Cacar monyet mula-mula muncul di Kongo, lalu menyebar ke sejumlah negara di Afrika Barat. Kiwari, telah masuk ke AS dan beberapa negara Eropa dan Asia.
Batam dan Bali menjadi dua wilayah yang sudah menaikkan kesiapsiagaan terhadap Monkeypox, karena lalu lintas penumpang dari Singapuran dan mancanegara terbilang banyak masuk ke dua wilayah ini.
Kemenkes mengimbau masyarakat untuk tidak resah dan tenang menghadapi pemberitaan soal cacar monyet atau monkeypox karena hingga di Indonesia belum ditemukan kasus cacar monyet.
Kemenkes mengimbau kepada semua dinas kesehatan seluruh kota/kabupaten, puskesmas dan rumah sakit untuk mewaspadai penyebaran penyakit cacar monyet atau monkeypox.