Indeks Jawa Barat

PKS Berambisi Menguasai Lagi Jawa Barat pada 2024
Hard news
Sabtu, 13 Feb 2021

PKS Berambisi Menguasai Lagi Jawa Barat pada 2024

PKS menargetkan memenangkan lagi Pilkada Jabar 2024. Pada pilkada terakhir mereka kalah, padahal sebelumnya selalu menang.
Respons BMKG Soal Munculnya Suara Gemuruh di Sukabumi
Sosial budaya
Minggu, 31 Jan 2021

Respons BMKG Soal Munculnya Suara Gemuruh di Sukabumi

Menurut Daryono, anomali seismik ini tampak sebagai gelombang frekuensi rendah.
Polisi Selidiki Izin Perumahan yang Longsor di Sumedang
Hard news
Rabu, 20 Jan 2021

Polisi Selidiki Izin Perumahan yang Longsor di Sumedang

Sebanyak 40 orang tewas akibat longsor di Desa Cihanjuang, Cimanggung, Sumedang.
Update Longsor di Sumedang: 28 Orang Tewas & 12 Masih Hilang
Hard news
Minggu, 17 Jan 2021

Update Longsor di Sumedang: 28 Orang Tewas & 12 Masih Hilang

Masih ada 12 orang yang dinyatakan hilang akibat tanah longsor di Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jabar.
Setelah 'Kehebohan' Waterboom Cikarang: Kerumunan Jangan Berulang
Current issue
Rabu, 13 Jan 2021

Setelah 'Kehebohan' Waterboom Cikarang: Kerumunan Jangan Berulang

Waterboom Lippo Cikarang, Bekasi, Jawa Barat ramai karena memberikan diskon berlebihan. Hal ini semestinya tak terulang karena pandemi belumlah reda.
Longsor di Cimanggung Sumedang: 16 Tewas & 23 Orang Belum Ditemukan
Hard news
Selasa, 12 Jan 2021

Longsor di Cimanggung Sumedang: 16 Tewas & 23 Orang Belum Ditemukan

Hingga hari ke-4 pencarian, total korban meninggal dunia akibat longsor di Desa Cihanjuang, Cimanggung, Sumedang berjumlah 16 orang.
900 Petugas Gabungan Cari Korban Longsor Cimanggung Sumedang
Hard news
Senin, 11 Jan 2021

900 Petugas Gabungan Cari Korban Longsor Cimanggung Sumedang

Material longsoran masih tebal sehingga mengalami kesulitan dalam proses evakuasi.
Bupati Tegur Pabrik Kopi Karawang yang 71 Buruhnya Positif COVID-19
Hard news
Sabtu, 9 Jan 2021

Bupati Tegur Pabrik Kopi Karawang yang 71 Buruhnya Positif COVID-19

Perusahaan ini menghasilkan berbagai produk kopi instan. Di antaranya: Kapal Api, Kopi ABC, Good Day, Kopi Ya!, Ceremix, hingga Excelso.
PPKM Jawa-Bali: Daftar Lokasi PSBB Jabar & Jateng yang Bertambah
Sosial budaya
Jumat, 8 Jan 2021

PPKM Jawa-Bali: Daftar Lokasi PSBB Jabar & Jateng yang Bertambah

Daerah lokasi PPKM Jawa-Bali di Jawa Tengah dan Jawa Barat bertambah menjadi lebih banyak dari yang diumumkan pusat.  
278 Rumah Warga di Cirebon Rusak Diterjang Puting Beliung
Hard news
Minggu, 3 Jan 2021

278 Rumah Warga di Cirebon Rusak Diterjang Puting Beliung

Angin puting beliung menerjang Desa Selangit, Kecamatan Klangenan, Kabupaten Cirebon pada Sabtu (2/1) sore.
Pemkot Bandung Wajibkan Pelancong Tes Antigen
Hard news
Selasa, 22 Des 2020

Pemkot Bandung Wajibkan Pelancong Tes Antigen

Pelancong dengan moda udara dan kereta api antarkota wajib tes, sedangkan via transportasi darat tidak.
Massa Sambangi Polres di Jabar, Ridwan Kamil Minta FPI Tahan Diri
Hard news
Rabu, 16 Des 2020

Massa Sambangi Polres di Jabar, Ridwan Kamil Minta FPI Tahan Diri

Massa mendatangi lima kantor polisi di Jawa Barat menuntut keadilan bagi anggota FPI dan Rizieq Shihab.
Hasil Pilkada 2020 Depok: Golput Lebih Unggul daripada Pemenangnya
Hard news
Rabu, 16 Des 2020

Hasil Pilkada 2020 Depok: Golput Lebih Unggul daripada Pemenangnya

Pasangan Mohamad Idris-Imam Budihartono menghabiskan sekitar Rp1,7 miliar dan Pradi Supriatna-Afifah Alia sekitar Rp3 miliar untuk Pilkada 2020. 
Ridwan Kamil Larang Perayaan Malam Tahun Baru di Jabar
Hard news
Senin, 14 Des 2020

Ridwan Kamil Larang Perayaan Malam Tahun Baru di Jabar

Wisatawan yang berkunjung ke zona-zona wisata di Jabar wajib memperlihatkan bukti hasil tes cepat COVID-19 antigen.
52 ASN Langgar Netralitas Pilkada 2020 Jabar: Kadinas hingga Dokter
Hard news
Jumat, 11 Des 2020

52 ASN Langgar Netralitas Pilkada 2020 Jabar: Kadinas hingga Dokter

Bawaslu Jabar mencatat 52 pelanggaran Pilkada 2020 melibatkan aparatur sipil negara.
Daftar Rumah Sakit Rujukan COVID-19 di Jawa Barat
Kesehatan
Senin, 7 Des 2020

Daftar Rumah Sakit Rujukan COVID-19 di Jawa Barat

Berikut ini adalah daftar rumah sakit rujukan kasus COVID-19 di Jawa Barat.
Pemprov Jabar Pantau Pelaksanaan Pilkada di 3 Zona Merah Corona
Hard news
Selasa, 1 Des 2020

Pemprov Jabar Pantau Pelaksanaan Pilkada di 3 Zona Merah Corona

Tiga daerah di Jawa Barat yang menggelar Pilkada kini masuk zona merah COVID-19 yakni Kabupaten Bandung, Kabupaten Tasikmalaya, dan Kabupaten Karawang.
18 Orang dalam Satu Keluarga Besar di Cianjur Positif COVID-19
Hard news
Selasa, 24 Nov 2020

18 Orang dalam Satu Keluarga Besar di Cianjur Positif COVID-19

Keluarga besar tersebut awalnya berkumpul untuk merayakan ulang tahun.
Pemprov Jabar Sahkan UMK 2021, Karawang Masih yang Tertinggi
Hard news
Minggu, 22 Nov 2020

Pemprov Jabar Sahkan UMK 2021, Karawang Masih yang Tertinggi

Kabupaten Karawang masih menjadi daerah dengan upah tertinggi di Jawa Barat maupun di tingkat nasional dengan angka Rp4.798.312.
Kapolda Jabar Akui Acara Rizieq Shihab di Bogor Melanggar Prokes
Hard news
Sabtu, 14 Nov 2020

Kapolda Jabar Akui Acara Rizieq Shihab di Bogor Melanggar Prokes

Irjen Rudy Sufahriadi akan membawa masalah ini ke dalam rapat evaluasi Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Jawa Barat.