Indeks Subsidi Gas Elpiji 3 Kg

LPG 3 Kg Langka, Pertamina Klaim Stok Aman & Penyaluran Normal
Ekonomi
Selasa, 25 Juli 2023

LPG 3 Kg Langka, Pertamina Klaim Stok Aman & Penyaluran Normal

Pertamina Patra Niaga memastikan pasokan gas elpiji 3 kg dalam kondisi aman. Pemantauan juga dilakukan di lebih dari 50 ribu pangkalan resmi.
Usulan Kenaikan Harga Elpiji 3 Kg, Pertamina: Kewenangan Pemda
Ekonomi
Jumat, 11 Nov 2022

Usulan Kenaikan Harga Elpiji 3 Kg, Pertamina: Kewenangan Pemda

PT Pertamina (Persero) menjelaskan Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk LPG 3 kilogram (Kg) sepenuhnya menjadi kewenangan Pemerintah Daerah (Pemda).
Polda Riau Bekuk Komplotan Pengoplos Tabung Gas Elpiji Subsidi
Hukum
Senin, 26 Sept 2022

Polda Riau Bekuk Komplotan Pengoplos Tabung Gas Elpiji Subsidi

Pelaku memindahkan isi tabung elpiji 3 kg ke tabung gas non subsidi dan menjualnya dengan harga lebih tinggi hingga meraup untung Rp500 juta.
Kemenkeu: Subsidi LPG 3 Kg Banyak Dinikmati di Luar Kelompok Miskin
Ekonomi
Senin, 8 Agt 2022

Kemenkeu: Subsidi LPG 3 Kg Banyak Dinikmati di Luar Kelompok Miskin

Febrio Kacaribu mengakui, pendistribusian subsidi LPG 3 kilogram (kg) terjadi di lapangan masih banyak tidak tepat sasaran.
Menteri ESDM Khawatir Subsidi BBM & LPG Capai Rp320 Triliun
Ekonomi
Senin, 18 Apr 2022

Menteri ESDM Khawatir Subsidi BBM & LPG Capai Rp320 Triliun

Demi menekan beban keuangan pemerintah, Menteri ESDM mengimbau masyarakat menggunakan BBM dan gas LPG sesuai dengan kemampuannya.
Subsidi Gas 3 Kg Akan Dicabut, Fadli Zon: Rakyat Akan Sengsara
Bisnis
Senin, 20 Jan 2020

Subsidi Gas 3 Kg Akan Dicabut, Fadli Zon: Rakyat Akan Sengsara

Fadli juga mengkritik rencana kebijakan tersebut karena akan menyengsarakan rakyat dan mengkhianati cita-cita kampanye saat pemilu.
Asosiasi UMKM Tolak Rencana Pemerintah Cabut Subsidi Gas Melon
Ekonomi
Senin, 20 Jan 2020

Asosiasi UMKM Tolak Rencana Pemerintah Cabut Subsidi Gas Melon

Langkah pemerintah mencabut subsidi gas melon 3 kg ini dinilai bakal menyusahkan pedagang kecil karena ongkos produksi membengkak dan harga jual tak kompetitif.
Menko Luhut Ungkap Alasan Subsidi Gas Melon 3 Kg Dicabut
Ekonomi
Jumat, 17 Jan 2020

Menko Luhut Ungkap Alasan Subsidi Gas Melon 3 Kg Dicabut

Menko Luhut Binsar Pandjaitan menjelaskan soal kebijakan pemerintah yang akan mencabut subsidi elpiji 3 kilogram alias gas melon yang diperuntukkan untuk masyarakat miskin.