Pemprov Papua Barat berupaya meningkatkan cadangan pangan lokal seperti jagung, pisang, sagu, dan umbi-umbian untuk mengantisipasi kekeringan dan kelaparan.
BNPB menyebutkan mitigasi kekeringan akibat El Nino dibuat teknologi modifikasi cuaca (TMC) agar dapat menghasilkan hujan sebagai cadangan ketersediaan air.