Indeks Operasi Tinombala 2016

Hindari Kejaran Satgas Tinombala, MIT Bergerak di Poso Pesisir
Hukum
Senin, 4 Mar 2019

Hindari Kejaran Satgas Tinombala, MIT Bergerak di Poso Pesisir

Satgas Tinombala menangkap Aditya alias Idad alias Kuasa usai baku tembak dengan lima anggota Mujahidin Indonesia Timur (MIT).
Operasi Tinombala Dilanjutkan, 1800 Personel Kejar 9 DPO
Hukum
Rabu, 21 Des 2016

Operasi Tinombala Dilanjutkan, 1800 Personel Kejar 9 DPO

Operasi Tinombala untuk menangkap sisa-sisa anggota Mujahidin Indonesia Timur akan diperpanjang hingga Maret 2017. Penanggung Jawab Komando Operasi (PJKO) Tinombala sekaligus Kapolda Sulawesi Tengah Brigjen Pol Rudy Sufahriadi menyatakan bahwa keberadaan Satgas Tinombala masih dibutuhkan di Poso.
Kapolda Sulteng Ubah Strategi Operasi Tinombala
Politik
Rabu, 21 Des 2016

Kapolda Sulteng Ubah Strategi Operasi Tinombala

Poso kembali bergejolak meskipun ketua Mujahidin Indonesia Timur (MIT), Santoso telah tewas. Selasa (20/12/2016) lalu, kelompok MIT terlibat baku tembak dengan Satgas Tinombala. Dalam baku tembak itu dua prajurit Satgas Tinombala terluka--dan satu kemudian tewas.
Sobron Anggota Kelompok Santoso Tewas Ditembak Tim Tinombala
Hukum
Senin, 19 Sept 2016

Sobron Anggota Kelompok Santoso Tewas Ditembak Tim Tinombala

Satu anggota kelompok Santoso yang diduga bernama Sobron dikabarkan tewas ditembak oleh Satuan Tugas (Satgas) Operasi Tinombala di di Poso, Sulawesi Tengah.
Satgas Tinombala Temukan Satu Jenazah Diduga Kelompok Santoso
Rabu, 25 Mei 2016

Satgas Tinombala Temukan Satu Jenazah Diduga Kelompok Santoso

Satgas operasi Tinombala menemukan satu jenazah orang tidak dikenal pada Selasa (24/5/2016) di hutan Pegunungan Uwe Mayea, Desa Pantangolemba, Kecamatan Poso Pesisir Selatan, Sulawesi Tengah. Lokasi tersebut tidak jauh dari tempat terjadinya kontak senjata yang telah menewaskan 2 Daftar Pencarian Orang (DPO) kelompok Santoso pada Minggu (15/5/2016) lalu.
Ujian Nasional di Sarang Santoso Aman
Rabu, 6 Apr 2016

Ujian Nasional di Sarang Santoso Aman

Ujian Nasional (UN) di SMA Negeri Wuasa yang terletak di tengah-tengah wilayah Operasi Tinombala 2016, terpantau berjalan dengan lancar, tertib, dan aman.
Polisi Endus Hubungan Santoso dengan Kelompok Radikal Filipi
Senin, 4 Apr 2016

Polisi Endus Hubungan Santoso dengan Kelompok Radikal Filipi

Kapolda Sulawesi Tengah Brigjen Pol Rudy Sufahriady mengungkapkan temuan yang mengindikasikan bahwa kelompok Mujahidin Indonesia Timur (MIT) pimpinan Santoso memiliki hubungan dengan kelompok radikal di Filipina.
Tito: Kelompok Santoso Melemah, Tapi Medan Operasi Sangat Be
Senin, 4 Apr 2016

Tito: Kelompok Santoso Melemah, Tapi Medan Operasi Sangat Be

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Tito Karnavian mengungkapkan optimismenya terkait kondisi kelompok Santoso yang kini telah melemah akibat menghadapi Operasi Tinombala 2016. Di sisi lain, Tito mengakui bahwa beratnya medan di wilayah operasi menyebabkan kelompok ini belum berhasil diringkus.
Santoso Eksis di Medsos, IPW: Aparat Dipermainkan
Senin, 4 Apr 2016

Santoso Eksis di Medsos, IPW: Aparat Dipermainkan

Indonesia Police Watch (IPW) mengemukakan bahwa aparat keamanan telah dipermainkan oleh kelompok Mujahidin Indonesia Timur pimpinan Santoso di Poso, Sulawesi Tengah.
Operasi Tinombala Datang, Warga Napu Merasa Aman
Rabu, 30 Mar 2016

Operasi Tinombala Datang, Warga Napu Merasa Aman

Perangkat pemerintahan di sekitar dataran Napu, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, mengaku bahwa kehadiran aparat gabungan TNI-POLRI dalam Operasi Tinombala 2016 turut berkontribusi dalam meningkatkan keamanan daerah tersebut.