Indeks Hak Narapidana

121.026 Napi Dapat Remisi Idulfitri, 550 Orang Langsung Bebas
Hukum
Rabu, 12 Mei 2021

121.026 Napi Dapat Remisi Idulfitri, 550 Orang Langsung Bebas

Ditjen Pemasyarakatan sebut terdapat 121.026 narapidana menerima remisi khusus Hari Raya Idulfitri 1442 Hijriah.
Antisipasi Covid-19, Yasonna Teken Kepmen Pembebasan Narapidana
Hukum
Selasa, 31 Mar 2020

Antisipasi Covid-19, Yasonna Teken Kepmen Pembebasan Narapidana

Menkumham Yasonna Laoly telah menandatangani Keputusan Menteri (Kepmen) terkait pembebasan narapidana dengan persyaratan tertentu untuk mengantisipasi penularan Covid-19.
Revisi UU Pemasyarakatan: Arsul Bantah Narapidana Boleh Plesiran
Hukum
Kamis, 19 Sept 2019

Revisi UU Pemasyarakatan: Arsul Bantah Narapidana Boleh Plesiran

Arsul menegaskan makna kata kegiatan rekreasional berarti mendapatkan hiburan di dalam lapas dan rutan.
Komisi III DPR RI: Syarat Napi Baca Alquran Tak Picu Keonaran
Hukum
Selasa, 25 Jun 2019

Komisi III DPR RI: Syarat Napi Baca Alquran Tak Picu Keonaran

Anggota Komisi III DPR RI, Almuzzammil Yusuf, mengatakan persoalan Lapas Kelas IIB Polewali Mandar yang menerapkan wajib membaca Alquran bagi narapidana bebas bersyarat tidak memicu keonaran.
Menkumham: Syarat Napi Bebas Baca Alquran Baik, Tapi Lampaui UU
Hukum
Selasa, 25 Jun 2019

Menkumham: Syarat Napi Bebas Baca Alquran Baik, Tapi Lampaui UU

MenkumHAM Yasonna Laoly menjelaskan maksud dari syarat narapidana sebelum bebas harus bisa membaca kitab suci Al Quran di Lapas Polewali Mandar
Sekitar 10.000 warga Binaan di DKI Jakarta Kehilangan Hak Pilih
Politik
Rabu, 17 Apr 2019

Sekitar 10.000 warga Binaan di DKI Jakarta Kehilangan Hak Pilih

Bawaslu: ada sekitar 10.000 dari sekitar 18.000 warga binaan di DKI Jakarta yang tak bisa menggunakan hak pilih.
Polisi Jawab Tuduhan Penelanjangan Pembesuk Rutan Mako Brimob
Hukum
Jumat, 11 Mei 2018

Polisi Jawab Tuduhan Penelanjangan Pembesuk Rutan Mako Brimob

“Enggak mungkin lah kalau itu [penjenguk ditelanjangi]. Hoaks itu, saya berani jamin,” kata Setyo saat diklarifikasi.
Menkumham Minta Napi Pidana Ringan Tak Perlu Masuk Penjara
Hukum
Kamis, 19 Apr 2018

Menkumham Minta Napi Pidana Ringan Tak Perlu Masuk Penjara

Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengajukan usulan agar narapidana kasus ringan tak perlu mendapat hukuman kurungan.
Kala Islam Jadi Agama yang Tumbuh Paling Pesat di Penjara Amerika
Sosial budaya
Minggu, 15 Apr 2018

Kala Islam Jadi Agama yang Tumbuh Paling Pesat di Penjara Amerika

Napi AS berbondong-bondong jadi mualaf demi ketenangan dan perlindungan diri. Tapi dikhawatirkan kena pengaruh tahanan ekstremis.
Hak Narapidana di Balik Polemik Foto Jupiter Fortissimo
Hukum
Kamis, 12 Apr 2018

Hak Narapidana di Balik Polemik Foto Jupiter Fortissimo

Sejumlah foto artis Jupiter Fortissimo di penjara menjadi perbincangan netizen setelah viral di media sosial. Apa sesungguhnya yang terjadi?
Hak Narapidana dalam Lapas
Kamis, 12 Apr 2018

Hak Narapidana dalam Lapas

Aturan terkait pemenuhan hak narapidana sudah diatur pemerintah melalui UU No 12 tahun 1995 salah satu diantaranya narapidana berhak mendapat pelayanan kesehatan.
Saat Para Tahanan Belajar Jadi Tukang Ledeng atau Barista
Gaya hidup
Minggu, 4 Feb 2018

Saat Para Tahanan Belajar Jadi Tukang Ledeng atau Barista

Ada ragam upaya agar narapidana tidak kembali ke dalam penjara.
Ombudsman Sebut Maladministrasi Lapas Sudah Rahasia Umum
Hukum
Senin, 21 Agt 2017

Ombudsman Sebut Maladministrasi Lapas Sudah Rahasia Umum

Dari empat lapas yang diinvestigasi, Ombudsman menemukan beberapa pelanggaran administrasi terkait permohonan pengurangan masa tahanan.
Kemenkumham Berhutang Rp269 Miliar Penuhi Kebutuhan Tahanan
Hukum
Jumat, 18 Agt 2017

Kemenkumham Berhutang Rp269 Miliar Penuhi Kebutuhan Tahanan

Menkumham Yasonna mengaku, hutang tersebut muncul dari sisi pemenuhan makanan untuk para tahanan padahal mereka sudah mengalokasikan makan per tahanan sebesar Rp15.000 untuk 3 kali sehari.
Begini Kalkulasi Hemat Anggaran Rp102 Miliar karena Remisi
Hukum
Kamis, 17 Agt 2017

Begini Kalkulasi Hemat Anggaran Rp102 Miliar karena Remisi

Pemerintah mengklaim telah menghemat anggaran negara sebesar Rp102 miliar karena pemberian remisi di HUT RI. Bagaimanakah kalkulasi jumlah penghematannya?