Indeks Hollywood

Robert De Niro dan Shia LaBeouf akan Bintangi Film After Exile
Hard news
Selasa, 13 Agt 2019

Robert De Niro dan Shia LaBeouf akan Bintangi Film After Exile

Sam Witwicky dan Shia LaBeouf dikabarkan akan memerankan film kriminal berjudul After Exile.
Martin Scorsese dari Cita-Cita Jadi Pendeta ke Sutradara
Mild report
Selasa, 13 Agt 2019

Martin Scorsese dari Cita-Cita Jadi Pendeta ke Sutradara

Cita-cita masa kecil: pendeta. Kenyataan: jadi sutradara legendaris.
Daftar Film Hollywood yang Tayang di Bioskop Agustus 2019
Hard news
Senin, 5 Agt 2019

Daftar Film Hollywood yang Tayang di Bioskop Agustus 2019

Berikut adalah daftar film hollywood yang rilis Agustus, mulai dari 47 Meters Down: Uncaged hingga  
Scary Stories to Tell in the Dark.
Marilyn Monroe: Bintang Gemerlap di Antara Kehampaan Hidup
Mild report
Senin, 5 Agt 2019

Marilyn Monroe: Bintang Gemerlap di Antara Kehampaan Hidup

Banyak perempuan membenci Marilyn Monroe, tapi banyak pula yang membelanya.
Hobbs & Shaw: Menyenangkan tapi Terasa Klise
Misbar
Minggu, 4 Agt 2019

Hobbs & Shaw: Menyenangkan tapi Terasa Klise

Tak ada balap mobil: hanya ledakan, ledakan, dan ledakan berskala besar.
Kemesraan Sukarno dengan Hollywood dan Politik Film AS di Indonesia
Mild report
Sabtu, 20 Juli 2019

Kemesraan Sukarno dengan Hollywood dan Politik Film AS di Indonesia

Sukarno penggemar film Hollywood. AS memanfaatkan celah ini untuk menyebar propaganda lewat film agar RI tak jatuh ke tangan komunis.
CJ Entertainment Tanggapi Rumor Parasite Akan Diadaptasi Hollywood
Hard news
Kamis, 4 Juli 2019

CJ Entertainment Tanggapi Rumor Parasite Akan Diadaptasi Hollywood

Parasite, yang memenangkan Palm d'Or disebut-sebut akan diadaptasi Hollywood pada Oktober 2019.
Dunia yang Mencintai Keanu Reeves
Mild report
Jumat, 14 Jun 2019

Dunia yang Mencintai Keanu Reeves

Kisah Keanu Reeves adalah kisah tentang seorang superstar yang belajar arti hidup dari kehilangan, sebuah proses yang membuat jutaan penggemar memujanya.
Sejarah Pertempuran Dunkirk: Keok di Lapangan, Menang di Sinema
Mild report
Selasa, 4 Jun 2019

Sejarah Pertempuran Dunkirk: Keok di Lapangan, Menang di Sinema

Nolan membungkus kekalahan Inggris jadi kemenangan kecil. Pertempuran Dunkirk adalah bagian dari memori kolektif orang Inggris.
Aladdin: Proyek Nostalgia Disney yang Terbantu Will Smith
Misbar
Minggu, 26 Mei 2019

Aladdin: Proyek Nostalgia Disney yang Terbantu Will Smith

Cara agar tetap relevan di mata generasi kekinian tapi aman dari segi bisnis sebab pada dasarnya jualan nostalgia: remake live-action sebanyak-banyaknya.
Gelas Kopi di Game of Thrones, dan Kesalahan yang Menguntungkan
Mild report
Jumat, 10 Mei 2019

Gelas Kopi di Game of Thrones, dan Kesalahan yang Menguntungkan

Goof justru menegaskan kuatnya basis penggemar dan memperluas perbincangan serial.
Avengers: Endgame Raih Beberapa Rekor di Minggu Pertama Rilis
Hard news
Minggu, 28 Apr 2019

Avengers: Endgame Raih Beberapa Rekor di Minggu Pertama Rilis

Pada pemutaran minggu pertama, Avengers: Endgame berhasil meraih beberapa rekor sekaligus di bioskop-bioskop seluruh dunia. 
Kenapa Orang Terpesona dengan Joker?
Mild report
Sabtu, 6 Apr 2019

Kenapa Orang Terpesona dengan Joker?

Joker adalah tokoh yang kompleks dan filosofis. Simbol kekacauan dan perlawanan terhadap ketertiban.
Mengapa 1999 adalah Tahun Terbaik bagi Sinema Modern?
Mild report
Sabtu, 6 Apr 2019

Mengapa 1999 adalah Tahun Terbaik bagi Sinema Modern?

Era produser berani melimpahi dana besar untuk talenta non-populer terbaik plus cerita orisinalnya. Menghasilkan sederet mahakarya cult nan bermutu.
Us: Sajian Kedua Jordan Peele yang Kembali Memikat
Misbar
Minggu, 31 Mar 2019

Us: Sajian Kedua Jordan Peele yang Kembali Memikat

Kritik Peele terhadap kultur sosial-politik di Amerika terus berlanjut. Kali ini, lebih kompleks.
Aktor Richard Erdman Meninggal Dunia pada Usia 93 Tahun
Hard news
Selasa, 19 Mar 2019

Aktor Richard Erdman Meninggal Dunia pada Usia 93 Tahun

Richard Erdman, aktor "Community" dan "Twilight Zone" meninggal dunia. 
Stanley Kubrick Dituduh Merekayasa Pendaratan Apollo di Bulan
Mozaik
Rabu, 6 Mar 2019

Stanley Kubrick Dituduh Merekayasa Pendaratan Apollo di Bulan

Saking bagusnya 2001: A Space Odyssey, Stanley dituduh merekayasa pendaratan astronot NASA di Bulan. Namanya saja teori konspirasi: modal “cocoklogi”.
Sinopsis Film 1000 BC, Kisah Masa Prasejarah yang Tayang Trans TV
Hard news
Senin, 4 Mar 2019

Sinopsis Film 1000 BC, Kisah Masa Prasejarah yang Tayang Trans TV

Sinopsis 1000 B.C film pemburu di masa prasejarah yang tayang Trans TV malam ini
The Umbrella Academy: Luka Menjadi Orang Dewasa
Misbar
Senin, 4 Mar 2019

The Umbrella Academy: Luka Menjadi Orang Dewasa

Punya kekuatan super takkan menghindarkan fakta bahwa mereka tetaplah manusia. Rapuh dan rentan untuk disakiti.
Uncommon Type: Kala Tom Hanks Menulis Bunga Rampai Cerpen
Mild report
Minggu, 3 Mar 2019

Uncommon Type: Kala Tom Hanks Menulis Bunga Rampai Cerpen

Antologi fiksi Tom Hanks kini diterbitkan dalam bahasa Indonesia. Mencoba menularkan kecintaannya pada mesin tik kepada pembaca.