Kami menggunakan cookie untuk mengumpulkan dan menyimpan informasi tentang interaksi Anda dengan situs web Kami. Kami juga membagikan informasi penggunaan situs Kami oleh Anda dengan mitra iklan dan analitik. Data interaksi tersebut akan Kami gunakan sebagai bahan analisa untuk membuat produk/layanan terbaik sesuai preferensi pengguna.
Indeks Tulisan
Deburan Sea Shanty Terdengar Lagi
Sea shanty kerap dinyanyikan para pelaut abad lampau. Sekarang ia terdengar dan populer lagi berkat aplikasi.
Betapa Sulitnya Mengadaptasi Dune ke Layar Lebar
Dune, "kitab suci"-nya sci-fi, telah beberapa kali coba diadaptasi ke layar lebar dan semuanya gagal. Apakah akan terulang di percobaan terkini?
Karakter Menggemaskan di Film Superhero untuk Dikasihi dan Dibeli
Ada beberapa karakter menggemaskan di film superhero yang dar-der-dor. Dengan itu penonton jadi lebih terlibat dan peluang keuntungan pun lebih lebar.
Kala Hewan Pengerat Kapibara Menjadi "Che Guevara"
Di Argentina, kapibara dipakai sebagai simbol untuk melawan invasi pemilik modal terhadap alam.
Saya Menonton Dune (1984) agar Kalian Tidak Perlu Melakukannya
"Gue kayak bangga gitu sama semua film gue, selain Dune." (David Lynch)
Inikah Generasi Emas Sepak Bola Italia?
Tim nasional Italia tak terkalahkan sejak 2018. Mereka memang telah memecahkan rekor, tapi dalam hal perolehan trofi masih kalah dari pendahulu.
Mengapa Afganistan Menjadi Magnet Kaum Hippie 1960an?
Afganistan yang dulu sempat jadi surga kaum hippie, mereka yang menolak perang dan lebih suka kedamaian. Kini jejaknya sudah tak ada.
Musik di Afghanistan, Diputar dan Dihentikan
Musik d Afghanistan berubah seiring perkembangan politik. Ia sempat jaya, dan mungkin kembali terpuruk saat Taliban berkuasa.
Ronaldo Tak Gagal di Turin, tapi Tidak Sukses-Sukses Amat
Cristiano Ronaldo meninggalkan Juventus tak seperti ketika ia pergi dari Madrid. Tiga tahun di Turin, cukup banyak hasil yang tak sesuai harapan.
Menjalani Hidup Biasa-Biasa Saja di Bawah Tanah
Sebagian spesies manusia tinggal di bawah tanah dan tidak merasa masalah (setidaknya demikian pengakuan mereka).
Tinggal di Bawah Tanah karena Bisa dan Terpaksa
Di masa lalu bawah tanah dibangun demi alasan keamanan. Ada pula alasan praktis. Saat ini tinggal di sana jadi pilihan di tengah keterbatasan ekonomi.
North Hollywood: Menjadi Skater Pro, Menjadi Dewasa
Sinematografer Ayinde Anderson membuat film ini tetap enak dilihat hingga akhir meskipun filmnya sendiri tidak ke mana-mana.
Olimpiade dan Obsesi Amerika untuk Selalu Menjadi yang Pertama
Amerika Selalu mau jadi yang pertama, termasuk dalam Olimpiade. Caranya? Mengirim sebanyaknya atlet dan mengotak-atik formula klasemen.
Skateboarding di Olimpiade Bukan Sekadar Olahraga
Skateboarding di Olimpiade membuktikan diri tak sekadar jadi olahraga kompetisi yang mencari sang pemenang.
Kala Atlet Negara Tropis Tampil di Olimpiade Musim Dingin
Olimpiade Musim Dingin, juga diikuti atlet dari negara-negara tropis. Untuk mereka, perjuangan yang harus ditempuh berkali lipat lebih berat.
Anti-Spotify & Upaya Membangun Ekosistem Musik yang Lebih Adil
Layanan streaming hanya menguntungkan segelintir musisi papan atas. Platform alternatif yang lebih berkeadilan pun bermunculan.
Remaja Jepang Menaklukkan Dunia Skateboarding di Olimpiade
Jepang resmi menjuarai dua nomor street skateboarding di Olimpiade Tokyo. Dua nomor itu didapat dari perjuangan dua remaja 13 dan 22 tahun.
Perubahan Wajah Skateboarding, Olahraga Si Pemberontak
Skateboarding akan tampil di Olimpiade. Dampaknya banyak. Para pemainnya sekarang bisa disebut atlet, persepsi terhadapnya pun mungkin bakal berubah.
Skater, dari Outcast ke Olympian
Skater pernah dianggap orang-orang yang tak diterima masyarakat. Kini beberapa dari mereka akan bertanding di Olimpiade Tokyo.
Giorgio Chiellini, Bek Tradisional Terakhir Italia
Salah satu faktor kunci kemenangan Italia di Euro 2020 adalah Giorgio Chiellini. Ia tak segan beradu fisik dengan lawan; merayakan tekel seperti gol.