Indeks Muktamar Ppp

Mukernas V PPP Dihadiri Kubu Muktamar Jakarta: Peluang Islah?
Hard news
Sabtu, 14 Des 2019

Mukernas V PPP Dihadiri Kubu Muktamar Jakarta: Peluang Islah?

Achmad Baidowi mengisyaratkan polemik internal PPP yang sempat berlangsung, berangsur-angsur membaik.
PPP Gelar Mukernas Akhir Pekan Ini Untuk Tentukan Jadwal Muktamar
Hard news
Rabu, 11 Des 2019

PPP Gelar Mukernas Akhir Pekan Ini Untuk Tentukan Jadwal Muktamar

Partai Persatuan Pembangunan (PPP) akan menggelar Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) untuk menentukan waktu pelaksanaan Muktamar.
PPP Mukernas Desember, Suharso & Arsul Berpeluang Jadi Caketum
Hard news
Selasa, 19 Nov 2019

PPP Mukernas Desember, Suharso & Arsul Berpeluang Jadi Caketum

Bakal Caketum PPP diantaranya Plt Ketum PPP Suharso Monoarfa, Sekjen PPP Arsul Sani, politikus senior PPP Ahmad Muqowam, dua Wakil Ketua Umum DPP PPP Amir Uskara dan Muhammad Margiono
PPP Muktamar Jakarta Gelar Mukernas Akhir Pekan Ini
Hard news
Senin, 12 Nov 2018

PPP Muktamar Jakarta Gelar Mukernas Akhir Pekan Ini

Mukernas digelar untuk menyikapi situasi terakhir terhadap kondisi PPP dan politik nasional.
Anggota PPP Kubu Djan Fariz Dukung DPR Ajukan Hak Angket KPK
Hard news
Minggu, 30 Apr 2017

Anggota PPP Kubu Djan Fariz Dukung DPR Ajukan Hak Angket KPK

Pengurus PPP Muktamar Jakarta (Djan Fariz) mendukung hak angket terhadap KPK yang telah diputuskan pimpinan DPR RI pada pekan kemarin. Sikap ini berbeda dengan pengurus PPP Muktamar Surabaya (Romahurmuziy).
Jokowi Buka Munas dan Rapimnas I PPP
Minggu, 13 Nov 2016

Jokowi Buka Munas dan Rapimnas I PPP

Presiden Joko Widodo membuka Musyawarah Nasional Alim Ulama dan Rapimnas I Partai Persatuan Pembangunan (PPP) di Asrama Haji, Pondok Gede, Jakarta.
Romahurmuziy Nilai Haji Lulung Belum Layak Maju Pilkada DKI
Politik
Jumat, 29 Apr 2016

Romahurmuziy Nilai Haji Lulung Belum Layak Maju Pilkada DKI

Muhammad Romahurmuziy menilai Abraham Lunggana belum layak dicalonkan sebagai kandidat kepala daerah di Pilkada DKI Jakarta.
PPP Djan Faridz Tegaskan Tak Hadiri Muktamar Islah
Senin, 4 Apr 2016

PPP Djan Faridz Tegaskan Tak Hadiri Muktamar Islah

Partai Persatuan Pembangunan hasil Muktamar Jakarta pimpinan Djan Faridz menegaskan tidak akan menghadiri Muktamar Islah partai berlambang Ka'bah tersebut yang rencananya bakal dilangsungkan pada 8 April 2016 mendatang.
Sidang Gugatan PPP pada Presiden Ditunda
Selasa, 15 Mar 2016

Sidang Gugatan PPP pada Presiden Ditunda

Sidang perdana gugatan Partai Persatuan Pembangunan kubu Djan Faridz terhadap Presiden Joko Widodo, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan Luhut Binsar Pandjaitan, serta Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly ditunda.
Suryadharma Ali Masih Ketua Umum PPP?
Jumat, 26 Feb 2016

Suryadharma Ali Masih Ketua Umum PPP?

Suryadharma Ali mengirimkan surat ke forum Musyawarah Kerja Nasional IV Partai Persatuan Pembangunan. Salah satu poin dalam surat tersebut menyatakan bahwa SDA masih memegang tampuk kepemimpinan selaku Ketua Umum PPP hasil Muktamar Bandung tahun 2011 silam.
PPP Diminta Bersatu Tanpa Rekayasa
Senin, 15 Feb 2016

PPP Diminta Bersatu Tanpa Rekayasa

Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang saat ini terpecah menjadi dua kubu diminta untuk segera melakukan islah. Namun, upaya pemersatuan kembali partai berlambang Ka’bah itu diharapkan bisa dilakukan dengan cara-cara yang jujur, tulus, dan tanpa rekayasa.