Menteri BUMN Erick Thohir menyatakan rencana Mantan Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara menjadi Direktur Utama PT PLN saat ini masih dalam tahap pembahasan, dan belum disepakati.
Keputusan Menteri BUMN Erick Thohir menempatkan empat eks deputi dan satu eks sekretaris sebagai direksi di sejumlah BUMN dinilai sebagai bentuk demosi.
Menteri BUMN Erick Thohir belakangan tengah memanggil sejumlah tokoh untuk ikut membantu Kementerian BUMN. Namun dari sekian nama yang dipanggil, Sandiaga Uno tidak termasuk.
Keputusan Menteri BUMN Erick Thohir merombak susunan struktural organisasi Kementerian BUMN tengah menjadi sorotan masyarakat saat ini. Lantas, apakah perombakan itu sudah mendesak?
Menteri BUMN Erick Thohir resmi menempatkan lima pejabat eselon I sebagai direksi di sejumlah BUMN mulai 18 November 2019 seiring dengan upaya kementerian menciptakan birokrasi yang efektif dan efisien.
Upaya Rini Seomarno merombak direksi BUMN menuai kritik, sebab yang disasar justru perusahaan pelat merah yang secara kinerja relatif tidak bermasalah.