, sehingga membuat pembaca merasa tertarik dan penasaran dengan apa yang ia tulis.

Indeks Tulisan

Soal Pengakuan Yusril, BPN: Biarkan Saja Dia Mau Ngomong Apa
Hard news
Kamis, 4 Apr 2019

Soal Pengakuan Yusril, BPN: Biarkan Saja Dia Mau Ngomong Apa

Dasco yakin bahwa apa yang diucapkan oleh Yusril dengan berusaha menjatuhkan Prabowo tak akan mempengaruhi elektabilitas Prabowo-Sandiaga.
Kasus Video Ma'ruf, TKN: Masyarakat Sudah Paham Mana Kampanye Hitam
Hard news
Kamis, 4 Apr 2019

Kasus Video Ma'ruf, TKN: Masyarakat Sudah Paham Mana Kampanye Hitam

TKN Jokowi-Ma'ruf Amin, Verry Surya merespons isu beredarnya video Ma'ruf yang menyatakan jika Ahok harus dimusnahkan.
Fahri Nilai Pengakuan Yusril Terkait Masalah Pribadi dengan Prabowo
Hard news
Kamis, 4 Apr 2019

Fahri Nilai Pengakuan Yusril Terkait Masalah Pribadi dengan Prabowo

Fahri Hamzah merespons pengakuan Ketua Umum PBB Yusril Ihza Mahendra lewat pesan pribadinya dengan Habib Rizieq Shihab (HRS) tentang keislaman Prabowo.
Ketika Para Pemilih Golput Mendapat Serangan dan Stigma Buruk
Current issue
Kamis, 4 Apr 2019

Ketika Para Pemilih Golput Mendapat Serangan dan Stigma Buruk

Haris Azhar menilai tindakan persekusi secara digital dan verbal kepada mereka yang memilih golput semakin menegaskan bahwa sikap politik golput itu relevan.
DKI Dinilai Punya Alasan Kuat Setop Kontrak Swastanisasi Air
Hard news
Rabu, 3 Apr 2019

DKI Dinilai Punya Alasan Kuat Setop Kontrak Swastanisasi Air

Pemprov DKI Jakarta dinilai memiliki alasan kuat untuk menghentikan kontrak kerja sama pengelolaan air antara PD PAM Jaya dengan Palyja dan Aetra.  
Tim Evaluasi Tata Kelola Air Minum DKI Dikritik Tidak Transparan
Hard news
Rabu, 3 Apr 2019

Tim Evaluasi Tata Kelola Air Minum DKI Dikritik Tidak Transparan

Aktivis menilai Tim Evaluasi Tata Kelola Air Minum tidak transparan ke publik. Sebab, ada banyak informasi penting yang belum dijelaskan oleh tim bentukan pemerintahan Anies tersebut.
Negosiasi Kontrak Swastanisasi Air DKI Harus Jamin Hak Warga Miskin
Hard news
Rabu, 3 Apr 2019

Negosiasi Kontrak Swastanisasi Air DKI Harus Jamin Hak Warga Miskin

Haris Azhar mendesak Pemprov DKI Jakarta dan PD PAM Jaya mengutamakan pemenuhan kebutuhan warga miskin atas air bersih yang murah dalam negosiasi dengan Aetra dan Palyja. 
JIAD: Larangan Non-muslim Tinggal di Dusun Karet-Bantul Cacat Hukum
Hard news
Rabu, 3 Apr 2019

JIAD: Larangan Non-muslim Tinggal di Dusun Karet-Bantul Cacat Hukum

Jaringan Islam Antidiskriminasi (JIAD) mengecam larangan bermukim bagi warga non muslim di Dusun Karet, Bantul yang sempat berlaku. Praktik diskriminasi seperti itu dinilai kian menjamur.
KPK dan BPK Diminta Kawal Penghentian Swastanisasi Air di Jakarta
Hard news
Rabu, 3 Apr 2019

KPK dan BPK Diminta Kawal Penghentian Swastanisasi Air di Jakarta

Sejumlah aktivis meminta KPK, BPK dan BPKP memantau proses penghentian swastanisasi air di Jakarta. Mereka menilai Pemprov DKI tidak perlu membayar kompensasi ke Palyja dan Aetra. 
Menyigi Untung dan Rugi Penyebutan Nama Calon Menteri oleh Prabowo
Current issue
Rabu, 3 Apr 2019

Menyigi Untung dan Rugi Penyebutan Nama Calon Menteri oleh Prabowo

BPN Prabowo-Sandiaga menyatakan penyebutan nama-nama calon menteri sebagai upaya membangun kepercayaan publik.
LSI Denny JA: Jokowi Unggul di Lulusan SD, Prabowo di Sarjana
Hard news
Selasa, 2 Apr 2019

LSI Denny JA: Jokowi Unggul di Lulusan SD, Prabowo di Sarjana

Dalam salah satu segmen survei, yaitu pendidikan, pasangan Jokowi-Ma'ruf unggul di segmen pendidikan menegah ke bawah. Sementara di segmen pemilih yang berpendidikan tinggi (pernah kuliah atau di atasnya) Prabowo-Sandiaga lebih unggul.
Jokowi Unggul dari Prabowo di Hasil Survei LSI Denny JA Terbaru
Hard news
Selasa, 2 Apr 2019

Jokowi Unggul dari Prabowo di Hasil Survei LSI Denny JA Terbaru

Dalam survei terbaru tersebut, LSI Denny JA mengumumkan pasangan Jokowi-Ma'ruf masih unggul dibandingkan pasangan Prabowo-Sandiaga.
BPN Sebut Pengarahan Dukung Jokowi Tak Hanya Terjadi di Arab Saudi
Hard news
Selasa, 2 Apr 2019

BPN Sebut Pengarahan Dukung Jokowi Tak Hanya Terjadi di Arab Saudi

BPN merespons isu mengenai pengarahan dukungan ke Jokowi-Ma'ruf oleh Kementerian Luar Negeri yang dituding oleh Habib Rizieq Shihab.
Soal People Power, TKN: Pak Amien Jangan Ajarkan Inkonstitusional
Hard news
Selasa, 2 Apr 2019

Soal People Power, TKN: Pak Amien Jangan Ajarkan Inkonstitusional

TKN meminta Amien Rais untuk berhenti berbicara ngawur dan menimbulkan keributan di Indonesia.
Fahri Minta Eks Kapolsek Pasirwangi Diproses Meski Tarik Ucapan
Hard news
Senin, 1 Apr 2019

Fahri Minta Eks Kapolsek Pasirwangi Diproses Meski Tarik Ucapan

Fahri Hamzah membandingkan kasus Sulman Aziz dengan Ratna Sarumpaet yang berbeda perlakuan proses hukum.
Amien Rais Soal People Power, Fahri Hamzah: Dia Hanya Mengingatkan
Hard news
Senin, 1 Apr 2019

Amien Rais Soal People Power, Fahri Hamzah: Dia Hanya Mengingatkan

Amien Rais menyerukan "people power" apabila ada kecurangan pada Pemilu 2019. 
Respons Fahri Hamzah Soal
Hard news
Senin, 1 Apr 2019

Respons Fahri Hamzah Soal "Gabut Award" dari PSI untuk DPR RI

Fahri menilai seharusnya PSI fokus pada kampanye legislatif 2019, karena menurut Fahri, PSI belum memiliki pemahaman apa itu DPR RI, apa itu legislatif, hingga apa itu legislasi.
Soal People Power, TKN Kecewa Ucapan Amien Sebagai Tokoh Reformasi
Hard news
Senin, 1 Apr 2019

Soal People Power, TKN Kecewa Ucapan Amien Sebagai Tokoh Reformasi

Lena menilai, apa yang diucapkan oleh Amien Rais seperti mengajak masyarakat untuk melakukan hal-hal yang tidak diinginkan dan membahayakan keutuhan bangsa.
Komisi III DPR RI Minta Propam Menindak Kasus Kapolsek di Garut
Hard news
Senin, 1 Apr 2019

Komisi III DPR RI Minta Propam Menindak Kasus Kapolsek di Garut

Menurut Dasco dengan adanya STR tersebut, harusnya menjadi langkah Divisi Propam Polri untuk lebih proaktif menelusuri dan menindak yang diduga bermasalah.
Kontroversi People Power ala Amien Rais Ancam Demokrasi?
Current issue
Senin, 1 Apr 2019

Kontroversi People Power ala Amien Rais Ancam Demokrasi?

Titi Anggraini menilai Indonesia memiliki mekanisme untuk menyalurkan keberatan dan perselisihan hasil pemilu lewat jalur resmi ke Mahkamah Konstitusi.