Indeks Donald Trump

IHSG Menguat Dipengaruhi Komentar Trump Soal Rudal Iran
Ekonomi
Kamis, 9 Jan 2020

IHSG Menguat Dipengaruhi Komentar Trump Soal Rudal Iran

Komentar Donald Trump soal rudal Iran mendorong penguatan saham di Wall Street. Hal ini mendorong IHSG ke zona hujau hari ini.
Benarkah Iran Tawarkan USD 80 juta untuk Kepala Donald Trump?
Periksa fakta
Kamis, 9 Jan 2020

Benarkah Iran Tawarkan USD 80 juta untuk Kepala Donald Trump?

Informasi terkait uang hadiah untuk imbalan atas kepala Presiden Amerika Donald Trump merupakan informasi yang menyesatkan.
Konflik Iran vs Amerika: Trump Tak Akan Balas Serangan Teheran
Politik
Kamis, 9 Jan 2020

Konflik Iran vs Amerika: Trump Tak Akan Balas Serangan Teheran

Trump mengatakan, tidak akan membalas serangan rudal Iran dengan cara militer.
2 Roket Hantam Baghdad Usai Serangan Iran ke Pangkalan AS di Irak
Politik
Kamis, 9 Jan 2020

2 Roket Hantam Baghdad Usai Serangan Iran ke Pangkalan AS di Irak

Dua roket menghantam Baghdad pada Kamis (9/1/2020) usai serangan Iran pada pangkalan militer AS di Irak.
Cara Trump Olah Isu Terorisme demi Elektabilitas
Mild report
Kamis, 9 Jan 2020

Cara Trump Olah Isu Terorisme demi Elektabilitas

Bagaimana peristiwa internasional berdampak pada popularitas presiden AS?
Menyerang Iran adalah Blunder bagi Donald Trump
Current issue
Kamis, 9 Jan 2020

Menyerang Iran adalah Blunder bagi Donald Trump

2011 lalu Trump menuding Obama sebagai presiden yang rela memulai perang dengan Iran demi terpilih lagi di pemilu. Namun, belakangan justru Trump sendiri yang terindikasi melakukannya.
Perbedaan Hubungan AS-Iran Era Donald Trump dan Barack Obama
Politik
Rabu, 8 Jan 2020

Perbedaan Hubungan AS-Iran Era Donald Trump dan Barack Obama

Era Barack Obama, hubungan AS-Iran mencair dan tercipta kerja sama nuklir. Namun hubungan AS-Iran kembali memanas di era Donald Trump.
Respons Trump Atas Serangan Rudal Iran: Semua Baik-Baik Saja
Politik
Rabu, 8 Jan 2020

Respons Trump Atas Serangan Rudal Iran: Semua Baik-Baik Saja

Trump merespons serangan rudal Iran dengan mengatakan: All is well!
Ongkos yang Harus Ditanggung AS setelah Membunuh Jenderal Soleimani
Mild report
Selasa, 7 Jan 2020

Ongkos yang Harus Ditanggung AS setelah Membunuh Jenderal Soleimani

Ongkos pembunuhan Soleimani tidak murah: serangan terhadap fasilitas AS dan sekutunya di Timur Tengah diprediksi bakal bermunculan.
Iran vs Amerika Memanas, Indonesia Siapkan Rencana Perlindungan WNI
Politik
Senin, 6 Jan 2020

Iran vs Amerika Memanas, Indonesia Siapkan Rencana Perlindungan WNI

Ketegangan Iran vs Amerika Serikat menyita perhatian pemerintah Indonesia. Pemerintah RI kini sudah menyusun rencana perlindungan bagi WNI di Timur Tengah untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan di sana. 
Bahas Konflik Iran vs Amerika, Menlu RI Panggil Dubes Kedua Negara
Politik
Senin, 6 Jan 2020

Bahas Konflik Iran vs Amerika, Menlu RI Panggil Dubes Kedua Negara

Menlu RI Retno LP Marsudi membahas konflik Iran vs Amerika Serikat dengan duta besar kedua negara pada hari ini. Retno memanggil Dubes Iran dan AS untuk bertemu secara terpisah. 
Puluhan Ribu Orang Iringi Jenazah Soleimani Saat Iran vs AS Memanas
Politik
Senin, 6 Jan 2020

Puluhan Ribu Orang Iringi Jenazah Soleimani Saat Iran vs AS Memanas

Kedatangan jenazah Qassem Soleimani di Iran disambut puluhan ribu pelayat yang memadati jalanan. Pemakaman petinggi militer Iran itu akan dilaksanakan pada Selasa pekan ini.
Respons Donald Trump-Ayatollah Ali Khamenei Usai Kematian Soleimani
Politik
Minggu, 5 Jan 2020

Respons Donald Trump-Ayatollah Ali Khamenei Usai Kematian Soleimani

Melalui akun Twitternya, Donald Trump mengancam bakal menyerang terjadi balasan atas kematian Qasem Soleimani. Ini adalah respons atas ucapan pimpinan tertinggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei.
Trump Ancam Serang 52 Situs Jika Iran Membalas Kematian Soleimani
Politik
Minggu, 5 Jan 2020

Trump Ancam Serang 52 Situs Jika Iran Membalas Kematian Soleimani

Donald Trump mengancam akan menyerang 52 situs Iran jika Teheran melakukan serangan balik.
Apakah Kematian Soleimani Dapat Meningkatkan Elektabilitas Trump?
Mild report
Minggu, 5 Jan 2020

Apakah Kematian Soleimani Dapat Meningkatkan Elektabilitas Trump?

Tewasnya orang penting di tubuh militer Iran, akibat serangan yang diperintahkan Trump, bisa membikin konstelasi politik global bergejolak.
World War 3 Trending di Twitter Merujuk Kematian Jenderal Solemaini
Sosial budaya
Jumat, 3 Jan 2020

World War 3 Trending di Twitter Merujuk Kematian Jenderal Solemaini

#WorldWar3 muncul usai kabar kematian Jenderal Iran, Qassem Soleimani, yang juga kepala pasukan elite Quds tersiar.
Jenderal Iran Qasem Soleimani Tewas dalam Serangan AS di Baghdad
Sosial budaya
Jumat, 3 Jan 2020

Jenderal Iran Qasem Soleimani Tewas dalam Serangan AS di Baghdad

Komandan Pasukan Quds Garda Revolusi Iran, Jenderal Qassem Soleimani, tewas dalam serangan udara oleh militer Amerika Serikat (AS) di Bandara Internasional Baghdad, Irak.
Apa Itu Pemakzulan yang Dihadapi Presiden AS Donald Trump?
Politik
Kamis, 19 Des 2019

Apa Itu Pemakzulan yang Dihadapi Presiden AS Donald Trump?

DPR AS memakzulan Donald Trump terkait penyalahgunaan kekuasaan dan menghalangi proses penyelidikan kongres.
Kasus Donald Trump dan Tahapan Proses Pemakzulan Presiden Amerika
Politik
Kamis, 19 Des 2019

Kasus Donald Trump dan Tahapan Proses Pemakzulan Presiden Amerika

Donald Trump dimakzulkan karena dinilai menyalahkan kekuasaannya untuk menekan Pemerintah Ukraina serta menghalangi upaya dalam penyelidikan Kongres.
Pemakzulan Donald Trump & Kenapa Tagar Impeached Trending Twitter
Politik
Kamis, 19 Des 2019

Pemakzulan Donald Trump & Kenapa Tagar Impeached Trending Twitter

#Impeached dan #TrumpImpeachment trending world wide di Twitter