Oppo Indonesia memusnahkan 23 ribu gawai pintar produknya, yang berkualitas di bawah standar, di fasilitas PT Prasadha Pamunah Limbah Industri di Cileungsi, Bogor, Jawa Barat.
Merek-merek ponsel asal Cina berlomba membuat produk ponsel yang mengutamakan fitur kamera. Ia menandakan satu hal: ponsel berkamera adalah infrastruktur utama di Abad Selfie.
Skandal baterai bermasalah seri Galaxy Note 7 memang memukul Samsung sangat keras. Penjualannya kemudian menurun drastis. Akan tetapi dominasinya masih tidak tergoyahkan, terlepas dari kompetisi ketat yang diberikan oleh Apple dan pabrikan ponsel Cina seperti Huawei dan Oppo.
Setelah sukses di pasar Asia, Xiaomi mulai membidik pasar AS. Namun, tak mudah bagi Xiaomi untuk menembus pasar AS terlebih lagi untuk produk ponsel pintarnya yang minim paten. Xiaomi pun punya cara untuk menembus pasar AS.
Wajah Chelsea Islan dan Reza Rahadian pada hari ini menghiasi halaman utama situs berita populer di tanah air. Mereka merupakan bintang iklan dari Oppo F1s yang kini sedang gencar dipromosikan. Biayanya? Sudah tentu tidak murah.
Oppo Indonesia membawa edisi terbatas Oppo F1 Plus FCB Edition untuk menyapa pengemar FC Barcelona di Indonesia. Edisi ini diciptakan sebagai perayaan kemitraan strategis antara Oppo dengan FC Barcelona.
OPPO sedang naik daun. Penjualannya terus meningkat dan kini masuk jajaran atas ponsel paling laris di dunia. OPPO berhasil menanggalkan cap buruk tentang produk Cina. Perlahan, OPPO semakin mendekat ke Samsung. Resep keberhasilan mereka duplikasi dari Xiaomi.