Indeks Suap Pengurusan Perkara Di Ma

Sidang Perdana Praperadilan Gazalba Saleh Digelar Hari Ini
Polhukam
Senin, 12 Des 2022

Sidang Perdana Praperadilan Gazalba Saleh Digelar Hari Ini

Gazalba Saleh merupakan Hakim Agung yang ditetapkan tersangka oleh KPK terkait kasus dugaan suap pengurusan perkara di lingkungan Mahkamah Agung.
Usai jadi Tersangka, Hakim Agung Gazalba Saleh Resmi Ditahan KPK
Polhukam
Jumat, 9 Des 2022

Usai jadi Tersangka, Hakim Agung Gazalba Saleh Resmi Ditahan KPK

KPK menahan Hakim Agung Gazalba Saleh selama 20 hari ke depan, mulai dari 8 hingga 27 Desember 2022 di Rutan KPK pada Pomdam Jaya Guntur.
Desmond Gerindra Sebut Mahkamah Agung Sarang Koruptor
Polhukam
Senin, 14 Nov 2022

Desmond Gerindra Sebut Mahkamah Agung Sarang Koruptor

Desmond menilai hakim agung sudah tidak agung lagi. Dia mengatakan ini untuk merespons penetapan tersangka dua hakim agung oleh KPK.
KY Bentuk Satgasus Usai Dua Hakim MA Terjerat Korupsi
Polhukam
Senin, 14 Nov 2022

KY Bentuk Satgasus Usai Dua Hakim MA Terjerat Korupsi

KY menegaskan pihaknya tidak diam melihat penetapan tersangka dua hakim agung pada Mahkamah Agung.
MA Benarkan Hakim Agung Gazalba Saleh Jadi Tersangka di KPK
Polhukam
Jumat, 11 Nov 2022

MA Benarkan Hakim Agung Gazalba Saleh Jadi Tersangka di KPK

MA sepenuhnya menyerahkan kepada KPK kasus yang menjerat Gazalba Saleh jadi tersangka dan berjanji kooperatif.
KPK soal Hakim Agung jadi Tersangka Baru: Masih Pengembangan
Polhukam
Kamis, 10 Nov 2022

KPK soal Hakim Agung jadi Tersangka Baru: Masih Pengembangan

Sebelumnya KPK telah menetapkan Hakim Agung Sudrajad Dimyati (SD) sebagai tersangka kasus dugaan suap pengurusan perkara di MA.
KPK Geledah Ruangan Hakim Agung terkait Suap Perkara di MA
Polhukam
Selasa, 1 Nov 2022

KPK Geledah Ruangan Hakim Agung terkait Suap Perkara di MA

Hingga kini penggeledahan di ruang kerja hakim agung MA masih berlangsung.
KPK Periksa Hakim Agung Gazalba Saleh terkait Suap Perkara MA
Polhukam
Kamis, 27 Okt 2022

KPK Periksa Hakim Agung Gazalba Saleh terkait Suap Perkara MA

Selain hakim agung Gazalba Saleh, KPK juga memeriksa sejumlah pegawai Mahkamah Agung terkait suap pengurusan perkara.
Mahfud: Presiden Jokowi Kecewa Pemberantasan Korupsi Gembos di MA
Polhukam
Selasa, 27 Sept 2022

Mahfud: Presiden Jokowi Kecewa Pemberantasan Korupsi Gembos di MA

Mahfud menyebut kasus suap pengurusan perkara di MA bukti industri hukum berjalan secara gila-gilaan.
Hakim Agung MA Terjerat Korupsi, Bukti Hukum Telah Diinjak-injak
Polhukam
Selasa, 27 Sept 2022

Hakim Agung MA Terjerat Korupsi, Bukti Hukum Telah Diinjak-injak

Benny menyebut MA perlu melakukan reformasi besar-besaran untuk mengembalikan kepercayaan publik terhadap penegakan hukum di Indonesia.
MA Berhentikan Sementara Hakim Agung Sudrajad Dimyati
Polhukam
Selasa, 27 Sept 2022

MA Berhentikan Sementara Hakim Agung Sudrajad Dimyati

MA melakukan pemeriksaan terhadap atasan langsung dari para tersangka yang saat ini sedang dilaksanakan oleh Badan Pengawasan (Bawas).
KPK Tahan Hakim Agung Sudrajad Dimyati Tersangka Kasus Suap
Polhukam
Jumat, 23 Sept 2022

KPK Tahan Hakim Agung Sudrajad Dimyati Tersangka Kasus Suap

Masih ada 3 tersangka lain yang belum ditahan KPK, yakni PNS MA Redi, Debitur Koperasi Simpan Pinjam Intidana Ivan Dwi Kusuma Sujanto dan Heryanto Tanaka.
KY Benarkan Hakim Agung Sudrajad Pernah Diterpa Isu Lobi Toilet
Polhukam
Jumat, 23 Sept 2022

KY Benarkan Hakim Agung Sudrajad Pernah Diterpa Isu Lobi Toilet

Sudrajad Dimyati tidak terbukti dalam isu melobi anggota Komisi III DPR sehingga pada tahun berikutnya ia lolos dalam seleksi calon hakim agung.
KPK Geledah Gedung MA usai Hakim Agung Sudrajad Terjerat Korupsi
Polhukam
Jumat, 23 Sept 2022

KPK Geledah Gedung MA usai Hakim Agung Sudrajad Terjerat Korupsi

Hingga kini KPK masih melakukan penggeledahan di Gedung Mahkamah Agung.
10 Orang Jadi Tersangka OTT KPK di MA, 1 Hakim Agung Masih Lolos
Polhukam
Jumat, 23 Sept 2022

10 Orang Jadi Tersangka OTT KPK di MA, 1 Hakim Agung Masih Lolos

Hakim agung Sudrajad Dimyati turut menjadi tersangka penerima suap pengurusan perkara di MA, KPK belum berhasil menangkapnya.