Indeks Pandemi Corona Covid-19

Terindikasi Positif Corona, 51 Tenaga Medis RSUD Bogor Diisolasi
Kesehatan
Rabu, 22 Apr 2020

Terindikasi Positif Corona, 51 Tenaga Medis RSUD Bogor Diisolasi

Hasil rapid test terhadap 51 tenaga medis di RSUD Kota Bogor statusnya adalah reaktif dan belum tentu positif COVID-19.
Positif Corona di Sumsel Tak Bertambah karena Kehabisan Reagen PCR
Kesehatan
Rabu, 22 Apr 2020

Positif Corona di Sumsel Tak Bertambah karena Kehabisan Reagen PCR

Balai Besar Laboratorium Kesehatan (BBLK) Palembang mengalami kehabisan bahan reagen yang biasa digunakan untuk melihat reaksi kimia pada sampel.
Polisi Bakal Tembak di Tempat Pelaku Kejahatan saat Pandemi Corona
Hukum
Rabu, 22 Apr 2020

Polisi Bakal Tembak di Tempat Pelaku Kejahatan saat Pandemi Corona

Kapolresta Sidoarjo memerintahkan jajarannya untuk tegas terhadap pelaku kejahatan yang meresahkan masyarakat.
216 WNI Jemaah Tablig Tersangkut Kasus Hukum di India
Hukum
Rabu, 22 Apr 2020

216 WNI Jemaah Tablig Tersangkut Kasus Hukum di India

Pelanggaran yang dituduhkan kepada Jemaah Tablig Indonesia yang ada di India berkaitan dengan pandemi COVID-19.
Masak Bareng Keluarga Bisa Jadi Alternatif Aktivitas Fisik di Rumah
Gaya hidup
Rabu, 22 Apr 2020

Masak Bareng Keluarga Bisa Jadi Alternatif Aktivitas Fisik di Rumah

Masak bersama keluarga bisa menjadi alternatif aktivitas fisik di rumah selama pandemi corona COVID-19.
Menkes Terawan Setujui PSBB di Surabaya, Gresik dan Sidoarjo
Kesehatan
Selasa, 21 Apr 2020

Menkes Terawan Setujui PSBB di Surabaya, Gresik dan Sidoarjo

Tiga kabupaten-kota di Jawa Timur, yaitu Kota Surabaya, Kabupaten Sidoarjo, dan Kabupaten Gresik segera menerapkan PSBB setelah disetujui Kemenkes.
Pemprov DKI Tutup Sementara 34 Perusahaan karena Langgar PSBB
Bisnis
Selasa, 21 Apr 2020

Pemprov DKI Tutup Sementara 34 Perusahaan karena Langgar PSBB

Perusahaan-perusahaan tersebut ditutup hingga pelaksanaan PSBB Jakarta selesai.
Kendaraan Umum & Pribadi Akan Dilarang Lintasi Zona Merah Corona
Sosial budaya
Selasa, 21 Apr 2020

Kendaraan Umum & Pribadi Akan Dilarang Lintasi Zona Merah Corona

Kendaraan umum dan angkutan pribadi akan dilarang melintasi zona merah COVID-19, imbas larangan mudik dari pemerintah.
UEFA Siapkan Opsi Liga Champions & Europa Lanjut Agustus 2020
Olahraga
Senin, 20 Apr 2020

UEFA Siapkan Opsi Liga Champions & Europa Lanjut Agustus 2020

UEFA  bakal merencanakan kelanjutan Liga Champions dan Liga Europa 2019/2020 pada Agustus 2020.
Pemerintah Prediksi Pengangguran Bertambah 5 Juta karena Corona
Ekonomi
Senin, 20 Apr 2020

Pemerintah Prediksi Pengangguran Bertambah 5 Juta karena Corona

Pemerintah klaim sudah berupaya agar angka kenaikan pengangguran bisa ditekan sebisa mungkin dengan adanya dua skenario.
1 Warga Seruyan Positif Corona Ikut Ijtima Jamaah Tabligh di Gowa
Kesehatan
Senin, 20 Apr 2020

1 Warga Seruyan Positif Corona Ikut Ijtima Jamaah Tabligh di Gowa

Kabupaten Seruyan, Kalteng kini menjadi zona merah COVID-19 akibat adanya kasus positif COVID-19 yang berasal dari kluster Gowa.
Allianz & Halodoc Gelar Rapid Test Gratis Bagi Warga Zona Merah DKI
Marketing
Senin, 20 Apr 2020

Allianz & Halodoc Gelar Rapid Test Gratis Bagi Warga Zona Merah DKI

Allianz Indonesia dan Halodoc menggelar rapid test gratis bagi warga zona merah di DKI Jakarta, untuk menekan laju peningkatan kasus COVID-19 di Indonesia.
Dua Dokter Bertugas di Lebak Positif COVID-19
Kesehatan
Senin, 20 Apr 2020

Dua Dokter Bertugas di Lebak Positif COVID-19

Dua dokter itu masing-masing bekerja di RSUD Adjidarmo Rangkasbitung dan Puskesmas Cipendeuy, Malingping, Lebak.
Tips Agar Terhindar dari Sakit Punggung Selama WFH
Kesehatan
Senin, 20 Apr 2020

Tips Agar Terhindar dari Sakit Punggung Selama WFH

Berikut ini adalah beberapa tips agar terhindar dari sakit punggung selama bekerja dari rumah atau WFH. 
Ridwan Kamil Sebut PSBB Bandung Raya Diterapkan Mulai 22 April 2020
Sosial budaya
Sabtu, 18 Apr 2020

Ridwan Kamil Sebut PSBB Bandung Raya Diterapkan Mulai 22 April 2020

Gubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil mengatakan kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk wilayah Bandung Raya akan diterapkan mulai 22 April 2020.
Dampak COVID-19: Liga Meksiko Hapus Promosi-Degradasi 5 Musim
Olahraga
Sabtu, 18 Apr 2020

Dampak COVID-19: Liga Meksiko Hapus Promosi-Degradasi 5 Musim

Liga Meksiko (Liga MX) meniadakan promosi dan degradasi selama 5 musim ke depan sebagai dampak pandemi virus Corona COVID-19.
2 Warga Malaysia yang Ikut Tabligh Akbar di Gowa Positif Corona
Kesehatan
Jumat, 17 Apr 2020

2 Warga Malaysia yang Ikut Tabligh Akbar di Gowa Positif Corona

Dua WN Malaysia yang diisolasi di Nunukan, Kaltara ini merupakan rombongan Jamaah Tabligh yang pernah mengikuti Ijtima Jamaah Tabligh di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.
Pembagian KJP Selama PSBB Perlu Diatur, Jangan Sampai Ada Antrean
Sosial budaya
Jumat, 17 Apr 2020

Pembagian KJP Selama PSBB Perlu Diatur, Jangan Sampai Ada Antrean

Pola pendistribusian Kartu Jakarta Pintar (KJP) di tengah kondisi darurat wabah COVID-19 juga diberlakukannya PSBB harus diatur agar tidak terjadi antrean.
Pemprov DKI Tutup Sementara 23 Perusahaan karena Langgar PSBB
Bisnis
Jumat, 17 Apr 2020

Pemprov DKI Tutup Sementara 23 Perusahaan karena Langgar PSBB

Perusahaan-perusahaan tersebut ditutup hingga pelaksanaan PSBB Jakarta selesai.
14 Awak KM Kelud Positif Corona Dirawat di RS Pulau Galang
Kesehatan
Jumat, 17 Apr 2020

14 Awak KM Kelud Positif Corona Dirawat di RS Pulau Galang

Dari 40 orang ABK KM Kelud, baru 15 orang yang dilakukan tes swab corona COVID-19.