Indeks Hardnews

Eks Jubir KPK Febri Diansyah Akui Jadi Pengacara Mentan Syahrul
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Eks Jubir KPK Febri Diansyah Akui Jadi Pengacara Mentan Syahrul

Mantan Jubir KPK Febri Diansyah mengungkapkan dirinya ditunjuk sebagai kuasa hukum Mentan Syahrul Yasin Limpo di kasus korupsi Kementan.
SBY Bertemu Jokowi di Istana Bogor, Demokrat: Bahas Politik
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

SBY Bertemu Jokowi di Istana Bogor, Demokrat: Bahas Politik

Presiden Joko Widodo bertemu Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Istana Bogor, Jawa Barat, Senin (2/10/2023) sore.
Jokowi Terbitkan Perpres Perusahaan Wajib Lapor saat Buka Loker
Kesra
Senin, 2 Okt 2023

Jokowi Terbitkan Perpres Perusahaan Wajib Lapor saat Buka Loker

Perusahaan atau pemberi kerja tidak dikenakan biaya saat melakukan pelaporan pada Sistem Informasi Ketenagakerjaan.
Warga Kampung Bayam Tinggal di Rusun Nagrak: Air & Listrik Bayar
Kesra
Senin, 2 Okt 2023

Warga Kampung Bayam Tinggal di Rusun Nagrak: Air & Listrik Bayar

Eks warga Kampung Bayam, Agus Riyanto (42), merasa cukup nyaman dengan fasilitas yang tersedia di Rusun Nagrak.
Alasan KPK Belum Ungkap Tersangka Kasus Korupsi di Kementan
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Alasan KPK Belum Ungkap Tersangka Kasus Korupsi di Kementan

Ali Fikri mengungkapkan alasan KPK belum mengumumkan tersangka dalam kasus korupsi di Kementerian Pertanian.
11 BUMN Dapat PMN Rp42,6 Triliun, Ada Hutama Karya hingga Airnav
Ekbis
Senin, 2 Okt 2023

11 BUMN Dapat PMN Rp42,6 Triliun, Ada Hutama Karya hingga Airnav

Sri Mulyani mengatakan, pemberian PMN Rp42,6 triliun disertai Key Performance Indicators serta kontrak kinerja yang ditandatangani oleh manajemen.
Jokowi Tak Matikan Argo Parahyangan Meski KCJB Whoosh Beroperasi
Ekbis
Senin, 2 Okt 2023

Jokowi Tak Matikan Argo Parahyangan Meski KCJB Whoosh Beroperasi

Jokowi mengatakan keberadaan Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) Whoosh memberikan banyak pilihan transportasi umum bagi masyarakat.
Menag Yaqut Tantang Balik DPP PKB yang Hendak Mendisiplinkannya
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

Menag Yaqut Tantang Balik DPP PKB yang Hendak Mendisiplinkannya

Yaqut menyebut pidatonya berisikan pesan-pesan kepada masyarakat untuk memerhatikan jejak rekam capres-cawapres pada Pemilu 2024.
Gempa M 5,0 Guncang Laut Banda, Tidak Berpotensi Tsunami
Kesra
Senin, 2 Okt 2023

Gempa M 5,0 Guncang Laut Banda, Tidak Berpotensi Tsunami

BMKG mengumumkan bahwa Laut Banda, Maluku Tengah, dilanda gempa tektonik pada Senin (2/9/2023). Kekuatan magnitudo gempa yang terjadi 5,0.
PKB akan Disiplinkan Yaqut: Hoaks Kok dari Menteri Agama
Polhukam
Senin, 2 Okt 2023

PKB akan Disiplinkan Yaqut: Hoaks Kok dari Menteri Agama

PKB menganggap Menag RI Yaqut Cholil Qoumas sering mengeluarkan pernyataan yang spekulatif dan membingungkan.