Indeks Bandara

Bandara Lombok Tetap Berjalan Normal Usai Gunung Agung Meletus
Sosial budaya
Selasa, 21 Nov 2017

Bandara Lombok Tetap Berjalan Normal Usai Gunung Agung Meletus

Abu letusan Gunung Agung bertiup lemah ke arah timur-tenggara.
Kereta Api Bandara Soetta Mulai Beroperasi 1 Desember
Ekonomi
Selasa, 21 Nov 2017

Kereta Api Bandara Soetta Mulai Beroperasi 1 Desember

Uji coba operasi Kereta Api Bandara Internasional Soekarno-Hatta akan dilakukan 1 atau 2 Desember.
Selamat Tinggal Kemacetan di Sekitar Bandara Kualanamu
Sosial budaya
Senin, 20 Nov 2017

Selamat Tinggal Kemacetan di Sekitar Bandara Kualanamu

Peresmian Jalan Tol Medan-Kualanamu-Sei Rampah diharapkan bisa mempersingkat waktu perjalanan dan mempercepat laju ekonomi.
Menhub Klaim Bandara Kertajati Akan Selesaikan Distribusi Logistik
Ekonomi
Rabu, 15 Nov 2017

Menhub Klaim Bandara Kertajati Akan Selesaikan Distribusi Logistik

Budi Karya mengatakan, dengan hadirnya BIJB nanti akses transportasi udara tidak akan terkonsentrasi di Jakarta lagi.
Bandara Internasional Ngurah Rai Bali Terbaik Ketiga di Dunia
Bisnis
Rabu, 8 Nov 2017

Bandara Internasional Ngurah Rai Bali Terbaik Ketiga di Dunia

Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai dinobatkan sebagai bandara terbaik ketiga di dunia untuk kategori bandara dengan penumpang 15 sampai 25 juta per tahun.
Bandara Adisutjipto Sempat Tutup karena Burung Pemakan Laron
Sosial budaya
Selasa, 7 Nov 2017

Bandara Adisutjipto Sempat Tutup karena Burung Pemakan Laron

Bandara Adisutjipto ditutup dari pukul 05.00 WIB sampai 07.30 WIB dan dibuka kembali pukul 07.35 WIB.
Bandara Kulon Progo Dijanjikan Beroperasi April 2019 Sesuai Perpres
Sosial budaya
Selasa, 31 Okt 2017

Bandara Kulon Progo Dijanjikan Beroperasi April 2019 Sesuai Perpres

Bandara Kulon Progo akan beroperasi April 2019 sesuai Perpres Nomor 98 Tahun 2017  tentang Percepatan Pembangunan dan Pengoperasian Bandar Udara di Kabupaten Kulonprogro, Provinsi DIY yang ditandatangani Presiden Jokowi pada 23 Oktober lalu.
Kemenhub Siapkan Jalur Kereta Api untuk Bandara Kulon Progo
Bisnis
Senin, 9 Okt 2017

Kemenhub Siapkan Jalur Kereta Api untuk Bandara Kulon Progo

Rencana pembangunan jalur kereta api ke Bandara New Yogyakarta International Airport di Kabupaten Kulon Progo tengah disiapkan Kemenhub.
Bandara Alternatif Disiapkan Antisipasi Erupsi Gunung Agung
Sosial budaya
Selasa, 26 Sept 2017

Bandara Alternatif Disiapkan Antisipasi Erupsi Gunung Agung

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi juga sudah menginstruksikan kepada operator bandara menyiapkan bandara alternatif untuk mengantisipasi dampak letusan Gunung Agung.
Polisi Tangkap Terduga Teroris Inisial IM di Cirebon
Hukum
Senin, 18 Sept 2017

Polisi Tangkap Terduga Teroris Inisial IM di Cirebon

Agung mengatakan bahwa yang bersangkutan baru diduga teroris.
Jokowi Kabulkan 3 Permintaan Walikota Sukabumi
Ekonomi
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi Kabulkan 3 Permintaan Walikota Sukabumi

Menurut Muraz, dengan semakin baik dan lengkapnya akses sarana transportasi, maka hal itu akan menguntungkan masyarakat Sukabumi.
Jokowi Enggan Jelaskan Lokasi Pembangunan Bandara Sukabumi
Ekonomi
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi Enggan Jelaskan Lokasi Pembangunan Bandara Sukabumi

Jokowi mengaku merahasiakannnya karena ingin menghindari permainan mafia yang membuat harga tanah menjadi tinggi.
Jokowi: Jalur KA Doubletrack ke Sukabumi Segera Dibangun
Bisnis
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi: Jalur KA Doubletrack ke Sukabumi Segera Dibangun

Presiden Joko Widodo menjelaskan pemerintah akan membangun sejumlah infrastruktur transportasi di wilayah Sukabumi.
Porter Bandara Soetta
Selasa, 29 Agt 2017

Porter Bandara Soetta

Porter Bandara Soetta.
Indonesia Harus Waspadai Geliat ISIS Sasar Penerbangan
Hukum
Rabu, 2 Agt 2017

Indonesia Harus Waspadai Geliat ISIS Sasar Penerbangan

Al Chaidar mengatakan aparat harus mewaspadai dan mengantisipasi kemungkinan adanya ancaman teror seperti di Sydney, Australia.
Peringkat Bandara: Changi Terbaik, Kuwait Terburuk
Sosial budaya
Minggu, 18 Jun 2017

Peringkat Bandara: Changi Terbaik, Kuwait Terburuk

Dari seluruh bandar udara internasional di dunia, Changi Airport di Singapura menjadi yang terbaik sementara Kuwait International Airport di Kuwait adalah yang terburuk.
Bandara Besar Beroperasi 24 Jam Selama Lebaran
Sosial budaya
Jumat, 16 Jun 2017

Bandara Besar Beroperasi 24 Jam Selama Lebaran

Bandara besar seperti Bandara Soetta, Bandara Halim, Bandara Kualanamu, dan Bandara Juanda dibuka 24 jam mulai H-10 sampai H+15.
Sriwijaya Air Tergelincir, Semua Penerbangan Dibatalkan
Sosial budaya
Rabu, 31 Mei 2017

Sriwijaya Air Tergelincir, Semua Penerbangan Dibatalkan

Kurang lebih sembilan jadwal penerbangan dibatalkan, di antaranya dari maskapai-maskapai SusiAir, Garuda Indonesia, WingsAir, dan Sriwijaya.
Bandara Manokwari Ditutup Pasca-Tergelincirnya Sriwijaya Air
Sosial budaya
Rabu, 31 Mei 2017

Bandara Manokwari Ditutup Pasca-Tergelincirnya Sriwijaya Air

Saat ini pihak bandara sedang mengevakuasi pesawat tergelincir, sedangkan Direktorat Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat Udara segera menyelidiki kasus ini.
Mengapa Data Bandara Hingga Perusahaan Rawan Diretas?
Teknologi
Kamis, 18 Mei 2017

Mengapa Data Bandara Hingga Perusahaan Rawan Diretas?

Data bandara sampai perusahaan rawan diretas dan hampir terjadi setiap hari di seluruh dunia, menurut Erwan Keraudy, pendiri dan CEO CybelAngel--spesialis bidang keamanan siber.