Indeks Astrazeneca

Salah Logika Menghubungkan Cacar Monyet Dengan Vaksin AstraZeneca
Periksa fakta
Rabu, 15 Jun 2022

Salah Logika Menghubungkan Cacar Monyet Dengan Vaksin AstraZeneca

Vaksin AstraZeneca telah melewati tiga fase uji klinis yang melibatkan ribuan partisipan dan terbukti aman dan efektif untuk digunakan pada manusia.
Vaksin COVID-19 Tidak Mengubah Warna Darah
Periksa fakta
Rabu, 12 Jan 2022

Vaksin COVID-19 Tidak Mengubah Warna Darah

Variasi warna pada darah ditentukan oleh seberapa banyak oksigen di dalamnya.
1,9 Juta Vaksin AstraZeneca yang Dibeli Pemerintah RI Sudah Tiba
Hard news
Senin, 6 Des 2021

1,9 Juta Vaksin AstraZeneca yang Dibeli Pemerintah RI Sudah Tiba

Total vaksin COVID-19 yang telah diterima Indonesia baik dalam bentuk jadi maupun bulk (bahan baku) hingga saat ini sebanyak 395.544.580 dosis.
Hoaks/Fakta: Penyintas COVID-19 Hanya Perlu Vaksin Dosis Kedua
Periksa fakta
Jumat, 13 Agt 2021

Hoaks/Fakta: Penyintas COVID-19 Hanya Perlu Vaksin Dosis Kedua

Jika penyintas COVID-19 belum mendapat vaksin, vaksinasi dosis pertama tetap harus dilakukan 3 bulan setelah orang tersebut dinyatakan sembuh.
Adenovirus di Balik Kematian Akibat Vaksin AstraZeneca?
Mild report
Kamis, 20 Mei 2021

Adenovirus di Balik Kematian Akibat Vaksin AstraZeneca?

Ilmuwan belum mengetahui pasti mengapa adenovirus, yang sebetulnya lazim menjangkiti manusia, dapat menghasilkan efek berbahaya.
Mengapa Vaksin AstraZeneca Dihentikan Penggunaannya oleh Kemenkes?
Kesehatan
Senin, 17 Mei 2021

Mengapa Vaksin AstraZeneca Dihentikan Penggunaannya oleh Kemenkes?

Mengapa Kemenkes menghentikan penggunaan vaksin AstraZeneca?
Kemenkes Hentikan Sementara Penggunaan 448.480 Dosis AstraZeneca
Hard news
Minggu, 16 Mei 2021

Kemenkes Hentikan Sementara Penggunaan 448.480 Dosis AstraZeneca

Batch CTMAV547 yang dihentikan sementara merupakan dosis AstraZeneca yang diterima Indonesia pada 26 April 2021 melalui skema Covax Facility/WHO.
Komnas KIPI Selidiki Penerima Vaksin AstraZeneca yang Meninggal
Hard news
Senin, 10 Mei 2021

Komnas KIPI Selidiki Penerima Vaksin AstraZeneca yang Meninggal

Seorang warga di Jakarta Timur meninggal sehari setelah disuntik vaksin AstraZeneca.
Indonesia Terima 3,8 Juta Dosis Vaksin AstraZeneca Tahap Kedua
Hard news
Selasa, 27 Apr 2021

Indonesia Terima 3,8 Juta Dosis Vaksin AstraZeneca Tahap Kedua

Vaksin AstraZeneca tahap kedua sebanyak 3.852.000 dosis disimpan dan didistribusikan oleh PT Bio Farma.
Duduk Perkara Penghentian Vaksinasi AstraZeneca di Sulut
Current issue
Rabu, 31 Mar 2021

Duduk Perkara Penghentian Vaksinasi AstraZeneca di Sulut

Vaksinasi COVID-19 menggunakan AstraZeneca dihentikan di Sulut. Ini terjadi usai beberapa penerima mengalami efek samping.
Duduk Perkara 'Kandungan Babi' dalam Vaksin COVID-19 AstraZeneca
Current issue
Selasa, 23 Mar 2021

Duduk Perkara 'Kandungan Babi' dalam Vaksin COVID-19 AstraZeneca

MUI menyebut Astrazeneca mengandung babi, tapi si pembuat membantah. Bagaimana duduk perkaranya?
Kontroversi AstraZeneca, Vaksin COVID-19 yang Diimpor Indonesia
Current issue
Kamis, 18 Mar 2021

Kontroversi AstraZeneca, Vaksin COVID-19 yang Diimpor Indonesia

Vaksin COVID-19 AstraZeneca menuai kontroversi. Beberapa negara menghentikannya. Sementara Indonesia menunda sementara saja.
Jokowi: 4,6 Juta Vaksin AstraZeneca Tiba di Indonesia Maret Ini
Hard news
Jumat, 5 Mar 2021

Jokowi: 4,6 Juta Vaksin AstraZeneca Tiba di Indonesia Maret Ini

Jokowi berharap kedatangan vaksin AstraZeneca dapat mempercepat target vaksinasi kepada 181,5 juta penduduk Indonesia.
Update Vaksin COVID-19 yang Diproduksi AstraZeneca
Kesehatan
Kamis, 26 Nov 2020

Update Vaksin COVID-19 yang Diproduksi AstraZeneca

Efektivitas vaksin AstraZeneca untuk COVID-19 mencapai 90 persen. Vaksin AstraZeneca bakal diproduksi 200 juta dosis pada akhir 2020. 
Ketahui Tentang AstraZeneca: Calon Vaksin COVID-19 Asal Inggris
Kesehatan
Senin, 2 Nov 2020

Ketahui Tentang AstraZeneca: Calon Vaksin COVID-19 Asal Inggris

Ketahui tentang AstraZeneca: calon Vaksin COVID-19 asal Inggris yang dipesan pemerintah RI.
Kenali AstraZeneca Vaksin Corona Covid-19 yang Dipesan Indonesia
Kesehatan
Selasa, 13 Okt 2020

Kenali AstraZeneca Vaksin Corona Covid-19 yang Dipesan Indonesia

Mengenal vaksin AstraZeneca yang dipesan Pemerintah Indonesia untuk mengatasi corona Covid-19.