Petrik Matanasi

Petrik Matanasi

Indeks Tulisan

Zulkifli Lubis Layak Digelari Bapak Intelijen Indonesia
Politik
Minggu, 23 Jun 2019

Zulkifli Lubis Layak Digelari Bapak Intelijen Indonesia

Zulkifli Lubis adalah pendiri Badan Istimewa dan memimpin Badan Rahasia Negara Indonesia di awal kemerdekaan. Rivalitasnya dengan A.H. Nasution cukup terkenal.
Betapa Susah Orang Pribumi Masuk Sekolah Elite Zaman Kolonial
Sosial budaya
Sabtu, 22 Jun 2019

Betapa Susah Orang Pribumi Masuk Sekolah Elite Zaman Kolonial

Masuk sekolah elite macam ELS tentu hal yang prestisius di zaman kolonial. Beberapa wali murid berjuang matian-matian agar anaknya diterima.
Sejarah KB dan Ide Dua Anak Cukup dari Era Sukarno sampai Soeharto
Sosial budaya
Sabtu, 22 Jun 2019

Sejarah KB dan Ide Dua Anak Cukup dari Era Sukarno sampai Soeharto

Di zaman Sukarno pembatasan kelahiran adalah hal yang tabu dibicarakan. Pada era Soeharto KB menjadi sarana pengendalian jumlah penduduk.
Mochtar Lutfie, Ulama Korban KNIL yang Dibunuh setelah Salat Subuh
Humaniora
Jumat, 21 Jun 2019

Mochtar Lutfie, Ulama Korban KNIL yang Dibunuh setelah Salat Subuh

Mochtar Lutfie adalah tokoh pergerakan yang terjebak dalam seragam NICA di Australia dan Makassar. Diam-diam simpatinya adalah untuk Indonesia.
Max Sopacua, Politikus Demokrat yang Dulunya Penyiar Olahraga TVRI
Politik
Rabu, 19 Jun 2019

Max Sopacua, Politikus Demokrat yang Dulunya Penyiar Olahraga TVRI

Max Sopacua dulu dikenal sebagai pembaca berita olahraga TVRI. Kini, sebagai politikus Demokrat, dia tengah bermanuver terkait suksesi di partainya.
Gelap-Terang Sejarah Prabowo Subianto di Timor Timur
Humaniora
Selasa, 18 Jun 2019

Gelap-Terang Sejarah Prabowo Subianto di Timor Timur

Karier Prabowo sejak muda terbilang gemilang di Timor Timur. Namanya terangkat ketika Presiden Fretilin Nicolau Lobato terbunuh.
Sejarah Artileri Indonesia
Sosial budaya
Senin, 17 Jun 2019

Sejarah Artileri Indonesia

Kesatuan artileri Indonesia terbentuk pada 1945. Pada zaman revolusi, artileri Indonesia serba kekurangan.
Sejarah Kopaska: Pasukan Misterius AL yang Digagas Sukarno
Politik
Sabtu, 15 Jun 2019

Sejarah Kopaska: Pasukan Misterius AL yang Digagas Sukarno

Ide Kopaska berasal dari Presiden Sukarno yang baru terealisasi jelang operasi Trikora perebutan Irian Barat.
Jasa Buruh Minyak Balikpapan Melawan Pendudukan Belanda
Sosial budaya
Sabtu, 15 Jun 2019

Jasa Buruh Minyak Balikpapan Melawan Pendudukan Belanda

Bukan cuma TNI yang melawan tentara Belanda waktu revolusi. Kaum buruh di Balikpapan pun ikut melawan meski tanpa Angkatan Darat.
Sejarah Hidup Ir. Roosseno, Konco Sukarno dan Bapak Beton Indonesia
Sosial budaya
Sabtu, 15 Jun 2019

Sejarah Hidup Ir. Roosseno, Konco Sukarno dan Bapak Beton Indonesia

Roosseno adalah pengajar dan ahli beton terkemuka. Sejak muda dia berkawan dengan Sukarno.
Tentara Bisa Jadi Apa Saja di Zaman Soeharto
Politik
Kamis, 13 Jun 2019

Tentara Bisa Jadi Apa Saja di Zaman Soeharto

Pada zaman Soeharto banyak jenderal menduduki jabatan sipil. Biasanya mereka adalah perwira yang tidak diberi posisi penting di ABRI.
Gatot Subroto, Sersan
Humaniora
Selasa, 11 Jun 2019

Gatot Subroto, Sersan "Gila" yang Cinta Damai

Orang mengenal Gatot Subroto sebagai panglima militer dan pahlawan nasional. Di masa mudanya, dia suka berkelahi dan keras kepala, tetapi di masa tuanya dia adalah pelindung agama cinta damai bernama Budha.
Liem Sioe Liong: Taipan Penting daripada Soeharto
Bisnis
Senin, 10 Jun 2019

Liem Sioe Liong: Taipan Penting daripada Soeharto

Liem Sioe Liong dan Soeharto sudah berkongsi sejak Soeharto belum jaya.
Hikayat Peneleh yang Menetaskan Banyak Tokoh Pergerakan
Sosial budaya
Minggu, 9 Jun 2019

Hikayat Peneleh yang Menetaskan Banyak Tokoh Pergerakan

Peneleh pernah ditinggali orang-orang pergerakan.
Di Peneleh, Sukarno Lahir, Belajar dan Memadu Kasih
Sosial budaya
Sabtu, 8 Jun 2019

Di Peneleh, Sukarno Lahir, Belajar dan Memadu Kasih

Sukarno lahir dan sempat tinggal sebentar di Jalan Pandean, lalu ketika sekolah kos di Jalan Paneleh dan pernah sebentar tinggal di Jalan Plampitan.
Sukarno dan Rumah Kos Tjokro yang Legendaris
Sosial budaya
Jumat, 7 Jun 2019

Sukarno dan Rumah Kos Tjokro yang Legendaris

Tak ada rumah kos selegendaris rumah kos Tjokroaminoto di Jalan Peneleh Gang VII. Sukarno, Musso, Kartosuwiryo dan Herman Kartowisastro pernah menetap di rumah tersebut.
Kisah Peneleh, Kampungnya Raja Tanpa Mahkota
Sosial budaya
Kamis, 6 Jun 2019

Kisah Peneleh, Kampungnya Raja Tanpa Mahkota

Sejarah Kampung Peneleh berkelindan dengan sejarah Singosari, Majapahit, Sunan Ampel hingga pergerakan nasional yang melibatkan tokoh seperti Tjokroaminoto dan Sukarno.
Saifuddin Zuhri Intelektual NU: Membangun Bangsa lewat Agama
Humaniora
Senin, 3 Jun 2019

Saifuddin Zuhri Intelektual NU: Membangun Bangsa lewat Agama

Saifuddin Zuhri adalah orang terpelajar NU. Dia pernah jadi Menteri Agama dan terlibat dalam pembangunan karakter bangsa lewat agama.
Bey Arifin: Sejarah Hidup Imam Tentara dan Pemikir untuk Umat
Humaniora
Minggu, 2 Jun 2019

Bey Arifin: Sejarah Hidup Imam Tentara dan Pemikir untuk Umat

Bey Arifin adalah imam tentara di Kodam Brawijaya. Sebelum itu, dia terlibat dalam Revolusi dan sejak muda sudah menulis beberapa buku soal Islam.
Sejarah Hidup Isa Anshary, Pendorong Negara Islam di Jalur Resmi
Humaniora
Minggu, 2 Jun 2019

Sejarah Hidup Isa Anshary, Pendorong Negara Islam di Jalur Resmi

Isa Anshary adalah ulama yang produktif menulis buku soal politik Islam. Baginya, Revolusi Indonesia belum selesai dan dasar negara harus Islam.