Hidayat meminta tak perlu ada kekhawatiran dari acara tersebut. Ia yakini aksi yang dilakukan kelompok 212 tak pernah buat rusuh lantaran kegiatan murni menyampaikan aspirasi.
Mahmud MD mengatakan bahwa pemerintah tidak melarang penyelenggaraan Reuni 212, tapi ia menghimbau agar dilaksanakan dengan tertib dan tidak menimbulkan keributan.
Kepala Biro Penerangan Masyarakat Polri Brigjen Pol Argo Yuwono mengatakan polisi akan mengkaji izin acara Reuni 212 jika penyelenggara mengirimkan surat pemberitahuan.
Ketua Umum Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Ulama (GNPF-U) Yusuf Martak mengklaim izin kegiatan Munajat dan Maulid Akbar Reuni Mujahid 212 sudah dikantongi.