Presiden Amerika Serikat Donald Trump kian tertekan setelah kontroversi memo Trump yang membuat gonjang-ganjing Gedung Putih yang bisa berujung pada pemakzulan dirinya.
Donald Trump pada Kamis (4/5/2017) mengumumkan lawatan luar negeri pertamanya sebagai presiden Amerika Serikat yang akan meliputi persinggahan di Arab Saudi, Israel dan Vatikan -- pusat spiritual Islam, Yahudi dan Katolik.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengaku merindukan kehidupan masa-masa sebelum menjadi presiden. Hal itu dikatakan bertepatan dengan 100 hari pertama pemerintahannya yang jatuh hari ini.
Acara yang digelar di Washington itu biasanya menarik kedatangan para bintang film, politikus, dan pemimpin bisnis yang ingin mendengar pidato lucu presiden yang sedang menjabat.
Presiden Meksiko Enrique Pena Nieto, mengecam keputusan Presiden Amerika Serikat Donald Trump yang memerintahkan pembangunan tembok di perbatasan Meksiko.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump akan menandatangani Keputusan Presiden yang memuat larangan sementara masuknya pengungsi ke negaranya dan penangguhan pemberian visa untuk warga negara Suriah dan enam negara Timur Tengah serta Afrika.