irwansyambudi

irwansyambudi

Indeks Tulisan

Keluarga Pasien Corona Tak Jujur, 53 Pegawai RS Sardjito Dites Swab
Hard news
Kamis, 30 Apr 2020

Keluarga Pasien Corona Tak Jujur, 53 Pegawai RS Sardjito Dites Swab

Kepala Bagian Humas dan Hukum RSUP Sardjito Banu Hermawan mengatakan 53 orang itu bukanlah tim yang secara langsung menangani pasien COVID-19.
Mereka yang Mati Tak Tercatat & Tanpa Dites Saat Pandemi COVID-19
Current issue
Kamis, 30 Apr 2020

Mereka yang Mati Tak Tercatat & Tanpa Dites Saat Pandemi COVID-19

BS, yang belum diambil swab, tercantum dalam data PDP meninggal dengan status 'negatif COVID-19'. Beberapa yang lain juga tak tercatat.
Update Positif Corona Jogja 28 April Naik Drastis, Total 93 Pasien
Hard news
Selasa, 28 Apr 2020

Update Positif Corona Jogja 28 April Naik Drastis, Total 93 Pasien

Penambahan kasus terkonfirmasi positif COVID-19 per 28 April 2020 di DIY sebanyak 10 kasus, sehingga jumlah kasus positif menjadi 93 orang.
Saat Hoaks Corona Ditangkapi dan Hak Berpendapat Direpresi Polisi
Current issue
Minggu, 26 Apr 2020

Saat Hoaks Corona Ditangkapi dan Hak Berpendapat Direpresi Polisi

Sedikitnya 96 kasus terkait 'hoaks corona' ditangani polisi. Sementara polisi juga menangkapi warga yang kritis ke pemerintah.
Update Corona Jogja 24 April: 77 Positif COVID-19, 36 Sembuh
Hard news
Jumat, 24 Apr 2020

Update Corona Jogja 24 April: 77 Positif COVID-19, 36 Sembuh

Per 24 April 2020, terdapat satu tambahan pasien positif COVID-19 dan empat orang dinyatakan sembuh di DIY.
Update Corona Jogja 23 April 2020: 76 Pasien Positif, 32 Sembuh
Hard news
Kamis, 23 Apr 2020

Update Corona Jogja 23 April 2020: 76 Pasien Positif, 32 Sembuh

Total pasien positif COVID-19 di Jogja 75 kasus, 32 di antaranya dinyatakan sembuh.
9 WNA Jamaah Tabligh di Yogya Terindikasi Corona
Hard news
Kamis, 23 Apr 2020

9 WNA Jamaah Tabligh di Yogya Terindikasi Corona

Sebanyak 15 WNA asal Indiia tergabung dalam Jamaah Tabligh sedang melakukan kegiatan dakwah di Yogyakarta.
Dishub DIY: Masuk Yogya Tak Dilarang, Cuma Diperiksa di Perbatasan
Hard news
Kamis, 23 Apr 2020

Dishub DIY: Masuk Yogya Tak Dilarang, Cuma Diperiksa di Perbatasan

Dishub) Daerah Istimewa Yogyakarta menegaskan tak ada penutupan atau pelarangan perbatasan Yogyakarta, melainkan hanya pemeriksaan ketat terhadap tiap kendaraan yang masuk.
40 Dokter dan Perawat Gugur dalam COVID-19, Kesalahan pada Terawan
Current issue
Kamis, 23 Apr 2020

40 Dokter dan Perawat Gugur dalam COVID-19, Kesalahan pada Terawan

Para petugas medis berguguran karena COVID-19. Kesalahan ada pada Menkes Terawan karena tak mampu menyediakan fasilitas yang memadai.
Update Corona Jogja 22 April: Positif COVID-19 Jadi 75 & ODP 3.909
Hard news
Rabu, 22 Apr 2020

Update Corona Jogja 22 April: Positif COVID-19 Jadi 75 & ODP 3.909

Penambahan kasus terkonfirmasi laboratorium positif COVID-19 di Jogja pada 22 April 2020, ada 3 kasus, sehingga jumlah kasus COVID-19 di DIY sebanyak 75 orang.
Pasien Corona di Jogja: Tercatat 12 Kasus Penularan Lokal COVID-19
Hard news
Rabu, 22 Apr 2020

Pasien Corona di Jogja: Tercatat 12 Kasus Penularan Lokal COVID-19

Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Pemda DIY menemukan adanya 12 kasus penularan lokal terkait COVID-19.
Dapur Darurat di Jogja Didatangi Polisi, Polda DIY: Pendataan Rutin
Hard news
Selasa, 21 Apr 2020

Dapur Darurat di Jogja Didatangi Polisi, Polda DIY: Pendataan Rutin

Polda DIY mengklaim kedatangan mereka ke dapur darurat warga bukan untuk pembubaran melainkan pendataan rutin.
Update Corona di Jogja 21 April: 72 Positif COVID-19, 30 Sembuh
Hard news
Selasa, 21 Apr 2020

Update Corona di Jogja 21 April: 72 Positif COVID-19, 30 Sembuh

Positif COVID-19 di Jogja bertambah 3 orang, sehingga secara akumulatif di DIY terdapat 72 kasus per 21 April 2020.
Belajar dari Klaster Kariadi COVID-19: Hapus Stigma Negatif Pasien
Current issue
Selasa, 21 Apr 2020

Belajar dari Klaster Kariadi COVID-19: Hapus Stigma Negatif Pasien

Kasus COVID-19 klaster RSUP Kariadi Semarang patut dijadikan pelajaran: tidak perlu menyalahkan pasien, tetapi hapuskan stigma negatif masyarakat.
Kronologi Pembubaran Rapat Solidaritas Pangan Jogja Versi Polisi
Hard news
Selasa, 21 Apr 2020

Kronologi Pembubaran Rapat Solidaritas Pangan Jogja Versi Polisi

Pihak kepolisian membantah rapat Solidaritas Pangan Jogja (SPJ) untuk membantu masyarakat terdampak pandemi Covid-19 di Kantor WALHI Yogyakarta dibubarkan oleh petugas.
Tiga Dokter & Satu Perawat RSUP Sardjito Yogyakarta Positif Corona
Hard news
Senin, 20 Apr 2020

Tiga Dokter & Satu Perawat RSUP Sardjito Yogyakarta Positif Corona

Tiga dokter diduga terinfeksi Corona saat perjalanan dari Jakarta.
Kasus Corona DIY Terus Naik: Bayi, Dokter dan Profesor Jadi Korban
Current issue
Senin, 20 Apr 2020

Kasus Corona DIY Terus Naik: Bayi, Dokter dan Profesor Jadi Korban

Hingga hari ke-36, jumlah kasus COVID-19 di Yogyakarta terus mengalami kenaikan. Tercatat ada 67 kasus positif dan total korban meninggal mencapai 43 orang.
Nasib Usaha Oleh-Oleh saat Corona: Toko Tutup & Karyawan Dirumahkan
Current issue
Minggu, 19 Apr 2020

Nasib Usaha Oleh-Oleh saat Corona: Toko Tutup & Karyawan Dirumahkan

Selain hotel, bisnis oleh-oleh di kota wisata Yogyakarta ikut terpukul dampak pandemi COVID-19. Toko-toko pusat oleh-oleh tutup hingga banyak karyawan dirumahkan.
Update Corona Jogja 17 April: 64 Kasus Positif COVID-19 & ODP 3.654
Hard news
Jumat, 17 Apr 2020

Update Corona Jogja 17 April: 64 Kasus Positif COVID-19 & ODP 3.654

Pemda DIY mengkonfirmasi tambahan satu pasien baru positif Corona atau COVID-19 sehingga secara akumulatif di DIY terdapat 64 kasus per 17 April 2020.
Kronologi Penularan Dokter Positif Corona di RS Kariadi Semarang
Hard news
Jumat, 17 Apr 2020

Kronologi Penularan Dokter Positif Corona di RS Kariadi Semarang

Berdasarkan hasil tes pemeriksaan pada 14 April 2020, ada 34 pegawai RSUP Kariadi yang mayoritas merupakan dokter dinyatakan positif COVID-19.