Ahmad Zaenudin

Ahmad Zaenudin

Ahmad Zaenudin, seorang penulis Mild Report yang bekerja di Tirto.ID selama 6 tahun 3 bulan, memiliki keahlian dalam News Writing, Feature Writing, Creative Writing, Copy Editing, News Research, dan Adobe Creative Cloud. Sebelumnya, Ahmad memulai karirnya di bidang pembuatan design, digital advertisement, dan penjualan online. Selama kuliah, ia aktif mengikuti kegiatan pers dan menjadi reporter. Selain itu, Ahmad juga memiliki kemampuan dalam penulisan, riset, reportase, fotografi, dan videografi. Dengan keahliannya dalam menggunakan Adobe Creative Cloud, Ahmad menjadi seorang penulis yang kreatif dan berbakat.

Indeks Tulisan

Studi: Tak Transparan, Belanja Militer Niscaya Rawan Korupsi
Politik
Selasa, 8 Jun 2021

Studi: Tak Transparan, Belanja Militer Niscaya Rawan Korupsi

Maka, di tengah dunia yang kian kondusif, belanja militer seharusnya tak harus besar-besar amat. Belanja militer terlalu besar.
Mengapa Revolusi Buku Digital yang Dijanjikan Kindle Tak Terjadi?
Teknologi
Rabu, 2 Jun 2021

Mengapa Revolusi Buku Digital yang Dijanjikan Kindle Tak Terjadi?

Membaca adalah aktivitas intim dan cara seseorang untuk sejenak tidak terikat dengan ikatan sosial dan berimajinasi. Kindle mengubah itu.
Cara Israel Persenjatai Internet & Startup Guna Awasi Palestina
Teknologi
Senin, 31 Mei 2021

Cara Israel Persenjatai Internet & Startup Guna Awasi Palestina

Israel Security Agency memimpin segala tindakan yang diperlukan untuk melindungi negara di ranah maya. Termasuk memata-matai warga Palestina.
Karma Bill Gates: Membunuh Netscape, Memuseumkan Internet Explorer
Teknologi
Jumat, 28 Mei 2021

Karma Bill Gates: Membunuh Netscape, Memuseumkan Internet Explorer

Microsoft menyatakan akan membunuh browser buatannya, Internet Explorer, pada 15 Juni 2022 mendatang.
Mengapa Ada Dokter dan Ilmuwan yang Anti-Vaksin?
Kesehatan
Selasa, 25 Mei 2021

Mengapa Ada Dokter dan Ilmuwan yang Anti-Vaksin?

Jawabannya sederhana: "kehendak bebas", rasa takut, dan skeptisisme terhadap industri medis.
Vaksinasi Polio Abal-Abal CIA Membuat Orang Makin Takut Vaksin
Kesehatan
Sabtu, 22 Mei 2021

Vaksinasi Polio Abal-Abal CIA Membuat Orang Makin Takut Vaksin

Vaksinasi palsu oleh CIA di Pakistan pada 2011 memperkuat narasi anti-vaksin Taliban. Begitu terus sampai kiamat.
Adenovirus di Balik Kematian Akibat Vaksin AstraZeneca?
Kesehatan
Kamis, 20 Mei 2021

Adenovirus di Balik Kematian Akibat Vaksin AstraZeneca?

Ilmuwan belum mengetahui pasti mengapa adenovirus, yang sebetulnya lazim menjangkiti manusia, dapat menghasilkan efek berbahaya.
Apple Ingin Jamin Privasi Pengguna, Tapi Bisakah Atasi Cookie?
Teknologi
Sabtu, 15 Mei 2021

Apple Ingin Jamin Privasi Pengguna, Tapi Bisakah Atasi Cookie?

Versi terbaru iOS yang menghadirkan fitur "App Tracking Transparency". Klaimnya: melindungi privasi pengguna dari gempuran iklan personal.
Bagaimana Linux Sukses Membuat Microsoft Bertekuk Lutut?
Teknologi
Sabtu, 8 Mei 2021

Bagaimana Linux Sukses Membuat Microsoft Bertekuk Lutut?

Di mata Nadella, gerakan software gratis dan open-source sesungguhnya adalah benih perkembangan teknologi yang lebih baik.
Berapa Desibel Suara Speaker Masjid Agar Ramah Kuping?
Teknologi
Minggu, 2 Mei 2021

Berapa Desibel Suara Speaker Masjid Agar Ramah Kuping?

Suara toa yang menggelegar dari masjid tidak hanya bermasalah dari volumenya, tapi juga dari kualitas suara.
Hukum
Jumat, 30 Apr 2021

"War on Drugs": Gagal di Banyak Tempat, Dirayakan BNN

Meskipun digempur habis-habisan sejak 2001, produksi opium di Afghanistan justru meningkat alih-alih menurun.
Macbook Akan Mati Jika macOS Bisa Dipasang di iPad
Teknologi
Kamis, 29 Apr 2021

Macbook Akan Mati Jika macOS Bisa Dipasang di iPad

Meskipun awalnya dibayangkan sebagai Macbook versi tablet, iPad adalah iPhone yang diperbesar.
Benarkah Apple Miskin Inovasi di Bawah Tim Cook?
Teknologi
Senin, 26 Apr 2021

Benarkah Apple Miskin Inovasi di Bawah Tim Cook?

Di tangan Cook, Apple disebut-sebut miskin inovasi dan tak melahirkan produk yang benar-benar revolusioner.
Mengapa Mobil-Mobil Antik di Kuba Masih Mulus dan Bisa Jalan?
Otomotif
Sabtu, 24 Apr 2021

Mengapa Mobil-Mobil Antik di Kuba Masih Mulus dan Bisa Jalan?

Kuba awal abad ke-20 dijejali mobil Eropa. Pada 1914, diserbu mobil-mobil Amerika. Setelah revolusi, mobil Soviet jadi raja.
Dunia Terancam Fakir Microchip karena Trump dan Corona
Teknologi
Selasa, 20 Apr 2021

Dunia Terancam Fakir Microchip karena Trump dan Corona

Ada apa di balik krisis mikrochip? TSMC kewalahan menerima pesanan. Sisanya Trump dan Corona.
Cacat Prosedur, Apa Beda Vaksin Terawan dengan Praktik Dukun?
Kesehatan
Sabtu, 17 Apr 2021

Cacat Prosedur, Apa Beda Vaksin Terawan dengan Praktik Dukun?

Vaksin Nusantara unggulan Terawan: berbuih klaim, cacat prosedur.
Dari N250 ke Bukit Algoritma: Elite Indonesia Latah Teknologi?
Teknologi
Jumat, 16 Apr 2021

Dari N250 ke Bukit Algoritma: Elite Indonesia Latah Teknologi?

Zaman Orde Baru, kaum elite mimpi bikin pesawat. Kini mereka mimpi punya Silicon Valley.
RIP: Yahoo Answers Mengizinkan Kita Goblok tanpa Harus Jadi Toksik
Teknologi
Minggu, 11 Apr 2021

RIP: Yahoo Answers Mengizinkan Kita Goblok tanpa Harus Jadi Toksik

Yahoo Answer akan segera berpulang ketika dunia sedang butuh lebih banyak tawa.
Buruh Amazon Ingin Berserikat, Bezos pun Melawan... dengan Buzzer
Teknologi
Kamis, 8 Apr 2021

Buruh Amazon Ingin Berserikat, Bezos pun Melawan... dengan Buzzer

Pekerja gudang Amazon bersatu memperjuangkan pembentukan serikat pekerja. Amazon tak suka serikat buruh.
Bangun Kabel Internet, Google & Facebook Makin Sulit Dikontrol?
Teknologi
Selasa, 6 Apr 2021

Bangun Kabel Internet, Google & Facebook Makin Sulit Dikontrol?

Facebook, Google, Microsoft berlomba-lomba membangun jaringan kabel internet bawah laut untuk kepentingan bisnis masing-masing.