Indeks Menteri Pupr Basuki Hadimuljono

Bahas Banjir, Pj Gubernur DKI akan Temui Menteri PUPR Sore Ini
Sosial budaya
Senin, 17 Okt 2022

Bahas Banjir, Pj Gubernur DKI akan Temui Menteri PUPR Sore Ini

Pertemuan itu merupakan tindak lanjut dari arahan Presiden Joko Widodo kepada Heru selaku penjabat Gubernur DKI Jakarta.
Pemerintah Tidak akan Bangun Bendungan Baru pada 2023-2024
Ekonomi
Rabu, 5 Okt 2022

Pemerintah Tidak akan Bangun Bendungan Baru pada 2023-2024

Pemerintah tidak akan membangun bendungan baru pada 2023-2024 dan fokus pada penyelesaian pembangunan 61 bendungan.
Pemerintah Berikan Subsidi bagi 222.586 Unit Rumah Tahun Ini
Ekonomi
Senin, 1 Agt 2022

Pemerintah Berikan Subsidi bagi 222.586 Unit Rumah Tahun Ini

Kementerian PUPR mengalokasikan dana FLPP sebesar Rp23 triliun untuk 200.000 unit rumah dan BP2BT sebesar Rp888,46 miliar untuk 22.586 unit rumah pada 2022.
8 Venue Pendukung ASEAN Para Games 2022 Siap Digunakan
Sosial budaya
Minggu, 17 Juli 2022

8 Venue Pendukung ASEAN Para Games 2022 Siap Digunakan

Renovasi venue ASEAN Para Games 2022 dilaksanakan secara serempak sejak tanggal kontrak 1 Juni 2022 dan telah selesai seluruhnya dalam waktu 45 hari kerja.
Jadi Destinasi Aman & Nyaman, Renovasi TMII Tuntas Akhir Juli 2022
Ekonomi
Rabu, 13 Juli 2022

Jadi Destinasi Aman & Nyaman, Renovasi TMII Tuntas Akhir Juli 2022

Renovasi TMII dimulai sejak Januari 2022 dan ditargetkan akan rampung pada akhir Juli 2022.
Menteri PUPR: Perbaiki Jakarta Lebih Mahal dari Bangun IKN Baru
Politik
Senin, 11 Juli 2022

Menteri PUPR: Perbaiki Jakarta Lebih Mahal dari Bangun IKN Baru

Basuki menuturkan, daya dukung Jakarta sudah tidak mungkin dikembangkan dan tidak mampu ditangani dengan metode NCICD.
Pembangunan IKN Masih di Tahap Kontrak
Ekonomi
Senin, 11 Juli 2022

Pembangunan IKN Masih di Tahap Kontrak "Land Development"

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan saat ini pemerintah mulai melakukan lelang proyek dengan konsep rancang bangun (design and build).
Menteri PUPR Targetkan Seluruh Perbaikan Jalan Selesai H-10 Lebaran
Ekonomi
Kamis, 7 Apr 2022

Menteri PUPR Targetkan Seluruh Perbaikan Jalan Selesai H-10 Lebaran

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan perbaikan jalan guna memfasilitasi jutaan masyarakat yang melaksanakan mudik lebaran tahun ini.
Menteri PUPR Minta Tambahan Anggaran Rp46 T untuk Pembangunan IKN
Bisnis
Rabu, 26 Jan 2022

Menteri PUPR Minta Tambahan Anggaran Rp46 T untuk Pembangunan IKN

Biaya pembangunan tahap awal ini untuk membangun kantor presiden, wapres presiden hingga gedung DPR/MPR serta untuk pembangunan jalan, instalasi air.
Jadwal & Rencana Pembangunan IKN Tahap I, Menurut Menteri PUPR
Bisnis
Senin, 24 Jan 2022

Jadwal & Rencana Pembangunan IKN Tahap I, Menurut Menteri PUPR

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menyebutkan rencana pembangunan IKN tahap I yaitu dari tahun 2021 hingga 2024 pemerintah akan membangun KIPP.
PUPR Siapkan Rp5,1 T untuk Bangun Rumah Warga Berpenghasilan Rendah
Ekonomi
Selasa, 11 Jan 2022

PUPR Siapkan Rp5,1 T untuk Bangun Rumah Warga Berpenghasilan Rendah

PUPR akan membangun 1.823 unit rumah khusus, 5.141 unit rumah susun, dan penanganan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) sebanyak 87.500 unit.
PUPR Catat 2.489,2 km Jalan Tol Beroperasi di Indonesia hingga 2021
Bisnis
Sabtu, 1 Jan 2022

PUPR Catat 2.489,2 km Jalan Tol Beroperasi di Indonesia hingga 2021

Kementerian PUPR mencatat sebanyak 10 ruas tol sepanjang 122,9 km selesai dibangun pada Januari-November 2021.
Anggaran Kementerian PUPR 2022 Mencapai Rp100 triliun
Sosial budaya
Senin, 6 Sept 2021

Anggaran Kementerian PUPR 2022 Mencapai Rp100 triliun

Alokasi anggaran Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat paling banyak untuk belanja non-operasional mencapai Rp90,40 triliun.
Menteri PUPR: Bandara Ahmad Yani Semarang Dilengkapi Flyover
Sosial budaya
Senin, 6 Sept 2021

Menteri PUPR: Bandara Ahmad Yani Semarang Dilengkapi Flyover

Pembangunan flyover Bandara Ahmad Yani Semarang menelan dana Rp149,3 miliar.
RS Darurat COVID-19 di Parkiran RS Sardjito Rampung 2 Agustus
Kesehatan
Selasa, 27 Juli 2021

RS Darurat COVID-19 di Parkiran RS Sardjito Rampung 2 Agustus

Pemerintah menargetkan operasional RS darurat di lahan parkir RSUP Dr Sardjito Yogyakarta dimulai pada 5 Agustus 2021.
Menteri PUPR Usul Anggaran Bina Marga 2022 Sebesar Rp39,70 Triliun
Ekonomi
Rabu, 2 Jun 2021

Menteri PUPR Usul Anggaran Bina Marga 2022 Sebesar Rp39,70 Triliun

Kementerian PUPR pada 2022 akan memprioritaskan kegiatan-kegiatan untuk pemanfaatan infrastruktur yang sudah terbangun.
Menteri PUPR Klaim Proyek di Pulau Rinca Tak Ganggu Habitat Komodo
Sosial budaya
Senin, 26 Okt 2020

Menteri PUPR Klaim Proyek di Pulau Rinca Tak Ganggu Habitat Komodo

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menjelaskan pembangunan proyek wisata di Pulau Rinca, TN Komodo tetap memperhatikan habitat komodo.
Pembangunan Irigasi Food Estate Kalteng Dimulai Akhir September Ini
Ekonomi
Selasa, 29 Sept 2020

Pembangunan Irigasi Food Estate Kalteng Dimulai Akhir September Ini

Kementerian PUPR sudah memulai pembangunan jaringan irigasi Food Estate di Provinsi Kalimantan Tengah pada akhir September 2020.
Per Agustus, Realisasi Belanja Infrastruktur PUPR Capai Rp33,9 T
Ekonomi
Selasa, 4 Agt 2020

Per Agustus, Realisasi Belanja Infrastruktur PUPR Capai Rp33,9 T

Hingga awal Agustus tahun 2020, Kementerian PUPR telah melakukan realisasi belanja infrastruktur sebesar 44,15 persen atau Rp33,9 triliun dari total pagu TA 2020 sebesar Rp75,6 triliun.
Tol Aceh & Manado Siap Operasi, PUPR: Ongkos Logistik Makin Murah
Ekonomi
Senin, 20 Juli 2020

Tol Aceh & Manado Siap Operasi, PUPR: Ongkos Logistik Makin Murah

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan Tol Banda Aceh-Sigli dan Manado-Bitung siap beroperasi dan diprediksi operasional ongkos logistik akan semakin terjangkau.