Indeks Pan

Temui Sohibul Iman, Demokrat Lobi PKS Bikin Poros Ketiga?
Politik
Sabtu, 21 Apr 2018

Temui Sohibul Iman, Demokrat Lobi PKS Bikin Poros Ketiga?

Mardani mengatakan pertemuan PKS-Demokrat mengarah kepada penjajakan poros baru di Pilpres 2019.
Soal Pemanggilan Amien Rais, Polisi: Kami Kayak Beli Nasi Goreng
Hukum
Jumat, 20 Apr 2018

Soal Pemanggilan Amien Rais, Polisi: Kami Kayak Beli Nasi Goreng

Proses hukum laporan kasus ujaran kebencian terkait dengan penyebutan "partai Allah" dan "partai setan" oleh Amien Rais masih di tahap penyelidikan dan klarifikasi.
Gerindra: Ada Pihak yang Isukan Prabowo sebagai King Maker
Politik
Rabu, 18 Apr 2018

Gerindra: Ada Pihak yang Isukan Prabowo sebagai King Maker

Menurut Fauka, isu tersebut sengaja diciptakan untuk mempengaruhi partai-partai pengusung Prabowo sebagai capres, seperti PKS dan PAN.
Belum Tentukan Dukungan, Ketum PAN Pesimis Poros Ketiga Terbentuk
Politik
Rabu, 18 Apr 2018

Belum Tentukan Dukungan, Ketum PAN Pesimis Poros Ketiga Terbentuk

"Untuk mewujudkan poros ketiga butuh keajaiban," kata Ketua Umum DPP Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan.
Perang Kata Politikus Hanura-PAN Soal Amien Rais Sebut Partai Setan
Politik
Senin, 16 Apr 2018

Perang Kata Politikus Hanura-PAN Soal Amien Rais Sebut Partai Setan

Ketua DPP Hanura Inas Nasrullah Zubir mengkritik keras pernyataan Amien Rais soal partai setan. Tapi, Ketua DPP PAN Ali Taher Parasong membela Amien Rais.
Sebut Partai Allah, Amien Rais Diminta Lebih Baik Beri Petuah Sejuk
Politik
Minggu, 15 Apr 2018

Sebut Partai Allah, Amien Rais Diminta Lebih Baik Beri Petuah Sejuk

"Sangat tidak bijak untuk mengkategorikan 'partai Allah' dan 'partai Setan.' Siapa yang tentukan, dan apa pembuktiannya?"
Demokrat dan PAN Bantah Akan Dukung Jokowi di Pilpres 2019
Politik
Rabu, 11 Apr 2018

Demokrat dan PAN Bantah Akan Dukung Jokowi di Pilpres 2019

Partai biru yang disebut Airlangga memunculkan beberapa nama partai yang identik dengan warna biru.
Ketua DPP Golkar: PKB dan PAN akan Dukung Jokowi di Pilpres 2019
Politik
Senin, 9 Apr 2018

Ketua DPP Golkar: PKB dan PAN akan Dukung Jokowi di Pilpres 2019

Yahya menyatakan, bergabungnya PKB dan PAN berkat komunikasi intens dari para ketua umum lima partai yang telah mendeklarasikan diri mendukung Jokowi di Pilpres 2019.
PAN Tak Setuju DPRD DKI Jakarta Gunakan Hak Interpelasi ke Anies
Politik
Selasa, 27 Mar 2018

PAN Tak Setuju DPRD DKI Jakarta Gunakan Hak Interpelasi ke Anies

"Orang baru kerja sudah diinterpelasi. Ada-ada saja," kata Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan.
Zulkifli Hasan Bantah PAN Menjauh dari Prabowo Subianto
Politik
Selasa, 27 Mar 2018

Zulkifli Hasan Bantah PAN Menjauh dari Prabowo Subianto

Pada Februari lalu, Zulkifli Hasan tidak hadir dalam pertemuan ketiga partai di rumah Prabowo. Ia berdalih dirinya menemani Presiden Jokowi dalam sebuah agenda di Jakarta Convention Centre.
Mensos Idrus Marham Sindir Amien Rais
Politik
Jumat, 23 Mar 2018

Mensos Idrus Marham Sindir Amien Rais

Menurut Idrus, politikus dan masyarakat harus mengedepankan cara berpolitik yang cerdas dan tidak memprovokasi.
Wapres JK: Kalau Tidak Mengkritik Itu Bukan Amien Rais
Politik
Kamis, 22 Mar 2018

Wapres JK: Kalau Tidak Mengkritik Itu Bukan Amien Rais

Menurut Wapres Jusuf Kalla, Amien Rais telah dikenal sebagai politikus yang kerap mengkritik.
Rizieq Minta Gerindra, PKS, PAN dan PBB Berkoalisi di Pilpres 2019
Politik
Kamis, 22 Mar 2018

Rizieq Minta Gerindra, PKS, PAN dan PBB Berkoalisi di Pilpres 2019

Jika koalisi terbentuk Rizieq menyatakan akan menghimpun seluruh kekuatan umat Islam sebagai bentuk dukungan.
Tanggapan Istana Soal Polemik Luhut dan Amien Rais
Politik
Rabu, 21 Mar 2018

Tanggapan Istana Soal Polemik Luhut dan Amien Rais

Johan Budi menegaskan pernyataan Luhut, yang diduga merespons kritik Amien Rais, bukan sikap Presiden Joko Widodo maupun pemerintah.
Ketua PAN Zulkifli Hasan Akui Bertemu Jusuf Kalla Bahas Pilpres
Politik
Rabu, 14 Mar 2018

Ketua PAN Zulkifli Hasan Akui Bertemu Jusuf Kalla Bahas Pilpres

JK memberikan saran dan pandangan-pandangannya dalam menghadapi tahun politik 2019.
Sudrajat-Syaikhu Upaya Gerindra, PAN, PKS Ulang Sukses di Jakarta
Politik
Senin, 12 Mar 2018

Sudrajat-Syaikhu Upaya Gerindra, PAN, PKS Ulang Sukses di Jakarta

Ahmad Heryawan dan Sandiaga Uno siap membantu Sudrajat-Syaikhu memenangi Pilgub Jawa Barat 2018.
PKB Buka Peluang Poros Baru Bersama Demokrat & PAN di Pilpres 2019
Politik
Kamis, 8 Mar 2018

PKB Buka Peluang Poros Baru Bersama Demokrat & PAN di Pilpres 2019

Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin sedang menjalin komunikasi dengan sejumlah partai politik berkaitan dengan koalisi di Pilpres 2019.
Parpol Keluhkan Banyak Politikus Perempuan Tak Mau Jadi Caleg 2019
Politik
Senin, 5 Mar 2018

Parpol Keluhkan Banyak Politikus Perempuan Tak Mau Jadi Caleg 2019

Hetifah menjelaskan, apabila ada dua kandidat laki-laki dan perempuan sama-sama maju, maka pemilih akan menjatuhkan pilihannya kepada politikus laki-laki. Padahal, keduanya memiliki kualitas yang sama.
PAN Buka Kemungkinan Bentuk Poros Baru untuk Pemilu 2019
Politik
Senin, 5 Mar 2018

PAN Buka Kemungkinan Bentuk Poros Baru untuk Pemilu 2019

Ketua DPP Partai Amanat Nasional (PAN) Yandri Susanto mengatakan partainya tidak menginginkan calon tunggal, sehingga ada kemungkinan tidak bergabung dengan koalisi pendukung Presiden Jokowi. 
PKS Klaim Tolak Ajakan Gabung Pendukung Jokowi di Pilpres 2019
Politik
Kamis, 1 Mar 2018

PKS Klaim Tolak Ajakan Gabung Pendukung Jokowi di Pilpres 2019

"Kami lihat PKS, Gerindra, PAN kalau bergabung [dengan koalisi pengusung Jokowi], nanti Pak Jokowi lawan kotak kosong. Kami melihat itu tidak sehat bagi demokrasi kita," kata Sohibul Iman.