Indeks Lebaran 2023

KAI: Arus Balik di Stasiun Pasar Senen-Gambir Diprediksi 40 Ribu
Kesra
Senin, 24 Apr 2023

KAI: Arus Balik di Stasiun Pasar Senen-Gambir Diprediksi 40 Ribu

Arus balik Lebaran (Idul Fitri) 1444 Hijriah di Stasiun Pasar Senen dan Gambir diperkirakan rata-rata mencapai 40.000 sejak 24 April sampai 1 Mei 2023.
Mahfud Perintahkan ASN Adakan Halalbihalal usai 24-30 April 2023
Kesra
Senin, 24 Apr 2023

Mahfud Perintahkan ASN Adakan Halalbihalal usai 24-30 April 2023

MenPAN-RB ad interim Mahfud MD memerintahkan seluruh kantor pemerintah menunda pelaksanaan halal bihalal Idulfitri usai 24-30 April 2023.
Kapan Jadwal Masuk Sekolah SD, SMP dan SMA usai Lebaran 2023?
Aktual dan Tren
Senin, 24 Apr 2023

Kapan Jadwal Masuk Sekolah SD, SMP dan SMA usai Lebaran 2023?

Berikut adalah perkiraan jadwal masuk sekolah SD, SMP dan SMA usai libur Lebaran 2023.
Menghitung Perputaran Uang & Dampak Ekonomi ke Daerah Saat Mudik
Ekbis
Senin, 24 Apr 2023

Menghitung Perputaran Uang & Dampak Ekonomi ke Daerah Saat Mudik

Bhima Yudhistira memperkirakan uang beredar di daerah akan mencapai Rp50-67 triliun selama mudik lebaran.
Fenomena di Balik Mudik Gratis: Upaya Hemat hingga Gaji Kecil
Kesra
Senin, 24 Apr 2023

Fenomena di Balik Mudik Gratis: Upaya Hemat hingga Gaji Kecil

Setiap lebaran tiba, warga yang hanya bisa mudik setahun sekali sangat berharap program mudik gratis tersebut.
Menko PMK Imbau Pemudik Tunda Balik ke Jakarta jika Tak Mendesak
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Menko PMK Imbau Pemudik Tunda Balik ke Jakarta jika Tak Mendesak

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy meminta pemudik menunda kepulangannya ke Jakarta.
Menhub Sebut Balon Udara Bisa Ganggu Arus Balik Lebaran 2023
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Menhub Sebut Balon Udara Bisa Ganggu Arus Balik Lebaran 2023

Budi Karya Sumadi mengatakan, banyaknya pemudik yang menggunakan pesawat terbang harus menjadi perhatian pemerintah agar keselamatannya terjamin.
Menko Muhadjir: Mudik Lebaran Tahun Ini Berjalan Lancar
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Menko Muhadjir: Mudik Lebaran Tahun Ini Berjalan Lancar

Muhadjir Effendy mengatakan mudik lebaran pada tahun ini berjalan dengan lancar.
Berkah Ramadan, Omzet Penjual Kue Kering Capai Puluhan Juta
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Berkah Ramadan, Omzet Penjual Kue Kering Capai Puluhan Juta

Pelaku Usaha Mikro Kecil (UMK) kue kering mendapatkan berkah penjualan selama Ramadan dan Lebaran tahun ini.
1,6 Juta Kendaraan akan Kembali ke Jabotabek hingga H+7 Lebaran
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

1,6 Juta Kendaraan akan Kembali ke Jabotabek hingga H+7 Lebaran

Jasa Marga memprediksi jumlah kendaraan yang akan kembali ke Jabotabek pada H+1 hingga H+7 di empat GT Barrier/Utama, akan mencapai 1,6 juta Kendaraan. 
Mudik 2023, Bandara Soetta Tembus di Atas 1.000 Penerbangan
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Mudik 2023, Bandara Soetta Tembus di Atas 1.000 Penerbangan

Bandara Soetta mencetak hattrick setelah jumlah penerbangan pesawat mencapai di atas 1.000 penerbangan per hari pada 19-21 April 2023.
Update Terbaru Arus Mudik, Jalan Nasional Jawa Ramai Lancar
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Update Terbaru Arus Mudik, Jalan Nasional Jawa Ramai Lancar

Berdasarkan laporan terkini (live report) petugas lapangan di sejumlah Posko Mudik Sapta Taruna terpantau kondisi jalan nasional ramai lancar.
Hari Kedua Lebaran, Pengunjung Ancol Meningkat 60 Persen
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Hari Kedua Lebaran, Pengunjung Ancol Meningkat 60 Persen

Jumlah pengunjung yang memadati Ancol diperkirakan meningkat sebanyak 60 persen dibandingkan hari biasanya.
Ma'ruf Amin: Jangan Rusak Momen Idulfitri dengan Pamer Harta
Polhukam
Minggu, 23 Apr 2023

Ma'ruf Amin: Jangan Rusak Momen Idulfitri dengan Pamer Harta

Wapres Ma'ruf Amin berpesan ke seluruh pejabat negara untuk bersikap sederhana saat perayaan Idulfitri 2023.
Kumpulan Pantun Lebaran untuk Ucapan Selamat Idul Fitri 2023
Aktual dan Tren
Minggu, 23 Apr 2023

Kumpulan Pantun Lebaran untuk Ucapan Selamat Idul Fitri 2023

Kumpulan pantun Lebaran 2023 untuk ucapan Selamat Hari Raya Idul Fitri.
H2 Lebaran, Penumpang dari Stasiun Gambir & Ps.Senen Masih Ramai
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

H2 Lebaran, Penumpang dari Stasiun Gambir & Ps.Senen Masih Ramai

Total okupansi keterisian tempat duduk dari pemberangkatan KA di area Daop 1 Jakarta untuk H2 lebaran mencapai 98 persen.
Hari Kedua Lebaran, 3.030 Orang Berwisata ke Kepulauan Seribu
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Hari Kedua Lebaran, 3.030 Orang Berwisata ke Kepulauan Seribu

Hari kedua Lebaran, Pelabuhan Kali Adem Jakarta Utara dipadati oleh para warga yang berwisata ke Kepulauan Seribu, Jakarta Utara, Minggu (23/4/2023).
Suka Duka Para Perantau di Jogja yang Tak Mudik Lebaran
Kesra
Minggu, 23 Apr 2023

Suka Duka Para Perantau di Jogja yang Tak Mudik Lebaran

Selain rindu keluarga, perantau yang tak mudik di Jogja juga mesti menghadapi tantangan lain: susah cari warung makan.
Arus Balik Lebaran Mulai 24 April 2023, Ini Jadwal One Way Tol
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Arus Balik Lebaran Mulai 24 April 2023, Ini Jadwal One Way Tol

Pemberlakukan lajur satu arah ini juga akan diterapkan pada 29 April sampai 2 Mei dari KM 414 hingga KM 72.
Penumpang Angkutan Umum Tembus 6,4 Juta Orang hingga H-1 Lebaran
Ekbis
Minggu, 23 Apr 2023

Penumpang Angkutan Umum Tembus 6,4 Juta Orang hingga H-1 Lebaran

Jumlah pengguna angkutan umum yang dipantau mulai H-8 sampai dengan H-1 Lebaran mencapai 6.494.223 orang.