Kemacetan arus lalu lintas di Jalan Gatot Soebroto dan tol dalam kota arah Cawang saat jam pulang kantor jelang berakhirnya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) periode ketiga di Jakarta, Rabu (3/6/20).
Sebanyak 62 RW di DKI Jakarta direncanakan menjadi lokasi pemberlakuan karantina lokal atau PSBL. Karantina lokal itu akan diterapkan setelah PSBB Jakarta berakhir.
PSBB Jawa Barat diperpanjang kembali hingga 12 Juni 2020. Namun, perpanjangan PSBB Jawa Barat hanya berlaku di sebagian kabupaten/kota. Sebagian daerah lain bisa memulai New Normal.
Asosiasi pengusaha truk dan angkutan barang menyebutkan tidak ada masalah dengan aturan pembatasan truk muatan kecil tanpa sopir pengganti dan tidak menghambat distribusi barang.
Presiden Jokowi berkata akan menerjunkan aparat keamanan dan tentara sebagai salah satu opsi penanganan COVID-19 di daerah kasus tinggi seperti Jawa Timur.
Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Doni Monardo mengatakan saat ini pemerintah sedang mempersiapkan protokol untuk sekolah dan transportasi menghadapi "new normal."
Juru Bicara Presiden Jokowi, Fadjroel Rachman memaparkan alasan pemerintah menerapkan protokol kesehatan persiapan new normal di 4 provinsi dan 25 kabupaten/kota di Indonesia.