Indeks Banten

Pemkot Tengerang dan Tangsel Ajukan PSBB ke Gubernur Banten
Hard news
Rabu, 8 Apr 2020

Pemkot Tengerang dan Tangsel Ajukan PSBB ke Gubernur Banten

Kota Tangerang dan Tangerang Selatan merupakan dua wilayah dengan jumlah kasus positif corona COVID-19 terbanyak di Provinsi Banten.
Bencana 2020: 123 Korban Tewas dalam 2 Bulan, 31 Persen Anak-anak
Sosial budaya
Jumat, 28 Feb 2020

Bencana 2020: 123 Korban Tewas dalam 2 Bulan, 31 Persen Anak-anak

Bencana yang terjadi selama Januari-Februari 2020, telah mengakibatkan korban tewas sebanyak 123 jiwa. Banjir dan longsor di Jabotabek-Banten menelan korban terbanyak. 
Masa Tanggap Darurat Bencana Lebak Diperpanjang Hingga 28 Januari
Hard news
Selasa, 14 Jan 2020

Masa Tanggap Darurat Bencana Lebak Diperpanjang Hingga 28 Januari

BPBD Lebak beralasan sampai saat ini masih ada korban bencana yang tinggal di tempat pengungsian.
Banjir Bandang Lebak Banten: Kerusakan Jembatan Capai Rp56 Miliar
Hard news
Jumat, 10 Jan 2020

Banjir Bandang Lebak Banten: Kerusakan Jembatan Capai Rp56 Miliar

Kerusakan infrastuktur jembatan yang terdampak banjir Lebak tersebut sudah dilaporkan kepada Bupati Lebak Iti Oktavia dan Gubernur Banten Wahidin Halim.
Prediksi Hujan Lebat di Banten-Jabar Pekan Ini & Cuaca Jabodetabek
Sosial budaya
Selasa, 7 Jan 2020

Prediksi Hujan Lebat di Banten-Jabar Pekan Ini & Cuaca Jabodetabek

BMKG memprediksi hujan lebat bakal mengguyur sebagian wilayah Banten, Jawa Barat dan Jawa Tengah pada pekan ini. BNPB sudah mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem di Jabodetabek. 
Jokowi Perintahkan Penghentian Tambang Emas Ilegal di Lebak
Hard news
Selasa, 7 Jan 2020

Jokowi Perintahkan Penghentian Tambang Emas Ilegal di Lebak

Penambangan emas ilegal yang dinilai menyebabkan perambahan hutan sehingga memicu banjir bandang.
Helikopter Dikerahkan untuk Salurkan Bantuan ke Lebak Banten
Hard news
Senin, 6 Jan 2020

Helikopter Dikerahkan untuk Salurkan Bantuan ke Lebak Banten

Kecamatan Lebak Gedong terisolir akibat bencana banjir dan tanah longsor. Bantuan hanya bisa disalurkan lewat jalur udara.
BPBD Banten Catat 9 Orang Tewas Akibat Banjir di Lebak
Hard news
Minggu, 5 Jan 2020

BPBD Banten Catat 9 Orang Tewas Akibat Banjir di Lebak

Selain korban tewas, banjir di Lebak juga mengakibatkan 11.400 jiwa dari 2.914 KK di 28 desa harus mengungsi. 
8 Korban Tewas Akibat Longsor di Lebak & Bogor, 5 Masih Anak-anak
Sosial budaya
Jumat, 3 Jan 2020

8 Korban Tewas Akibat Longsor di Lebak & Bogor, 5 Masih Anak-anak

Tim SAR menemukan delapan korban tewas akibat tertimbun longsor di Lebak dan Kabupaten Bogor. Lima di antara korban itu masih anak-anak. 
1.060 Rumah Rusak Berat Akibat Banjir Bandang di Lebak Banten
Hard news
Jumat, 3 Jan 2020

1.060 Rumah Rusak Berat Akibat Banjir Bandang di Lebak Banten

Banjir bandang juga mengakibatkan 428 rumah rusak ringan dan 1.226 rumah terendam air.
PLN Nyalakan 3806 Gardu Listrik Terdampak Banjir Jabodetabek-Banten
Sosial budaya
Kamis, 2 Jan 2020

PLN Nyalakan 3806 Gardu Listrik Terdampak Banjir Jabodetabek-Banten

PLN telah menyalakan 3.806 gardu distribusi listrik yang sempat padam karena terdampak banjir di Jabodetabek dan Banten. Sebanyak 1.928 gardu masih dipadamkan sementara.
Dampak Banjir Lebak 2020: Tiga Korban Tewas dan Ratusan Rumah Rusak
Sosial budaya
Kamis, 2 Jan 2020

Dampak Banjir Lebak 2020: Tiga Korban Tewas dan Ratusan Rumah Rusak

Banjir bandang di Lebak mengakibatkan tiga warga tewas, ratusan rumah rusak dan puluhan jembatan putus.
2.000 KK Mengungsi Akibat Banjir Bandang di Lebak Banten
Hard news
Kamis, 2 Jan 2020

2.000 KK Mengungsi Akibat Banjir Bandang di Lebak Banten

Saat ini warga mengungsi di beberapa lokasi yang disediakan pemerintah, seperti lapangan futsal dan balai desa.
Resmikan Tol Kunciran Serpong, Jokowi: Percepat Banten ke Jakarta
Hard news
Jumat, 6 Des 2019

Resmikan Tol Kunciran Serpong, Jokowi: Percepat Banten ke Jakarta

Jokowi mengatakan terbangunnya ruas Tol Kunciran-Serpong, maka mobilitas wilayah di kawasan Jakarta, Banten akan semakin terintegrasi.
Dugaan Aliran Uang ke Partai Golkar, Wawan: Inisiatif Saya Membantu
Hard news
Jumat, 15 Nov 2019

Dugaan Aliran Uang ke Partai Golkar, Wawan: Inisiatif Saya Membantu

Wawan menyebut aliran dana untuk calon kandidat di Pilkada Tangsel dan Pilgub Banten sebagai inisiatif dia selaku bendahara Golkar.
Densus Tangkap 10 Terduga Teroris di Riau, Banten dan Jateng
Hard news
Kamis, 14 Nov 2019

Densus Tangkap 10 Terduga Teroris di Riau, Banten dan Jateng

Selama sepakan, Detasemen Khusus Mabes Polri telah menangkap 10 orang terduga teroris di sejumlah daerah.
Kasus TPPU: Wawan Ajukan Eksepsi atas Dakwaan Jaksa KPK
Hard news
Kamis, 31 Okt 2019

Kasus TPPU: Wawan Ajukan Eksepsi atas Dakwaan Jaksa KPK

Wawan meminta sidang eksepsi ditunda hingga tiga minggu, tapi majelis hakim memutuskankan sidang digelar pada 14 November 2019.
Relawan Jokowi-Ma'ruf Adukan Hanum Rais, Tetapi Ditolak Mabes Polri
Hard news
Jumat, 11 Okt 2019

Relawan Jokowi-Ma'ruf Adukan Hanum Rais, Tetapi Ditolak Mabes Polri

Relawan Jam'iyyah Jokowi-Ma'ruf menuding Hanum telah menuduh penyerangan terhadap Wiranto sebagai rekayasa.
Politikus Gerindra Pertanyakan Standar Keamanan untuk Wiranto
Hard news
Kamis, 10 Okt 2019

Politikus Gerindra Pertanyakan Standar Keamanan untuk Wiranto

Gerindra merasa ada yang salah dengan pengamanan Wiranto sehingga dia bisa ditusuk orang.
Polisi Periksa Kakak Ipar Penyerang Wiranto
Hard news
Kamis, 10 Okt 2019

Polisi Periksa Kakak Ipar Penyerang Wiranto

Polisi memeriksa ipar pelaku penusukan Wiranto. Dia tinggal di Medan.