Pada hari yang sama, pengurus Kadin menghadiri deklarasi dukungan untuk capres-cawapres yang berbeda. Ketua Umum Kadin mendukung Jokowi, sementara sejumlah wakilnya memilih Prabowo.
Kadin menilai perjanjian Indonesia dan Australia soal perdagangan saling menguntungkan kedua negara dengan peningkatan ekspor per tahun hingga 19 persen.
Sri Mulyani mengatakan, keterlibatan pengusaha dalam menyusun rancangan APBN 2020 diperlukan sebagai bentuk kontrol masyarakat atas kebijakan anggaran yang akan diambil pemerintah.
Berdasarkan survei tingkat keyakinan pebisnis di Indonesia memang tinggi, tapi persoalan nyata di lapangan seperti kurs rupiah yang melemah hingga suku bunga jadi kenyataan pahit.