Indeks Tulisan
Jenang Jamu yang Langka, Enak, dan Sehat
Jenang jamu seperti meminum jamu dengan cara baru karena teksturnya yang berupa cairan kental menyerupai jenang.
Sup Manten, Elegan dalam Kesederhanaan
Komponen sup manten bisa dihitung dengan jari satu tangan: dua atau tiga kerat wortel, sejumput bihun atau makaroni, dan beberapa suwir ayam.
Mencari Bubur Saren, Makanan yang Sudah Mulai Langka
Bubur saren, atau jenang saren, adalah makanan dari tepung ketan dan abu merang. Rasanya manis, gurih, dan hangat karena rempah.
Legit Geplak Gula Jawa, Kudapan Khas dari Bantul
Pengolahan geplak gula Jawa secara umum terhitung sederhana. Bahan bakunya hanya menggunakan kelapa, gula Jawa, dan tepung ketan.
Menyesap Wedang Uwuh, Si Merah Menghangatkan dari Imogiri
Wedang uwuh adalah minuman dengan bahan dedaunan dan rempah. Wedang berarti minuman yang diseduh, sedangkan uwuh berarti sampah.
Abangan Khas Pundong, Cita Rasa Asam yang Kuat dan Ngangeni
Abangan adalah panganan khas Desa Pundong, Bantul, yang terbuat dari limbah tepung pati singkong.
Rawon, Sop, Warung Lawasan: Rasa dan Kenangan yang Diwariskan
Warung-warung lawasan biasanya punya ciri khas yang sama, termasuk desain interiornya.
Segelas Kopi Susu dan Sebuah Upaya Membeli Ruang
Kopi susu sekarang banyak menawarkan pendekatan ruang untuk bekerja dan belajar.
Sambal Tumpang: Makin Semangit, Makin Sip!
Bagi yang belum tahu, sambal tumpang merupakan olahan tempe semangit atau nyaris busuk.
Sego Berkat: Hikayat Berbagi Berkah Untuk Semua
Sego berkatan sering dibawa ke rumah agar bisa dibagi dengan anggota keluarga.
Akulturasi Kuliner di Sepiring Timlo Solo
Sup timlo adalah contoh akulturasi yang hadir dalam sepiring makanan.