tirto.id - Saham-saham Cina dibuka lebih tinggi pada Selasa, dengan indeks komposit Shanghai menguat 0,33 persen menjadi diperdagangkan pada 2.898,38 poin.
Indeks komposit Shenzhen yang melacak saham-saham di bursa kedua Cina, dibuka 0,62 persen lebih tinggi menjadi diperdagangkan pada 10.285,04 poin.
Sementara itu, indeks ChiNext yang melacak saham-saham perusahaan sedang berkembang di papan perdagangan bergaya NASDAQ Cina, dibuka turun 0,75 persen menjadi diperdagangkan di 2.135,46 poin.
Baca juga artikel terkait BISNIS
tirto.id - Bisnis
Sumber: Antara
Penulis: Rima Suliastini
Editor: Rima Suliastini
Penulis: Rima Suliastini
Editor: Rima Suliastini