Indeks Jokowi-maruf

Prabowo-Sandi Menang Telak di TPS-nya Sendiri
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Prabowo-Sandi Menang Telak di TPS-nya Sendiri

Prabowo-Sandiaga menang mutlak di TPS 041, Desa Bojong Koneng, Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat. TPS ini adalah lokasi Prabowo mencoblos pagi tadi.
Jokowi-Ma'ruf Menang di TPS Rizieq Shihab
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Jokowi-Ma'ruf Menang di TPS Rizieq Shihab

Paslon 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin unggul di TPS 045 RT 001, 002, RW 004 Kelurahan Petamburan, Jakarta Barat. Di TPS ini nama tokoh Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab terdaftar sebagai Daftar Pemilih Tetap (DPT).
Perhitungan Suara di TPS Jokowi Dimulai
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Perhitungan Suara di TPS Jokowi Dimulai

Ketua KPPS Hamdi Basjar memimpin perhitungan suara di TPS 008 Gambir, tempat Jokowi memilih. Perhitungan dilakukan oleh sekitar 8 petugas KPPS dan sejumlah saksi.
Perhitungan Suara Dimulai di TPS Grace Natalie
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Perhitungan Suara Dimulai di TPS Grace Natalie

Petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 039 yang terletak di Jl. Taman Pluit Permai mulai melakukan perhitungan suara pukul 14.15. TPS ini jadi lokasi Ketua Umum PSI Grace Natalie menyalurkan hak suaranya.
Massa di TPS Megawati Soraki Prabowo-Sandiaga
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Massa di TPS Megawati Soraki Prabowo-Sandiaga

Ada orang yang memilih pasangan Prabowo-Sandiaga di TPS 062 daerah Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, tempat Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri memilih. Ini diketahui saat panitia melakukan penghitungan.
Para Menteri PDI-P akan Kumpul di Rumah Megawati
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Para Menteri PDI-P akan Kumpul di Rumah Megawati

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly menyambangi kediaman Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri di Kebagusan, Jakarta Selatan. Ia datang langsung dari bandara menuju rumah Megawati.
Erick Thohir dan Pramono Anung Tinggalkan Rumah Megawati
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Erick Thohir dan Pramono Anung Tinggalkan Rumah Megawati

Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Erick Thohir dan anggota Dewan Pengarah TKN Pramono Anung meninggalkan kediaman Ketua PDI-P Megawati Soekarnoputri, di Kebagusan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.
TPS AHY Ditutup, Penghitungan Suara Dimulai
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

TPS AHY Ditutup, Penghitungan Suara Dimulai

TPS 013 Jalan Wijaya Timur VI, Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, tempat Ketua Kogasma Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mencoblos, resmi ditutup pukul 13.00.
Di TPS Prabowo Subianto Mulai Penghitungan Suara
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Di TPS Prabowo Subianto Mulai Penghitungan Suara

Usai ditutup karena surat suara habis, TPS 041 Desa Bojong Koneng, Babakan Madang, Bogor, tempat Capres 02 Prabowo Subianto menggunakan hak pilihnya resmi memulai proses penghitungan suara.
Pramono Anung dan Erick Thohir Sambangi Kediaman Megawati
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Pramono Anung dan Erick Thohir Sambangi Kediaman Megawati

Anggota Dewan Pengawas Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Pramono Anung dan Ketua TKN Erick Thohir tiba di kediaman Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri. Keduanya datang bersamaan dengan dua mobil SUV.
TKN Pastikan Jokowi Hadir di Djakarta Theater
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

TKN Pastikan Jokowi Hadir di Djakarta Theater

Juru Bicara Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin, Ace Hasan Syadzily mengatakan sampai sekarang belum ada perubahan terkait agenda TKN. Mereka rencananya akan berkumpul di Djakarta Theater pada pukul 14.30.
Harapan Warga di TPS 008 Gambir Usai Nyoblos Bareng Jokowi
Politik
Rabu, 17 Apr 2019

Harapan Warga di TPS 008 Gambir Usai Nyoblos Bareng Jokowi

Sejumlah warga di TPS 008 Gambir berharap Jokowi terpilih kembali sebagai presiden periode 2019-2024.
Prabowo Subianto Tiba di Kertanegara dengan Iring-iringan Mobil
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Prabowo Subianto Tiba di Kertanegara dengan Iring-iringan Mobil

Calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto tiba di kediamannya di Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Kediaman Prabowo hanya sekitar 150 meter dari TPS 02, tempat Sandiaga Uno menggunakan hak pilihnya.
TPS Prabowo: Surat Suara Kurang, Pemungutan Suara Selesai
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

TPS Prabowo: Surat Suara Kurang, Pemungutan Suara Selesai

TPS 041 Desa Bojong Koneng, Babakan Madang, Bogor, Jawa Barat telah mengakhiri proses pemungutan suara. Surat suara di TPS yang menjadi lokasi pencoblosan Capres nomor urut 02, Prabowo Subianto ini telah habis sehimgga tak ada lagi yang mencoblos saat ini.
AHY dan Anissa Datangi TPS Ditemani Anaknya
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

AHY dan Anissa Datangi TPS Ditemani Anaknya

Komandan Satuan Tugas Bersama (Kogasma) Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mencoblos di TPS 13 Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Dia didampingi istrinya, Annisa Pohan dan putrinya, Almira Tunggadewi Yudhoyono.
Sandiaga Uno Nyanyikan Lagu Kepompong Usai Mencoblos
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Sandiaga Uno Nyanyikan Lagu Kepompong Usai Mencoblos

Cawapres nomor urut 02, Sandiaga Salahuddin Uno menghibur para wartawan yang ada di Media Center BPN Prabowo-Sandiaga, Jalan Sriwijaya, Jakarta Selatan. Ia melakukan itu setelah melakukan pencoblosan di TPS 02 di dekat rumahnya.
Istri Jusuf Kalla Salah Masukkan Surat Suara DPRD dan DPD
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Istri Jusuf Kalla Salah Masukkan Surat Suara DPRD dan DPD

Istri Wakil Presiden Jusuf Kalla, Mufidah secara tidak sengaja salah memasukkan surat suara DPRD saat mencoblos di TPS 04, Jalan Brawijaya IV, Kelurahan Pulo Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.
Megawati Sindir Soal People's Power Usai Pencoblosan
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Megawati Sindir Soal People's Power Usai Pencoblosan

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri berharap Pemilu 2019 beralangsung riang gembira. Dia berharap tak ada keributan dan pihak yang kalah bisa menerima dengan lapang dada.
Ma'ruf Amin: Pemilu 2019 Pencoblosan Paling Nikmat
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Ma'ruf Amin: Pemilu 2019 Pencoblosan Paling Nikmat

Cawapres nomor urut 01 Ma'ruf Amin maramalkan akan menang 90 persen di TPS tempatnya mencoblos.
Jokowi Tak Berani Prediksi Kemenangan di Pilpres 2019
Hard news
Rabu, 17 Apr 2019

Jokowi Tak Berani Prediksi Kemenangan di Pilpres 2019

Capres nomor urut 01 Joko Widodo (Jokowi) belum ingin berspekulasi soal siapa yang memenangkan Pilpres 2019.