Riyan Setiawan

Riyan Setiawan

Riyan Setiawan adalah reporter untuk laporan-laporan mendalam (indepth). Riyan menggeluti isu lingkungan, kesehatan, pendidikan, gender, olahraga, keberagaman, sosial, politik, hingga megapolitan. Riyan juga mengikuti berbagai macam pelatihan dan workshop jurnalistik yang berkaitan dengan lingkungan, kesehatan, hingga keberagaman.
Dari pelatihan tersebut, Ryan mendapatkan fellowship/grants dari Earth Journalism Network (EJN) dan Society of Indonesian Enviromental Journalist (SIEJ).

Indeks Tulisan

Corona di Depok, Gubernur Ridwan Kamil Klaim Sudah Antisipasi
Hard news
Senin, 2 Mar 2020

Corona di Depok, Gubernur Ridwan Kamil Klaim Sudah Antisipasi

Pemprov Jabar mengklaim telah membentuk tim untuk merespons penularan Corona COVID-19 sejak dua pekan lalu.
2 Warga Depok Positif Corona, Ridwan Kamil Siapkan 10.000 Masker
Hard news
Senin, 2 Mar 2020

2 Warga Depok Positif Corona, Ridwan Kamil Siapkan 10.000 Masker

Ridwan Kamil juga bakal mengecek data warga Jawa Barat yang dikabarkan teridentifikasi terkena virus Corona COVID-19.
Menag: Saudi Izinkan Perpanjangan Visa Jemaah Umrah Tanpa Biaya
Hard news
Senin, 2 Mar 2020

Menag: Saudi Izinkan Perpanjangan Visa Jemaah Umrah Tanpa Biaya

Menag Fachrul Razi mengatakan Arab Saudi telah mengizinkan para jemaah Indonesia yang tak bisa menjalankan ibadah umrah melakukan perpanjangan visa tanpa dipungut biaya.
Ridwan Kamil Bakal Cek Masjid Ahmadiyah yang Disegel di Sukabumi
Hard news
Senin, 2 Mar 2020

Ridwan Kamil Bakal Cek Masjid Ahmadiyah yang Disegel di Sukabumi

Ridwan Kamil berjanji akan menindaklanjuti persoalan jemaat Ahmadiyah yang masjidnya disegel di Sukabumi.
Anies Bentuk Tim Tanggap Covid-19 untuk Pantau dan Awasi Corona
Hard news
Senin, 2 Mar 2020

Anies Bentuk Tim Tanggap Covid-19 untuk Pantau dan Awasi Corona

Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan per hari ini, jumlah orang dalam pemantauan adalah 136 orang.
Saat Pemprov & Pusat Selesaikan Banjir DKI dengan Adu Pernyataan
Current issue
Sabtu, 29 Feb 2020

Saat Pemprov & Pusat Selesaikan Banjir DKI dengan Adu Pernyataan

Saat banjir melanda ibu kota hingga mengakibatkan korban jiwa, Pemprov DKI dan Pemerintah Pusat justru saling lempar tanggung jawab.
Bank DKI Usul Pembiayaan MRT Fase III Tak Lagi Libatkan JICA
Hard news
Jumat, 28 Feb 2020

Bank DKI Usul Pembiayaan MRT Fase III Tak Lagi Libatkan JICA

Bank DKI sarankan fase III MRT Jakarta tak lagi libatkan JICA.
BI: Dampak Formula E Jangan Disamakan dengan Asian Games
Hard news
Jumat, 28 Feb 2020

BI: Dampak Formula E Jangan Disamakan dengan Asian Games

BI perwakilan DKI Jakarta sebut ajang balapan mobil listrik Formula E tak akan sebesar acara Asian Games 2018.
Anies Diminta Kaji Ulang Observasi Corona ABK di Kepulauan Seribu
Hard news
Jumat, 28 Feb 2020

Anies Diminta Kaji Ulang Observasi Corona ABK di Kepulauan Seribu

Pemerintah diminta mengkaji ulang rencana Kepulauan Seribu jadi tempat observasi ABK yang terjangkit corona.
Ombudsman DKI Mau Panggil Anies Soal Dugaan Maladmintrasi Formula E
Hard news
Jumat, 28 Feb 2020

Ombudsman DKI Mau Panggil Anies Soal Dugaan Maladmintrasi Formula E

Ombudsman RI akan segera memeriksa Gubernur DKI Anies Baswedan terkait dugaan maladministrasi pemanfaatan Kawasan Cagar Budaya Monas untuk ajang balapan Formula E.
Pimpinan DPRD Tetapkan Panitia Pemilihan Wagub DKI Jakarta
Hard news
Jumat, 28 Feb 2020

Pimpinan DPRD Tetapkan Panitia Pemilihan Wagub DKI Jakarta

Panlih bertugas melaksanakan kegiatan pemilihan Wabug DKI Jakarta dalam rapat paripurna.
Kontroversi Kelakuan Ridwan Kamil Saat Bencana Banjir Melanda Jabar
Current issue
Jumat, 28 Feb 2020

Kontroversi Kelakuan Ridwan Kamil Saat Bencana Banjir Melanda Jabar

Tangani banjir Jawa Barat dua bulan terakhir, Gubernur Ridwan Kamil justru kerap melempar tanggungjawab ke perangkat daerah dan mangkir dari panggilan DPR.
Menhub Temui Jemaah Umrah yang Terbengkalai di Bandara Soetta
Hard news
Kamis, 27 Feb 2020

Menhub Temui Jemaah Umrah yang Terbengkalai di Bandara Soetta

Menhub klaim sudah menyampaikan kepada Angkasa Pura II dan maskapai penerbangan agar menginformasikan secara online kepada jemaah untuk menunda perjalanan ke bandara.
Ma'ruf Amin Sebut Pemerintah Bujuk Saudi Agar WNI Bisa Tetap Umrah
Hard news
Kamis, 27 Feb 2020

Ma'ruf Amin Sebut Pemerintah Bujuk Saudi Agar WNI Bisa Tetap Umrah

Wapres Ma'ruf mengharapkan Pemerintah Saudi memberikan atau membuka kembali akses kepada jemaah Indonesia untuk melakukan umrah.
Banjir Disamakan Kadar Air Tubuh Manusia, Sekda DKI: Nikmati Saja
Hard news
Kamis, 27 Feb 2020

Banjir Disamakan Kadar Air Tubuh Manusia, Sekda DKI: Nikmati Saja

"[Banjir] dinikmati saja, itu soal manajemen air. Tubuh kita 2/3 persen air, sering keluar air. Banyak [air di] kepala, atau mana, air mata saja harus ada manajemen," kata Sekda DKI Jakarta Saefullah.
Tanggul Jatipadang Longsor, Alasan Pemprov DKI Klasik
Hard news
Kamis, 27 Feb 2020

Tanggul Jatipadang Longsor, Alasan Pemprov DKI Klasik

Tanggul Jatipadang jebol lagi. Pemprov DKI beralasan itu karena curah hujan tinggi.
Jakarta Banjir Terus, DPRD DKI Sepakat Bentuk Pansus Banjir
Hard news
Kamis, 27 Feb 2020

Jakarta Banjir Terus, DPRD DKI Sepakat Bentuk Pansus Banjir

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi meminta agar masing-masing fraksi di DPRD DKI Jakarta segera menunjuk anggotanya untuk masuk ke dalam Pansus Banjir.
Anies Dianggap Gagal Atasi Banjir Jakarta, Saatnya Pansus Dibentuk
Current issue
Kamis, 27 Feb 2020

Anies Dianggap Gagal Atasi Banjir Jakarta, Saatnya Pansus Dibentuk

Banjir Jakarta tidak bisa diselesaikan dengan cara biasa. Usul baru lantas mengemuka: Pansus Banjir.
Menteri Basuki soal Banjir DKI: Pusat & Pemprov Mestinya Kerja Sama
Hard news
Rabu, 26 Feb 2020

Menteri Basuki soal Banjir DKI: Pusat & Pemprov Mestinya Kerja Sama

Menteri Basuki Hadimuljono minta Pemprov DKI tak memecah kewenangan dalam menangani banjir karena Jakarta merupakan ibu kota yang jadi tanggung jawab pemerintah pusat dan provinsi.
Anies Mangkir dari Panggilan DPR Bahas Banjir, ke Mana Dia?
Hard news
Rabu, 26 Feb 2020

Anies Mangkir dari Panggilan DPR Bahas Banjir, ke Mana Dia?

Anies ke lapangan meninjau banjir. Dia pun tidak bisa memenuhi panggilan DPR.