Indeks Terorisme

Densus 88 Tangkap Satu Terduga Teroris di Tangerang
Hukum
Rabu, 24 Mar 2021

Densus 88 Tangkap Satu Terduga Teroris di Tangerang

Densus 88 Antiteror menangkap satu terduga teroris di Jalan Komari 2, Perumahan Islamic Village, Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, Rabu (24/3/2021).
Pimpinan Abu Sayyaf Tewas, 4 WNI yang Disandera Berhasil Dibebaskan
Hukum
Senin, 22 Mar 2021

Pimpinan Abu Sayyaf Tewas, 4 WNI yang Disandera Berhasil Dibebaskan

Majan Sahidjuan alias Apo Mike tewas dalam baku tembak dengan marinir pada Sabtu (20/3). 4 sandera WNI yang ditahan sejak tahun lalu berhasil diselamatkan.
Densus 88 Pindahkan 26 Tersangka Terorisme Gorontalo & Makassar
Hukum
Kamis, 4 Feb 2021

Densus 88 Pindahkan 26 Tersangka Terorisme Gorontalo & Makassar

19 tersangka teroris asal Makassar pernah terlibat atau menjadi anggota FPI Makassar.
Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Tiga Terduga Teroris di Aceh
Hukum
Sabtu, 23 Jan 2021

Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Tiga Terduga Teroris di Aceh

Densus 88 Antiteror Polri telah menangkap tiga terduga teroris di dua lokasi berbeda di Aceh.
Dalih Pemerintah soal Pemolisian Masyarakat dalam Tangani Terorisme
News
Kamis, 21 Jan 2021

Dalih Pemerintah soal Pemolisian Masyarakat dalam Tangani Terorisme

Moeldoko menjelaskan mengapa pemerintah di Perpres 7/2021 atur soal strategi pemolisian masyarakat dalam penanggulangan ekstremisme.
Rekam Jejak Abu Bakar Ba'asyir & Bagaimana Negara Memantaunya
Hukum
Senin, 11 Jan 2021

Rekam Jejak Abu Bakar Ba'asyir & Bagaimana Negara Memantaunya

Abu Bakar Ba'asyir telah bebas dari Lapas Gunung Sindur. Bagaimana negara memantaunya usai dibebaskan?
Abu Bakar Ba'asyir Dapat Kelonggaran Selama Dibui di Gunung Sindur
Hukum
Jumat, 8 Jan 2021

Abu Bakar Ba'asyir Dapat Kelonggaran Selama Dibui di Gunung Sindur

Abu Bakar Ba'asyir mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang memberinya kelonggaran.
Polri: 7 Angkatan jadi Kader Teroris JI, Hasil Rekrutmen sejak 2011
Hukum
Senin, 28 Des 2020

Polri: 7 Angkatan jadi Kader Teroris JI, Hasil Rekrutmen sejak 2011

Tujuh angkatan tersebut terdiri dari 96 orang. Rata-rata 10 siswa terbaik yang diajak bergabung untuk mengikuti pelatihan selama enam bulan.
Densus 88 Bongkar Tempat Pelatihan Jamaah Islamiyah di Jawa Tengah
Hukum
Minggu, 27 Des 2020

Densus 88 Bongkar Tempat Pelatihan Jamaah Islamiyah di Jawa Tengah

Pusat latihan tersebut berupa sebuah vila dua lantai di Desa Gintungan, Kab Semarang, Jawa Tengah. Salah satu pelatihnya, teroris Joko Priyono alias Karso.
Densus 88 Antiteror Polri Tangkap 228 Tersangka Teroris selama 2020
Hukum
Selasa, 22 Des 2020

Densus 88 Antiteror Polri Tangkap 228 Tersangka Teroris selama 2020

Kasus terorisme yang menjadi sorotan adalah penangkapan 23 teroris kelompok Jamaah Islamiyah (JI) pada November-Desember 2020.
Polri Sebut Terduga Teroris Upik Lawanga Diperintah JI Buat Senjata
Hukum
Sabtu, 19 Des 2020

Polri Sebut Terduga Teroris Upik Lawanga Diperintah JI Buat Senjata

Polri sebut tersangka teroris Upik Lawanga alias Taufik Bulaga sejak Agustus 2020 mendapatkan perintah dari pimpinan JI membuat senjata.
23 Terduga Teroris Jamaah Islamiyah Ditangkap selama Nov-Des 2020
Hukum
Jumat, 18 Des 2020

23 Terduga Teroris Jamaah Islamiyah Ditangkap selama Nov-Des 2020

Buronan Bom Bali I, Upik dan Arif Sunarso termasuk dalam rombongan teroris yang ditangkap. Sementara 6 ribu lainnya masih aktif.
Soal Anggota FPI Terlibat Terorisme, Benny Mamoto: Itu Data Publik
Hukum
Rabu, 16 Des 2020

Soal Anggota FPI Terlibat Terorisme, Benny Mamoto: Itu Data Publik

Data 37 anggota FPI terlibat terorisme disampaikan Benny Mamoto sebagai kepala riset.
23 Teroris Dibawa ke Jakarta bukan Bagian 37 Teroris Diduga Eks-FPI
Hukum
Rabu, 16 Des 2020

23 Teroris Dibawa ke Jakarta bukan Bagian 37 Teroris Diduga Eks-FPI

Anggota Satgas Antiteror Polri Irjen (Purn) Benny Mamoto memastikan 23 teroris yang dipindahkan dari Lampung bukan bagian 37 teroris yang terafiliasi FPI.
Polisi Pindahkan 23 Terduga Teroris di Lampung ke Jakarta
Hukum
Rabu, 16 Des 2020

Polisi Pindahkan 23 Terduga Teroris di Lampung ke Jakarta

Sebanyak 23 terduga teroris ini akan ditempatkan di Mako Brimob Kelapa Dua.
215 Korban Terorisme Terima Kompensasi Negara Total Rp39,2 M
Hukum
Rabu, 16 Des 2020

215 Korban Terorisme Terima Kompensasi Negara Total Rp39,2 M

Jokowi menyebut kompensasi tak sebanding dengan derita korban tindak pidana terorisme.
23 Tersangka Teroris Jamaah Islamiyah Tiba di Bandara Soetta
Hukum
Rabu, 16 Des 2020

23 Tersangka Teroris Jamaah Islamiyah Tiba di Bandara Soetta

Dua puluh tiga tersangka teroris jaringan Jamaah Islamiyah dipindahkan dari Mako Brimob Polda Lampung ke Mako Brimob Kelapa Dua.
Buru MIT, Operasi Satgas Tinombala Kemungkinan Diperpanjang
Hukum
Senin, 7 Des 2020

Buru MIT, Operasi Satgas Tinombala Kemungkinan Diperpanjang

Masa kerja Satgas Tinombala kemungkinan besar akan diperpanjang karena 11 DPO dari kelompok Mujahid Indonesia Timur (MIT) belum tertangkap.
Buru Kelompok MIT, Polri Harap Kendala Geografis Dapat Ditangani
Hukum
Rabu, 2 Des 2020

Buru Kelompok MIT, Polri Harap Kendala Geografis Dapat Ditangani

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono mengatakan kondisi alam dalam perburuan kelompok MIT bisa menjadi kendala.
Moeldoko Ungkap Alasan Kelompok MIT Sulit Ditumpas
Hukum
Selasa, 1 Des 2020

Moeldoko Ungkap Alasan Kelompok MIT Sulit Ditumpas

Setidaknya ada dua faktor; medan berat dengan gunung yang berlapis serta masyarakat yang tinggal berjauhan sehingga perlindungan terhadap warga terbatas.