Indeks Virus Corona

40 ton Alkes Sumbangan Investor Cina Tiba di Indonesia
Hard news
Jumat, 27 Mar 2020

40 ton Alkes Sumbangan Investor Cina Tiba di Indonesia

“Bantuan ini berasal dari investor Cina yang berfokus pada hilirisasi minerba."
Gejala Coronavirus Selain Demam dan Batuk: Tak Mampu Mencium Bau
Kesehatan
Jumat, 27 Mar 2020

Gejala Coronavirus Selain Demam dan Batuk: Tak Mampu Mencium Bau

Gejala coronavirus COVID-19 selain demam dan batuk yang perlu diwaspadai adalah kehilangan kemampuan untuk mencium bau.
Data Terkini Covid-19 di Jabar 27 Maret: Positif Corona 98 Kasus
Kesehatan
Jumat, 27 Mar 2020

Data Terkini Covid-19 di Jabar 27 Maret: Positif Corona 98 Kasus

Update data terkini penyabran corona di Jawa Barat dari ODP hingga kasus positif Covid-19 per 27 Maret 2020.
Sejumlah Pedagang Batik di Bringharjo Tutup Toko untuk Sementara
Sosial budaya
Jumat, 27 Mar 2020

Sejumlah Pedagang Batik di Bringharjo Tutup Toko untuk Sementara

Aktivitas jual beli untuk komoditas oleh-oleh seperti batik dan barang-barang fesyen di Pasar Beringharjo Yogyakarta mulai berkurang secara signifikan sejak dua pekan lalu.
ODP Corona Daerah Melonjak, Kenapa Pemerintah Belum Larang Mudik?
Hard news
Jumat, 27 Mar 2020

ODP Corona Daerah Melonjak, Kenapa Pemerintah Belum Larang Mudik?

Berdasar pemantauan pada 20-23 Maret 2020 sudah terjadi lonjakan penumpang di sejumlah terminal di Jabodetabek dengan tujuan ke Jawa Tengah.
Pemerintah RI Apresiasi OVO Terkait Donasi untuk Atasi COVID-19
Marketing
Jumat, 27 Mar 2020

Pemerintah RI Apresiasi OVO Terkait Donasi untuk Atasi COVID-19

Dalam Town Hall yang dilakukan secara virtual, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif serta
Menteri Koperasi dan UKM Republik Indonesia sampaikan apresiasi terhadap inisiatif OVO di
tengah pandemi COVID-19.
Update Corona di Jogja 27 Maret: PDP 130 Orang, 18 Positif COVID-19
Kesehatan
Jumat, 27 Mar 2020

Update Corona di Jogja 27 Maret: PDP 130 Orang, 18 Positif COVID-19

Jumlah pasien positif virus corona COVID-19 di Jogja 18 kasus, hingga hari ini.
Bantu Tangani Wabah Corona: Ralph Lauren Donasikan 10 Juta Dolar AS
Sosial budaya
Jumat, 27 Mar 2020

Bantu Tangani Wabah Corona: Ralph Lauren Donasikan 10 Juta Dolar AS

Demi membantu penanganan virus corona COVID-19, merek fesyen Amerika ternama Ralph Lauren mendonasikan 10 juta dolar AS.
Update Corona 27 Maret: Kasus Positif Covid-19 di AS Lampaui Cina
Kesehatan
Jumat, 27 Mar 2020

Update Corona 27 Maret: Kasus Positif Covid-19 di AS Lampaui Cina

Kasus positif corona Covid-19 di AS melampaui di Cina sehingga kini AS menjadi negara dengan kasus corona terbanyak di dunia.
Mengapa Kasus Corona di Jogja Meningkat 3 Kali Lipat Dalam Sehari?
Current issue
Jumat, 27 Mar 2020

Mengapa Kasus Corona di Jogja Meningkat 3 Kali Lipat Dalam Sehari?

Pasien positif COVID-19 di Yogyakarta per 26 Maret 2020 menjadi 18 kasus, 3 di antaranya meninggal dan satu sembuh. Mengapa naik hingga tiga kali lipat pada 25 Maret 2020?
Lockdown Mandiri ala Jogja: Ditolak Pemerintah, Diinginkan Warga
Current issue
Jumat, 27 Mar 2020

Lockdown Mandiri ala Jogja: Ditolak Pemerintah, Diinginkan Warga

Kampung-kampung di Jogja telah memasang bambu perintang di jalan protokol desa, namun dalam hari yang sama pemerintah kecamatan meminta agar tak ada lockdown.
Aktor Mark Blum Meninggal Akibat Corona COVID-19
Film
Jumat, 27 Mar 2020

Aktor Mark Blum Meninggal Akibat Corona COVID-19

Mark Blum meninggal dunia setelah terinfeksi virus corona.
Ciri-Ciri Corona & Gejala COVID-19, Apa Beda dari Flu & Pneumonia?
Kesehatan
Jumat, 27 Mar 2020

Ciri-Ciri Corona & Gejala COVID-19, Apa Beda dari Flu & Pneumonia?

Apa ciri-ciri awal dan gejala yang dirasakan penderita Corona Covid-19?
Google Rilis Laman Pusat Informasi Soal Corona COVID-19
Teknologi
Jumat, 27 Mar 2020

Google Rilis Laman Pusat Informasi Soal Corona COVID-19

Google merilis laman pusat informasi terkait COVID-19 yang menyediakan berbagai layanan.
Ide Bisnis saat Work from Home: dari Blogger hingga YouTuber
Sosial budaya
Jumat, 27 Mar 2020

Ide Bisnis saat Work from Home: dari Blogger hingga YouTuber

Profesi Blogger dan YouTuber bisa ditekuni tanpa harus keluar dari rumah.
Alasan Pemkot Tegal Terapkan Local Lockdown Darurat Covid-19
Hard news
Jumat, 27 Mar 2020

Alasan Pemkot Tegal Terapkan Local Lockdown Darurat Covid-19

Pemerintah Kota Tegal menjelaskan alasan dari diberlakukannya kebijakan local lockdown untuk mencegah semakin merebaknya penularan COVID-19 (corona).
Ancaman Mutasi Virus Akibat Klorokuin dan Avigan
Mild report
Jumat, 27 Mar 2020

Ancaman Mutasi Virus Akibat Klorokuin dan Avigan

Masih banyak misteri tentang sifat-sifat virus Corona yang belum diketahui. Salah langkah sedikit saja dalam memutus pencegahan dan pengobatan bisa berdampak fatal di masa depan.
PSSI-nya Australia Pecat 70 Persen Staf Akibat Pandemi Corona
Sepakbola
Jumat, 27 Mar 2020

PSSI-nya Australia Pecat 70 Persen Staf Akibat Pandemi Corona

FFA memecat sebagian besar staf hingga mencapai 70 persen gara-gara pandemi virus Corona atau COVID-19 yang turut melanda Australia.
Sebaran 893 Positif Corona, 78 Meninggal & Kurangnya Tenaga Medis
Current issue
Jumat, 27 Mar 2020

Sebaran 893 Positif Corona, 78 Meninggal & Kurangnya Tenaga Medis

Pasien positif virus Corona atau COVID-19 per Kamis, 26 Maret 2020 menjadi 893: 78 orang di antaranya meninggal dan 35 lainnya dinyatakan sembuh.
Myanmar Konfirmasi Kasus Positif Pertama COVID-19, Liga Ditunda
Sepakbola
Jumat, 27 Mar 2020

Myanmar Konfirmasi Kasus Positif Pertama COVID-19, Liga Ditunda

Liga Myanmar masih menggelar dua pertandingan pada Senin (23/3/2020) lalu.