Indeks Pembunuhan Di Papua

Jokowi Minta Panglima TNI Selesaikan Kasus Kematian Warga di Mimika
Hukum
Rabu, 31 Agt 2022

Jokowi Minta Panglima TNI Selesaikan Kasus Kematian Warga di Mimika

Jokowi tegaskan proses hukum penting dilakukan agar kepercayaan publik terhadap TNI terjaga. Ia ingin kasus pembunuhan 4 warga diusut tuntas.
Investigasi TGPF Intan Jaya Rampung, Diumumkan Mahfud Senin Depan
Hukum
Sabtu, 17 Okt 2020

Investigasi TGPF Intan Jaya Rampung, Diumumkan Mahfud Senin Depan

Tim Gabungan Pencari Fakta (TGPF) Intan Jaya akan merilis temuan soal pembunuhan empat warga, termasuk seorang pendeta, pada Senin depan. 
Kematian Pendeta Yeremia: Cari Pembunuh Tentara, Warga Ditembak
Hukum
Selasa, 22 Sept 2020

Kematian Pendeta Yeremia: Cari Pembunuh Tentara, Warga Ditembak

Nyawa Pendeta Yeremia habis di tangan tentara, kata gereja. Tapi, TNI menuding itu ulah OPM. Desakan menginvestigasi kasus secara independen pun muncul.
Human Rights Watch Desak Polri Selidiki Pembunuhan Pekerja di Nduga
Sosial budaya
Senin, 10 Des 2018

Human Rights Watch Desak Polri Selidiki Pembunuhan Pekerja di Nduga

Human Rights Watch sejak lama telah menyoroti pelanggaran HAM oleh militer di Papua.
Bagaimana Prosedur Penggunaan Senjata dalam Operasi di Nduga
Hukum
Jumat, 7 Des 2018

Bagaimana Prosedur Penggunaan Senjata dalam Operasi di Nduga

Jokowi menekankan instruksinya adalah menangkap, bukan menembak mati kelompok tersebut.
TPNPB-OPM Klaim Bertanggung Jawab Atas Penembakan di Nduga Papua
Hukum
Rabu, 5 Des 2018

TPNPB-OPM Klaim Bertanggung Jawab Atas Penembakan di Nduga Papua

Kami menghubungi Sebby Sambom melalui sambungan telepon. Kepada kami, ia mengklaim kelompoknya yang bunuh pekerja dan TNI di Nduga.
Kronologis Penembakan Pekerja Proyek Versi Kodam XVII/Cenderawasih
Hukum
Rabu, 5 Des 2018

Kronologis Penembakan Pekerja Proyek Versi Kodam XVII/Cenderawasih

Pasukan gabungan TNI dan Polri berhasil mengevakuasi 12 korban.
Kata Menteri PUPR Tentang Dugaan Penyebab Penembakan Karyawan BUMN
Sosial budaya
Selasa, 4 Des 2018

Kata Menteri PUPR Tentang Dugaan Penyebab Penembakan Karyawan BUMN

Jika memang benar karena mengambil foto, itu kan insting manusia wajar pas upacara gitu, mungkin karena unik.
Menteri PUPR dan Panglima TNI akan Bertolak ke Wamena Malam Ini
Sosial budaya
Selasa, 4 Des 2018

Menteri PUPR dan Panglima TNI akan Bertolak ke Wamena Malam Ini

Mentereri PUPR bersama Panglima TNI Bertolak ke Wamena ikut evakuasi korban penembakan.
Istaka Belum Tahu Jumlah Pekerja Trans Papua yang Tewas di Nduga
Sosial budaya
Selasa, 4 Des 2018

Istaka Belum Tahu Jumlah Pekerja Trans Papua yang Tewas di Nduga

Istaka Karya memastikan sejumlah pegawai tewas di proyek pembangunan jembatan di Nduga, Papua.
31 Pekerja Trans Papua Diduga Tewas, BBPJN Belum Tahu Nasib ASN
Sosial budaya
Selasa, 4 Des 2018

31 Pekerja Trans Papua Diduga Tewas, BBPJN Belum Tahu Nasib ASN

BBPJN Papua belum bisa memastikan apakah ada ASN yang jadi korban dugaan pembunuhan di Nduga.
Presiden Jokowi Soal Dugaan Penembakan di Papua: Kita Tidak Takut
Hukum
Selasa, 4 Des 2018

Presiden Jokowi Soal Dugaan Penembakan di Papua: Kita Tidak Takut

"Kita tidak akan takut oleh hal-hal yang seperti itu," ujar Presiden Joko Widodo menanggapi dugaan penembakan puluhan karyawan BUMN di Papua.
Puluhan Karyawan Tewas, Menteri PUPR Hentikan Pembangunan Sementara
Sosial budaya
Selasa, 4 Des 2018

Puluhan Karyawan Tewas, Menteri PUPR Hentikan Pembangunan Sementara

Pembangunan jalan Trans Papua segmen 5 dihentikan sementara oleh Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, terkait tewasnya puluhan karyawan BUMN  PT. Istaka karya.
TNI Siap Lakukan Peradilan Terbuka Soal Dugaan Pembunuhan di Papua
Hukum
Kamis, 5 Juli 2018

TNI Siap Lakukan Peradilan Terbuka Soal Dugaan Pembunuhan di Papua

TNI menantang Amnesty International membuktikan tuduhannya soal keterlibatan anggota TNI dalam pembunuhan di Papua.
Tanggapan Polri Soal Data Pembunuhan 95 Orang oleh Aparat di Papua
Hukum
Senin, 2 Juli 2018

Tanggapan Polri Soal Data Pembunuhan 95 Orang oleh Aparat di Papua

Irjen Setyo Wasisto tak menampik bahwa Polri melakukan pembunuhan terhadap puluhan warga di Papua, tapi ia mengklaim hal tersebut sudah sesuai aturan hukum.