"Konduktornya harus presiden, tidak bisa Menperin, tidak boleh pak Jonan (Menteri ESDM). Menteri ESDM mengurusin industri mobil, kacau juga. Jangan seperti itu," ujar Faisal.
Ekonom dari Indef menyarankan, pemerintah menerapkan bea masuk anti-dumping atau non-tariff barrier untuk mengendalikan impor yang dapat membanjiri Indonesia sebagai peralihan pasar Cina maupun AS yang bersitegang.
Sebelas pejabat meluncurkan sistem pelayanan perizinan berusaha terintegrasi secara elektronik (Online Single Submission/OSS) untuk mempermudah pengurusan perizinan investasi di Indonesia.
Asosiasi Pilot dan Serikat Karyawan Garuda memutuskan mencabut ancaman mogok setelah ada pertemuan antara perwakilan 2 organisasi itu dengan Menteri BUMN.