Konferensi Pers tersebut digelar untuk menyampaikan sejumlah informasi terkait pernikahan Putri Presiden Jokowi yang akan digelar pada 8 November 2017.
Ketua Ombudsman RI Amzulian Rifai meminta Mendagri Tjahjo Kumolo berhati-hati dalam mengeluarkan pernyataan dan menjaga netralitas sebagai pejabat negara dalam menyikapi Pilpres 2019.
Aktivis LBH Jakarta dan PP Pemuda Muhammadiyah mendesak Presiden Joko Widodo bersedia menemui pihak keluarga dari penyidik KPK korban teror serangan air keras, Novel Baswedan.
Presiden Jokowi menyambut kunjungan Sekretaris Jenderal Partai Komunis Vietnam The Nguyen Phu Trong dengan upacara kenegaraan di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (23/8/2017).
Tersangka penghina Presiden Jokowi, yang merupakan warga Medan, yakni MBF (18) memiliki 30 akun media sosial palsu. Menurut Polisi, akun-akun palsu itu selama ini juga aktif menyebarkan ujaran kebencian.
Menurut Presiden Jokowi, pembangunan SDM juga penting. Namun, kesenjangan antarwilayah barat tengah timur yang terjadi saat ini juga harus diselesaikan terlebih dulu.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan Presiden Joko Widodo telah meminta adanya kajian dari sisi sosial, politik, dan ekonomi terhadap rencana redenominasi.