Indeks Kalimantan

Pakar Sebut Angkutan Sungai Tak Aman di Kalimantan Perlu Perhatian
Sosial budaya
Senin, 22 Okt 2018

Pakar Sebut Angkutan Sungai Tak Aman di Kalimantan Perlu Perhatian

Pemerintah dinilai perlu memperhatikan keamanan angkutan penyeberangan sungai di Kalimantan.
WALHI Sebut Ada 765 Titik Kebakaran Hutan Berada di Lahan Korporasi
Sosial budaya
Minggu, 26 Agt 2018

WALHI Sebut Ada 765 Titik Kebakaran Hutan Berada di Lahan Korporasi

Wahyu mengatakan, 765 titik api di antaranya berada di area lahan konsesi korporasi.
Operasi Terjun Payung Pertama demi Eksistensi Republik Indonesia
Politik
Jumat, 27 Juli 2018

Operasi Terjun Payung Pertama demi Eksistensi Republik Indonesia

Operasi terjun payung pertama dilakukan di Kalimantan bagian tengah demi eksistensi Republik di masa Revolusi.
Isu Lingkungan Tak Banyak Disorot pada Pilkada 2018
Politik
Kamis, 5 Juli 2018

Isu Lingkungan Tak Banyak Disorot pada Pilkada 2018

Dari 49 pasangan cagub dan cawagub, hanya 19 pasangan yang mencantumkan visi lingkungan.
Aji Muhammad Sulaiman: Sultan Kutai yang Ramah terhadap Belanda
Humaniora
Selasa, 1 Mei 2018

Aji Muhammad Sulaiman: Sultan Kutai yang Ramah terhadap Belanda

Selain menggelar karpet merah bagi perusahaan tambang batubara, Sultan Sulaiman membikin Pangeran Perbatasari dari Banjar ditangkap Belanda.
Jokowi Resmikan 16 Penyalur BBM Satu Harga di Kalimantan
Ekonomi
Jumat, 29 Des 2017

Jokowi Resmikan 16 Penyalur BBM Satu Harga di Kalimantan

Tujuannya agar masyarakat yang berada di wilayah 3T tersebut bisa merasakan harga BBM yang sama dengan daerah lainnya.
Ingin Jadi Raja Kutai, Hidup James Murray Berakhir Nahas
Humaniora
Senin, 5 Jun 2017

Ingin Jadi Raja Kutai, Hidup James Murray Berakhir Nahas

Murray dianggap ingin mengikuti jejak James Brooke, Raja Sarawak di Tenggarong, untuk jadi raja di Kutai. Alih-alih menjadi raja, hidupnya malah berakhir nahas.
Kisah
Humaniora
Minggu, 4 Jun 2017

Kisah "Raja Maluka" Alexander Hare dan Para Haremnya

Alexander Hare yang mendapat mandat dari Raffles sempat menjadi raja sebentar di sebuah wilayah bernama Maluka, Kalimantan.