Indeks Pemprov Dki

Syarat yang Perlu Disiapkan Penerima Bansos Tunai Rp300 Ribu di DKI
Hard news
Rabu, 13 Jan 2021

Syarat yang Perlu Disiapkan Penerima Bansos Tunai Rp300 Ribu di DKI

Kepala Dinsos DKI Irmansyah menyebutkan BST akan disalurkan per KK selama 4 bulan, yang akan diberikan pada Januari-April.
Wagub: DKI Tak Jadi Vaksinasi 14 Januari karena Puasa Senin-Kamis
Hard news
Selasa, 12 Jan 2021

Wagub: DKI Tak Jadi Vaksinasi 14 Januari karena Puasa Senin-Kamis

Wagub Riza berkata vaksinasi DKI tidak jadi digelar pada 14 Januari 2021 karena banyak yang puasa Senin dan Kamis.
Anies Terbitkan Ingub Persiapan Penyelenggaraan Vaksinasi
Hard news
Rabu, 30 Des 2020

Anies Terbitkan Ingub Persiapan Penyelenggaraan Vaksinasi

Isi Instruksi Gubernur tersebut meminta jajaran pemprov dari dinas hingga lurah untuk persiapkan infrastruktur & mendukung pelaksanaan vaksinasi COVID-19.
Wagub Riza Respons Temuan Kemendagri soal Kejanggalan APBD DKI 2021
Hard news
Rabu, 23 Des 2020

Wagub Riza Respons Temuan Kemendagri soal Kejanggalan APBD DKI 2021

Kejanggalan itu ditemukan dalam Rancangan Kerja Tahunan anggota DPRD DKI Jakarta mengenai pengadaan pakaian, model komputer, hingga belanja audio studio.
Respons Organda soal Pemprov DKI Minta Penumpang Rapid Test Antigen
Hard news
Jumat, 18 Des 2020

Respons Organda soal Pemprov DKI Minta Penumpang Rapid Test Antigen

Organisasi Angkutan Darat (Organda) merespons aturan Pemprov DKI terkait wajib rapid test antigen bagi penumpang moda transportasi darat.
Soal Revisi RDTR Reklamasi Ancol, PAN Ingatkan Janji Kampanye Anies
Hard news
Senin, 14 Des 2020

Soal Revisi RDTR Reklamasi Ancol, PAN Ingatkan Janji Kampanye Anies

DPRD DKI Jakarta Fraksi PAN meminta klarifikasi dari Gubernur Anies Baswedan terkait revisi RDTR reklamasi Ancol.
Anies & Riza Positif Corona, Bagaimana Pemerintahan DKI Dijalankan?
Current issue
Jumat, 4 Des 2020

Anies & Riza Positif Corona, Bagaimana Pemerintahan DKI Dijalankan?

Gubernur Anies dan wakilnya positif Corona. Tapi mereka bakal tetap menjalankan pemerintahan meski ada opsi penunjukan plh/plt.
Anies & Riza Positif Corona, DPRD: Roda Pemerintahan Harus Jalan
Hard news
Selasa, 1 Des 2020

Anies & Riza Positif Corona, DPRD: Roda Pemerintahan Harus Jalan

Ketua DPRD minta Pemprov DKI tetap harus tetap melayani masyarakat dengan baik dan prima meski Anies dan Riza positif COVID-19.
Wagub soal Warga DKI Tolak Swab Test: Tokoh Agama Harus Beri Contoh
Hard news
Selasa, 24 Nov 2020

Wagub soal Warga DKI Tolak Swab Test: Tokoh Agama Harus Beri Contoh

Riza minta tokoh agama dan masyarakat untuk menjadi teladan agar simpatisannya mengikuti mereka melakukan rapid dan swab test massal.
Wagub Riza Sebut Akan Sanksi 'Kerumunan Rizieq' di Pondok Ranggon
Hard news
Kamis, 19 Nov 2020

Wagub Riza Sebut Akan Sanksi 'Kerumunan Rizieq' di Pondok Ranggon

Wagub DKI Riza Patria akan beri sanksi penyelenggara Maulid Nabi di Ponpes Al-Haromain Pondok Ranggon yang dihadiri Rizieq jika melanggar protkol kesehatan.
FPI Siap Dampingi Anies dalam Kasus Dugaan Pelanggaran Prokes
Hard news
Senin, 16 Nov 2020

FPI Siap Dampingi Anies dalam Kasus Dugaan Pelanggaran Prokes

Salah satu pengacara Tim Bantuan Hukum FPI Aziz Yanuar menyebut FPI siap mendampingi Anies jika diproses secara hukum.
Delta Djakarta Tegaskan Pemprov DKI Hanya Kuasai 26,25% Saham
Hard news
Jumat, 13 Nov 2020

Delta Djakarta Tegaskan Pemprov DKI Hanya Kuasai 26,25% Saham

Delta Djakarta Tbk memberitahukan telah terjadi kesalahan dalam pembuatan laporan yang dibuat oleh Biro Administrasi Efek.
Riza Pilih Pamerkan Prestasi saat Megawati Sindir Jakarta Amburadul
Hard news
Jumat, 13 Nov 2020

Riza Pilih Pamerkan Prestasi saat Megawati Sindir Jakarta Amburadul

Wagub DKI Riza Patria membalas pernyataan Megawati 'Jakarta Amburadul' dengan memamerkan segudang prestasi yang pernah diraih Anies Baswedan.
Kata Wagub DKI soal Maulid Nabi yang Dihadiri Rizieq Abai Protokol
Hard news
Jumat, 13 Nov 2020

Kata Wagub DKI soal Maulid Nabi yang Dihadiri Rizieq Abai Protokol

Wagub DKI Riza Patria tak secara tegas akan memberikan sanksi pelanggaran PSBB kepada panitia maupun masyarakat yang hadir.
Ramai RUU Larangan Minol, Pemprov DKI Tambah Saham Delta Jadi 58,3%
Hard news
Jumat, 13 Nov 2020

Ramai RUU Larangan Minol, Pemprov DKI Tambah Saham Delta Jadi 58,3%

Pemprov DKI Jakarta resmi menambah kepemilikan saham produsen bir, PT Delta Djakarta (DLTA), per Oktober 2020.
Dinas DLH DKI Kumpulkan 859,71 Kg Masker Bekas dari Rumah Tangga
Hard news
Kamis, 12 Nov 2020

Dinas DLH DKI Kumpulkan 859,71 Kg Masker Bekas dari Rumah Tangga

Alasan Dinas DLH DKI melakukakan pemilahan sampai rumah tangga dengan masker bekas sekali pakai agar dapat memutus rantai penularan COVID-19.
Respons Wagub Riza soal 1.550 Aduan Penyaluran Bansos Bermasalah
Hard news
Senin, 9 Nov 2020

Respons Wagub Riza soal 1.550 Aduan Penyaluran Bansos Bermasalah

Wagub DKI Jakarta Riza Patria akan mempelajari perihal 1.550 penyaluran bansos bermasalah yang diadukan oleh masyarakat ke KPK.
Usai Libur Panjang, Anies: Kapasitas Ruang Isolasi 55% & ICU 58%
Hard news
Selasa, 3 Nov 2020

Usai Libur Panjang, Anies: Kapasitas Ruang Isolasi 55% & ICU 58%

Anies sebut jumlah ruang rawat inap untuk pasien isolasi mandiri COVID-19 sebanyak 55 persen; hotel 21 persen; dan ICU 58 persen.
Apindo Persoalkan Keputusan Anies Baswedan Naikkan UMP DKI 2021
Hard news
Senin, 2 Nov 2020

Apindo Persoalkan Keputusan Anies Baswedan Naikkan UMP DKI 2021

Ketua Umum Apindo Hariyadi B Sukamdani berkata keputusan Anies akan menimbulkan masalah baru saat realisasi perhitungan upah.
Operasi Yustisi PSBB Transisi DKI: 1.294 Pelanggaran, Raup Rp2 Juta
Hard news
Selasa, 27 Okt 2020

Operasi Yustisi PSBB Transisi DKI: 1.294 Pelanggaran, Raup Rp2 Juta

Selama operasi yustisi PSBB transisi II pada 12-25 Oktober 2020 sebanyak 1.294 orang yang melakukan pelanggaran.