Ign. L. Adhi Bhaskara

Ign. L. Adhi Bhaskara

Indeks Tulisan

KPK Desak Pihak Terkait Untuk Kooperatif Hentikan Reklamasi
Jumat, 1 Apr 2016

KPK Desak Pihak Terkait Untuk Kooperatif Hentikan Reklamasi

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Laode M. Syarif mengatakan bahwa untuk menghentikan proses proyek besar reklamasi di Jakarta, yang ternyata sarat dengan praktik suap, KPK tidak dapat bekerja sendiri dan mendesak semua pihak yang terkait untuk bisa bersinergi dan bekerja sama dalam kasus ini.
Ditetapkan Tersangka, Presdir Agung Podomoro Land Serahkan D
Jumat, 1 Apr 2016

Ditetapkan Tersangka, Presdir Agung Podomoro Land Serahkan D

Tidak lama setelah ditetapkan sebagai tersangka, Presiden Agung Podomoro Land Ariesman Widjaja menyerahkan diri ke Komisi Pemberantasan Korupsi. 
Malaysia Pertanyakan Pelanggaran Kapal Ikan Cina
Jumat, 1 Apr 2016

Malaysia Pertanyakan Pelanggaran Kapal Ikan Cina

Sengketa di Laut Cina Selatan tampaknya belum akan mereda, setelah Malaysia mengatakan bahwa pihaknya telah memanggil Duta Besar Cina untuk menyampaikan kekhawatiran mereka terhadap pelanggaran yang dilakukan oleh kapal-kapal berbendera Cina di area yang disengketakan tersebut.
ISIS Sebar Propaganda Bom Bandara Bonn di Jerman
Jumat, 1 Apr 2016

ISIS Sebar Propaganda Bom Bandara Bonn di Jerman

ISIS memposting foto-foto di Internet yang menyerukan ajakan bagi kaum Muslim Jerman untuk melancarkan serangan ala Brussels di Jerman, dengan menyasar Kantor Kanselir Angela Merkel dan Bandara Cologne-Bonn, lapor kelompok intelijen SITE seperti dikutip oleh kantor berita Antara dari Reuters.
KPK: Dua Operasi Tangkap Tangan Dilakukan di Jakarta
Kamis, 31 Mar 2016

KPK: Dua Operasi Tangkap Tangan Dilakukan di Jakarta

Komisi Pemberantasan Korupsi menyatakan telah melakukan dua Operasi Tangkap Tangan pada hari ini, untuk dua kasus yang berbeda di dua tempat di Jakarta.
Kemenpan-RB: Surat Dibuat Atas Permintaan Reza Fahlevi
Kamis, 31 Mar 2016

Kemenpan-RB: Surat Dibuat Atas Permintaan Reza Fahlevi

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi mengatakan bahwa surat berisi permohonan fasilitas yang mengatasnamakan Menteri PAN-RB Yuddy Chrisnandi diterbitkan atas permintaan Sekretaris Pribadi Menteri PAN-RB Reza Fahlevi.
Saleh: Industri Minuman Ringan Punya Potensi Besar
Kamis, 31 Mar 2016

Saleh: Industri Minuman Ringan Punya Potensi Besar

Dengan pasar yang belum sepenuhnya tereksplorasi di Indonesia, Menteri Perindustrian Saleh Husin mengatakan industri minuman ringan memiliki potensi besar untuk menggerakan perekonomian karena sifatnya yang terus berekspansi baik dalam produksi, distribusi maupun fasilitas pendukungnya.
Setelah Indonesia, Spotify Bidik Jepang dan India
Musik
Kamis, 31 Mar 2016

Setelah Indonesia, Spotify Bidik Jepang dan India

Setelah semakin mengukuhkan eksistensinya di pasar Asia dengan menghadirkan layanannya secara resmi di Indonesia, layanan streaming musik populer Spotify saat ini dikabarkan telah membidik dua negara Asia lainnya, yakni Jepang dan India.
La Nyalla Disinyalir Berada di Singapura
Hard news
Kamis, 31 Mar 2016

La Nyalla Disinyalir Berada di Singapura

Kadin Desak Penurunan Tarif Transportasi Barang
Rabu, 30 Mar 2016

Kadin Desak Penurunan Tarif Transportasi Barang

Wakil Ketua Umum Bidang Perdagangan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Benny Soetrisno mendesak para aktor bisnis jasa transportasi logistik dan pemerintah untuk menurunkan tarif angkutan darat seiring dengan penurunan harga bahan bakar minyak Premium dan Solar per 1 April mendatang, sehingga biaya logistik dapat ditekan.
Dirjen Imigrasi Konfirmasi La Nyalla di Luar Negeri
Selasa, 29 Mar 2016

Dirjen Imigrasi Konfirmasi La Nyalla di Luar Negeri

Direktorat Jenderal Imigrasi mengonfirmasi bahwa Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri Jawa Timur La Nyalla Mahmud Mattalitti berada di luar negeri, namun tidak memberikan keterangan lebih lanjut terkait detil di mana posisi tersangka kasus korupsi saham Bank Jatim tersebut saat ini.
Alonso Akan Berpacu Lagi di Bahrain
Hard news
Selasa, 29 Mar 2016

Alonso Akan Berpacu Lagi di Bahrain

Kemlu Pastikan Tidak Ada WNI di MS181
Selasa, 29 Mar 2016

Kemlu Pastikan Tidak Ada WNI di MS181

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Arrmanatha Nasir memastikan bahwa tidak ada Warga Negara Indonesia (WNI) yang ikut terbang dalam pesawat EgyptAir MS181 yang dibajak pada Selasa pagi.
Pesawat EgyptAir Dibajak di Siprus
Selasa, 29 Mar 2016

Pesawat EgyptAir Dibajak di Siprus

Pesawat domestik EgyptAir MS181 tipe Airbus 320 yang terbang dari Aleksandria menuju Kairo, Mesir, Selasa, (29/3/2016), dibajak dan mendarat di Siprus.