Indeks Jawa Barat

Kecelakaan Tol Cipularang: Penyebab hingga Jumlah Korban Terkini
Hukum
Selasa, 12 Nov 2024

Kecelakaan Tol Cipularang: Penyebab hingga Jumlah Korban Terkini

Kecelakaan Tol Cipularang mengakibatkan 1 orang meninggal, 4 orang luka berat dan 25 orang luka ringan.
Paslon Pilkada Jabar Bicara Pendidikan Bersama Keuskupan Bandung
Politik
Jumat, 8 Nov 2024

Paslon Pilkada Jabar Bicara Pendidikan Bersama Keuskupan Bandung

Dua paslon yang hadir bicara tentang perlunya melindungi guru dari kriminalisasi saat mengajar.
12 Tarian Tradisional Jawa Barat, Jaipong hingga Kedok Ireng
Edusains
Kamis, 24 Okt 2024

12 Tarian Tradisional Jawa Barat, Jaipong hingga Kedok Ireng

Artikel berikut ini akan mengulas jenis-jenis tarian dari Jawa Barat, mulai dari Jaipong hingga Kedok Ireng.
Lokasi Tes SKD Jawa Barat CPNS 2024, Jadwal dan Tata Tertib
Edusains
Kamis, 17 Okt 2024

Lokasi Tes SKD Jawa Barat CPNS 2024, Jadwal dan Tata Tertib

Informasi lokasi tes SKD Jawa Barat CPNS 2024. Simak jadwal dan tata tertib yang perlu dicermati peserta seleksi sebelum mengikuti ujian.
Ronal Surapradja akan Berantas Pungli Wisata Jika Menang Pilkada
Politik
Rabu, 2 Okt 2024

Ronal Surapradja akan Berantas Pungli Wisata Jika Menang Pilkada

Menurut Ronal, salah satu upaya untuk memberantas pungli adalah dengan meningkatkan pemberdayaan masyarakat setempat.
Ringkasan Cerita Lutung Kasarung, Karakter, dan Pesan Moralnya
Edusains
Kamis, 19 Sept 2024

Ringkasan Cerita Lutung Kasarung, Karakter, dan Pesan Moralnya

Berikut ini ringkasan cerita Lutung Kasarung dari Jawa Barat, karakternya, dan pesan moral yang bisa diambil.
Survei Indikator Politik: Dedi Mulyadi-Erwan Unggul di Jabar
Politik
Kamis, 12 Sept 2024

Survei Indikator Politik: Dedi Mulyadi-Erwan Unggul di Jabar

Posisi kedua ditempati duet Syaikhu-Ilham, sementara Acep-Gita dan Jeje-Ronal di bawahnya berbagi angka yang sama.
KPU Jabar Imbau Anggota DPRD Mundur bila Ikut Pilkada 2024
Politik
Selasa, 3 Sept 2024

KPU Jabar Imbau Anggota DPRD Mundur bila Ikut Pilkada 2024

Pejabat pemerintahan daerah atau anggota DPRD harus mengundurkan diri apabila ingin mengikuti pilkada.
Tinjau Bencana di Pamijahan Bogor, Bey Minta Warga Tetap Waspada
Sosial budaya
Selasa, 3 Sept 2024

Tinjau Bencana di Pamijahan Bogor, Bey Minta Warga Tetap Waspada

Bey meminta masyarakat Bogor tetap waspada setelah hujan dan angin di daerah Pamijahan, Bogor yang mengakibatkan 2 orang meninggal dan 4 orang luka-luka.
Duet Jeje-Ronal Siap Menangkan Jabar, meski Waktunya Sempit
Politik
Senin, 2 Sept 2024

Duet Jeje-Ronal Siap Menangkan Jabar, meski Waktunya Sempit

Jeje akan memaksimalkan strategi kampanye dalam waktu yang sangat pendek selama proses Pilkada Jabar 2024.
Duet Acep-Gita Siap Blusukan Kampanye Pilkada Jawa Barat
Politik
Senin, 2 Sept 2024

Duet Acep-Gita Siap Blusukan Kampanye Pilkada Jawa Barat

Terkait kampanye, Acep menyebut akan berbagi tugas dan wilayah yang dikunjungi dengan Gita.
Kans Pertarungan 4 Bakal Cagub di Jabar, Siapa Lebih Unggul?
News
Senin, 2 Sept 2024

Kans Pertarungan 4 Bakal Cagub di Jabar, Siapa Lebih Unggul?

Di atas kertas, Dedi-Erwan adalah yang terunggul. Namun, Syaikhu-Ilham dengan strategi yang tepat bisa saja meroket.
PDIP Benarkan Sempat Hendak Pilih Ono Surono untuk Pilkada Jabar
Politik
Jumat, 30 Agt 2024

PDIP Benarkan Sempat Hendak Pilih Ono Surono untuk Pilkada Jabar

PDIP menilai bahwa Ono lebih dibutuhkan sebagai pemimpin di tim pemenangan dibanding sebagai Gubernur Jabar.
Daftar Lengkap Paslon Pilgub Jabar 2024 & Partai Pengusung
Politik
Jumat, 30 Agt 2024

Daftar Lengkap Paslon Pilgub Jabar 2024 & Partai Pengusung

Pilkada Jawa Barat 2024 bakal diikuti oleh 4 paslon cagub-cawagub. Simak daftar lengkap dan partai pengusung 4 paslon Pilgub Jabar 2024.
Diusung PKS & Nasdem, Duet ASIH Daftar ke KPUD Besok Kamis
Politik
Rabu, 28 Agt 2024

Diusung PKS & Nasdem, Duet ASIH Daftar ke KPUD Besok Kamis

Jubir PKS meyakini duet Ahmad Syaikhu dan Ilham Habibie merupakan kombinasi yang cemerlang dan unggul dari berbagai sisi untuk kemajuan Jawa Barat.
Dedi Mulyadi Bicara Soal Masalah yang Perlu Diatasi di Jabar
Politik
Senin, 19 Agt 2024

Dedi Mulyadi Bicara Soal Masalah yang Perlu Diatasi di Jabar

Anggaran provinsi nanti tak hanya diarahkan untuk pembangunan, tapi juga membereskan masalah sosial.
PAN Hormati Keputusan Golkar Usung Dedi Mulyadi di Pilkada Jabar
Politik
Minggu, 4 Agt 2024

PAN Hormati Keputusan Golkar Usung Dedi Mulyadi di Pilkada Jabar

PAN akan mempelajari keputusan tersebut, sebelum memutuskan ikut mendukung atau mengajukan kader sendiri.
Manipulasi Data Tempat Tinggal, 279 Peserta PPDB Jabar Dianulir
Edusains
Rabu, 24 Juli 2024

Manipulasi Data Tempat Tinggal, 279 Peserta PPDB Jabar Dianulir

Selain itu, Bey juga menerangkan hasil analisisnya bahwa di Jabar masih terdapat 16 kecamatan yang tidak memiliki SMA.
Jadwal Pilkada Jabar 2024 dan Siapa Calon Terkuat Gubernur?
Politik
Rabu, 17 Juli 2024

Jadwal Pilkada Jabar 2024 dan Siapa Calon Terkuat Gubernur?

Jadwal Pilkada Jabar 2024 berlangsung 27 November. Sejumlah nama muncul menurut hasil survei. Siapa calon terkuat Gubernur Jawa Barat?
Nasdem Perkuat Komunikasi Politik dengan PKS untuk Pilkada Jabar
Politik
Rabu, 12 Jun 2024

Nasdem Perkuat Komunikasi Politik dengan PKS untuk Pilkada Jabar

Ketua DPW Partai Nasdem Jabar, Saan Mustopa, mengatakan bahwa pihaknya kini tengah menunggu sosok yang akan diusung PKS.