Arbi Sumandoyo

Arbi Sumandoyo

Indeks Tulisan

Massa Aksi 22 Mei di Tanah Abang Masih Melawan Polisi
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Massa Aksi 22 Mei di Tanah Abang Masih Melawan Polisi

Ratusan massa masih melakukan perlawanan terhadap polisi dengan melemparkan batu, tepat di pertigaan jalan Fachrudin, Tanah Abang, Jakarta pusat. Sementara, polisi terus melontarkan tembakan ke arah massa.
Aksi 22 Mei: Petugas Mulai Berjaga dengan Atribut Lengkap
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Aksi 22 Mei: Petugas Mulai Berjaga dengan Atribut Lengkap

Aparat kepolisian dari kesatuan Brimob mulai mengamankan area sekitaran Bawaslu RI, Rabu (22/5/2019) pagi. Dari pantauan Tirto, sekitar pukul 05.50 WIB, ratusan personel tampak berjaga dengan atribut lengkap dan dilapisi dengan tameng.
PPSU Bersihkan Bawaslu Usai Bentrok Polisi dengan Massa Aksi 22 Mei
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

PPSU Bersihkan Bawaslu Usai Bentrok Polisi dengan Massa Aksi 22 Mei

Berdasarkan pantauan Tirto, petugas Penanganan Prasaran dan Sarana Umum (PPSU) tampak mulai membersihkan area sekitar Bawaslu yang dipenuhi sampah berserakan. Sampah terdiri dari serpihan kaca, bekas petasan, botol minuman, nasi kotak bekas petugas makan sahur, dan sebagainya.
Massa di area Bawaslu tampak mulai sepi, sebagian petugas aparat pun mulai beristirahat.
Brimob Pukul Mundur Massa, Korban Dibawa ke RS Budi Kemuliaan
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Brimob Pukul Mundur Massa, Korban Dibawa ke RS Budi Kemuliaan

Pasukan Brimob mulai memukul mundur pendemo Bawaslu yang bertahan di Jalan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, dengan menembakkan peluru dari senjata laras panjang ke arah atas massa.
Polisi Tangkap Belasan Perusuh di Sekitar Bawaslu
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Polisi Tangkap Belasan Perusuh di Sekitar Bawaslu

Polisi mengamankan sejumlah massa perusuh yang berada di sekitar kantor Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI. Mereka diangkut ke dalam sebuah truk, kemudian dibawa ke Mapolda Metro Jaya.
Kepulan Asap Tampak di Kawasan Tanah Abang
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Kepulan Asap Tampak di Kawasan Tanah Abang

Massa di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, tampak membakar banyak benda-benda di sekitar mereka pada sekitar pukul 03.50 WIB, Rabu dini hari.
Ratusan Massa masih Bertahan di Tanah Abang
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Ratusan Massa masih Bertahan di Tanah Abang

Konsentrasi massa pendemo Bawaslu terpecah berbagai arah setelah polisi berusaha membubarkan aksi tersebut pada Rabu dini hari.
Massa Aksi 22 Mei Serang Balik Polisi dengan Batu dan Petasan
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Massa Aksi 22 Mei Serang Balik Polisi dengan Batu dan Petasan

Kericuhan terjadi antara massa aksi dan polisi di perempatan Hotel Milenium Tanah Abang Jakarta pusat pada Rabu (22/5/2019) dini hari.
Perempatan Bank Indonesia Kembali Kondusif
Hard news
Selasa, 21 Mei 2019

Perempatan Bank Indonesia Kembali Kondusif

Keadaan di perempatan Bank Indonesia/MH Thamrin sudah kembali kondusif, Kamis (23/5/2019) pukul 01.18 WIB. 
Kisah Kakak-Adik Alumni Ngruki ke Suriah demi ISIS
Mild report
Jumat, 17 Mei 2019

Kisah Kakak-Adik Alumni Ngruki ke Suriah demi ISIS

Kuliah di Islamabad dan Kairo, kedua putra Amir Mahmud, veteran JI dari Solo, pergi ke Suriah. Salah satunya tewas pada 2015.
Munawar Kholil, Teroris JAD, Perekrut 57 WNI Ikut ISIS ke Suriah
Mild report
Rabu, 15 Mei 2019

Munawar Kholil, Teroris JAD, Perekrut 57 WNI Ikut ISIS ke Suriah

Salah satu buruan teroris paling dicari kepolisian Indonesia atas perannya merekrut dan memfasilitasi puluhan WNI ke Suriah.
Utsman Mahdamy, Ahli IT dari Solo, Gabung ISIS dan Menyesalinya
Mild report
Rabu, 15 Mei 2019

Utsman Mahdamy, Ahli IT dari Solo, Gabung ISIS dan Menyesalinya

Kisah anak dari Solo yang meninggalkan bisnis keluarga demi ISIS, lalu menyesal dan kini minta perlindungan pemerintah Indonesia.
Ustaz Ganna Pryadharizal, Algojo ISIS Eks Wartawan Sindo
Hukum
Selasa, 14 Mei 2019

Ustaz Ganna Pryadharizal, Algojo ISIS Eks Wartawan Sindo

Ganna Pryadharizal pergi ke Suriah bersama istri dan anaknya pada 2015 dan tewas pada Mei 2018.
Komandan Lapangan Hamas Tewas Dalam Serangan Balasan Israel
Hard news
Minggu, 5 Mei 2019

Komandan Lapangan Hamas Tewas Dalam Serangan Balasan Israel

Komandan lapangan Hamas tewas dalam serangan udara balasan dari Israel. Dia diduga menerima aliran dana dari Iran.
6 Warga Israel Terluka Akibat Serangan Roket Hamas
Hard news
Minggu, 5 Mei 2019

6 Warga Israel Terluka Akibat Serangan Roket Hamas

Israel memperkirakan sudah ada 250 roket dilontarkan Hamas dan kelompok ekstrimis Islam yang menyasar pemukiman warga sipil di Israel Selatan.
Jawaban PLN: Kami Bukan Orang Bodoh
Indepth
Jumat, 3 Mei 2019

Jawaban PLN: Kami Bukan Orang Bodoh

Pihak PLN bersikukuh tender kapal listrik sesuai prosedur, meski BPK menyebut ada kerugian negara.
Orang yang Mengaku 'Kerabat Jokowi' di Balik Tender MVPP PLN
Mild report
Jumat, 3 Mei 2019

Orang yang Mengaku 'Kerabat Jokowi' di Balik Tender MVPP PLN

PT Karpowership Indonesia diduga memenangkan tender kapal listrik untuk PLN berkat lobi-lobi di balik layar.
Kematian Misterius Saksi Kunci Tender Kapal Listrik PLN
Mild report
Kamis, 2 Mei 2019

Kematian Misterius Saksi Kunci Tender Kapal Listrik PLN

Nama Prisca Inggriani Wiratna muncul dalam penyelidikan dugaan korupsi tender kapal listrik PLN. Dianggap saksi kunci.
Jejak Adi Radja dalam Sewa Kapal Listrik PLN
Mild report
Kamis, 2 Mei 2019

Jejak Adi Radja dalam Sewa Kapal Listrik PLN

Adi Radja pernah disebut dalam perkara kasus suap impor daging sapi dan korupsi BJB.
Manipulasi Tender Proyek Kapal Listrik PLN
Bisnis
Kamis, 2 Mei 2019

Manipulasi Tender Proyek Kapal Listrik PLN

Selain dugaan memanipulasi harga perkiraan tender, ada skema rente memasok BBM kapal hingga nilainya membengkak Rp687 miliar/tahun.