Pemerintah Cina melarang uang kripto diperdagangkan, membuat pasar Bitcoin dan Etherum kehilangan selera di sana. Namun, Xunlei punya penggantinya dengan nama OneCoin.
Ketakutan akan merosotnya harga Bitcoin dan mata uang kripto lainnya secara tiba-tiba masih hangat diperbincangkan. Benarkah masa depan uang digital ini makin terpuruk di 2018?
Meroketnya harga Bitcoin membuatnya mendapat status sebagai emas digital. Namun, harganya yang ditentukan oleh spekulasi pasar menjadikannya investasi yang tak bebas dari risiko
Pelarangan penggunaan bitcoin sebagai alat pembayaran itu didasari pada nilainya yang sangat fluktuatif. Bisa meningkat tajam, tapi di lain waktu nilainya bisa menurun signifikan.
Bank Indonesia akan menerbitkan regulasi yang memuat aturan terkait dengan industri fintech dan pelarangan transaksi dengan mata uang virtual seperti Bitcoin.
Saat awal kemunculannya di Indonesia, Bitcoin tak dapat "restu" BI bahkan hingga saat ini. "...Bitcoin dan virtual currency lainnya bukan merupakan mata uang atau alat pembayaran yang sah di Indonesia."
Tak semua orang tahu kalau Bitcoin bukan satu-satunya kripto alias mata uang digital yang ada. Investasi pada kripto lainnya juga jamak dilakukan hari ini.
Bitcoin menuding NSA berada di balik serangan siber ransomware. Malware atau program jahat ini tersedia online pada 14 April oleh sekelompok hacker yang tahun lalu mengaku telah mencuri cache dari NSA.
Di awal kemunculannya, orang-orang tua menyangsikan eksistensinya. Sementara generasi lebih muda percaya kalau si duit maya punya masa depan. Kini harganya lebih mahal daripada emas.